Anda di halaman 1dari 9

“LANGKAH-LANGKAH

DALAM
MENGEMBANGKAN
RENCANA PROYEK DAN
EVALUASI PROYEK .”
BY: KELOMPOK 2

Dosen Pembimbing
Dr. Sri Indra Trigunarso, SKM, M.Kes
Anggota Kelompok
 Dito Pratama Putra 1813351002
 Sri Wahyuni 1813351006
 Putri Dewi Lestari 1813351019
 Sukoco 1813351027
 Sabrina Dinda 1813351032
 Aqilla Fadia 1813351034
o Manajer proyek sering bertanggung jawab untuk
mengembangkan atau mengoordinasikan
pengembangan rencana proyek, serta mengawasi
penyelesaiannya selama proses berlangsung.
o Manajer proyek harus menganalisis semua
informasi yang tersedia untuk suatu proyek dan
mengembangkan rencana terperinci untuk
menyelesaikan setiap langkah proyek.
Langkah-langkah dalam mengembangkan
rencana proyek
 Analisis situasi dan
identifikasi masalah
 Menyusun rencana
 Menentukan skala kerja operasional
prioritas (termasuk didalamnya
menyusun anggaran)
 Menentukan program
E

V P Evaluasi proyek juga dikenal sebagai


A R studi kelayakan proyek atau studi
L O kelayakan bisnis pada proyek bisnis,
U Y apakah dapat dilaksanakan (go project)
A E
atau tidak (no go project), dengan
berdasarkan berbagai aspek kajian.
S K

I
Dilihat dari kapan evaluasi dilakukan pada proyek

 Evaluasi terhadap usulan  Evaluasi terhadap proyek


proyek yang akan didirikan yang telah
(pre-project evaluation) dioperasionalisasikan (on-
going project evaluation)
 Evaluasi terhadap proyek
yang sedang dibangun (on-  Evaluasi terhadap proyek
construction project yang telah berakhir (post-
evaluation) project evaluation study)
Evaluasi Proyek

Jenis Evalusasi Kelayakan Tahap-tahap Evaluasi Proyek

 Evaluasi Pendahuluan  Tahap penemuan ide,


(Pre-eliminary study  Tahap penelitian,
atau Pre-evaluation  Tahap evaluasi (kelayakan),
study)  Tahap pengurutan usulan
yang layak,
 Evaluasi Kelayakan
Proyek (Project
 Tahap rencana pelaksanaan,
Feasibility Study)
 Tahap pelaksanaan
Hal-hal yang perlu diketahui dalam evaluasi proyek

 Ruang lingkup kegitan proyek, yakni pada bidang-bidang apa saja proyek akan
beroperasi (missioin statement of business)
 Cara kegiatan proyek dilakukan, apakah proyek akan ditangani sendiri atau
ditangani oleh (beberapa) pihak lain
 Evaluasi terhadap aspek-aspek yang menentukan keberhasilan seluruh proyek
seperti mengidentifikasi faktor-faktor kunci keberhasilan
 Sarana yang diperlukan oleh proyek menyangkut bukan hanya kebutuhan
seperti: material, tenaga kerja, dan sebagainya, tetapi juga fasilitas-fasilitas
pendukung seperti jalan raya, transportasi
 Hasil kegiatan proyek tersebut serta biaya-biaya yang harus ditanggung untuk
memperoleh hasil
 Akibat-akibat yang bermanfaat ataupun yang tidak dari adanya proyek
 Langkah-langkah rencana untuk mendirikan proyek, beserta jadwal masing-
masing kegiatan tersebut.
THANK YOU
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai