Anda di halaman 1dari 11

LATAR BELAKANG

Beton merupakan campuran yang

homogen antara semen air dan aggregat.

Menurut Nawy(1985:8)beton dihasilkan

dari sekumpulan interaksi mekanis dan kimia

sejumlah material pembentuknya.


PEMBAHASAN
SEJARAH BETON

Sejarah penemuan teknologi beton dimulai dari

penemuan portland cement oleh Aspdin (1824),lalu

oleh J.L Lambot (1850)memperkenalkan konsep

dasar kontruksi komposit(gabungan dua bahan

kontruksi yang berbeda yang bekerja bersama-

sama memikul beban);


SIFAT DAN KARAKTRISTIK BETON
Karakteristik beton adalah mempunyai tegangan
hancur tekan yang tinggi serta tegangan hancur
tarik yang rendah.Beton tidak dapat dipergunakan
pada elemen konstruksi yang memikul momen
lengkung atau tarikan.
Kelebihan beton:
 Dapat dibentuk sesuai keinginan;

 Mampu memikul beban tekan yang berat:

 Tahan tehadap temperatur tinggi:dan

 Biaya pemeliharaan rendah/kecil.

Kelebihan beton;
 Bentuk yang sudah dibuat sulit diubah;

 Pelaksanaan pekerjaan membutuhkan ketelitian yang

tinggi;
 Daya pantul suara besar;dan

 Beton yang sudah mengeras sebelum pengecoran,tidak


bisa di daur ulang.
KESIMPULAN

Beton tidak dapat dipergunakan


pada elemen konstruksi yang memikul
momen lengkung atau tarikan,dan
Beton yang mengeras sebelum
pengecoran,tidak bisa didaur ulang.
SARAN

1. Beton perlu pemeliharaan (Rawat) selama 31 hari.

2. Beton harus direndam dalam air agar tidak

retak.

3. Diperlukan inovasi baru dalam pembuatan beton

agar beton bisa menerima tegangan tarik serta inovasi

dalam daur ulang beton.


Terima kasih

Wassalam

Anda mungkin juga menyukai