Anda di halaman 1dari 15

MODUL I ASESMEN KEBUTUHAN

PESERTA DIDIK DAN SEKOLAH


KEGIATAN BELAJAR 3

ANALISIS HASIL ASESMEN BERBASIS


TEKNOLOGI INFORMASI

KELOMPOK 3
PPG ANGKATAN IV TAHUN 2021
LPTK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
1. DIAN RAHMADANI
2. SITI NUR MA’RIFAH
3. HASTANTI
4. SUPRAPTI
KELOMPOK 3
5. KHAIDIR
6. AGUS MISANTO
7. I WAYAN SUGIANTARA
8. HARISAH
Setelah
mengikuti Manfaat Teknologi
Informasi (TI) dalam
Aplikasi Google form
dalam pengumpulan
mata kegiatan layanan Bimbingan dan
data non tes
Konseling,
KB 3 ini
diharapkan Teknik analisis data non Aplikasi Ms. Excel untuk
analisis data non tes.
guru BK tes

menguasai
Saat ini yang dihadapi • Web blog
oleh guru BK adalah • Youtube
anak-anak generasi
milenial dimana
kehidupannya sangat
Online •


Chatting
Email
Google
dekat dengan dunia
digital. Hal ini dalam
satu sisi adalah
tantangan bagi guru • pemanfatan computer sebagai
BK yang belum alat bantu dalam layanan BK
terbiasa dengan TI
untuk bisa Offline dan pengolahan data hasil
asesmen peserta didik
menyesuaikan.
• paperless, dengan bantuan TI kita
tidak perlu
mengeluarkan banyak kertas.
Kelebihan KEUNTUNGAN
• lebih praktis dan ekonomis.
• lebih efisien dalam penggunaan
dan waktu. Guru BK tidak perlu waktu
lama untuk menginputdata mentah.
kelemahan • data mentah lebih aman tersimpan
dalam dalam google drive.
• data yang masuk masih acak dan
Online perlu disesuaikan dengan daftar
KELEMAHAN presensi siswa.
• jika listrik mati maka need asesmen
berbasis online tidak bisa dilakukan.
Google Form merupakan salah satu
Aplikasi platform yang banyak digunakan
Google Form untuk membuat kuesioner salah
dalam satunya untuk kebutuhan guru
Pengumpulan Bimbingan dan Konseling yaitu
Data Non Tes Daftar Cek Kebutuhan Peserta Didik
(DCKPD)
• Berikut alternatif contoh
Siapkan dahulu DCKPD yang dibuat untuk
DCKPD latihan di google form
• DCKPD.jpg
Langkah- • Google form” pada search engine web

langkah memiliki akun google


dan sudah log in ke
browser, maka akan muncul gambar seperti ini
tampilan google form.jpg
• klik pada tulisan dalam tanda kotak merah.
pembuatan dalam akun google Maka akan muncul tampilan sebagai berikut:
halaman awal google form.jpg
Google Form
Buka Google • Tampilan Awal Google Formulir halaman formulir.jpg
Formulir” pada kotak • Setelah mengisi judul dan kolom deskripsi, kemudian klik pada
tanda yang ada dalam lingkaran merah untuk menambahkan
yang bertuliskan bagian/slide. identitas.jpg
“Pribadi” kemudian • Setelah itu, buatlah bagian/slide ketiga yang akan berisi
pernyataan DCKPD yang telah disiapkan dengan cara mengetik
klik pada tanda panah langsung pada kolom pernyataan atau dengan mengcopy dari
file instrument yang akan dipakai.
merah
 Pembuatan DCKPD dengan menggunakan
google form sudah siap digunakan. Untuk
membagikan link google form kepada subjek,
maka klik kotak bertuliskan “KIRIM” yang
terdapat pada kanan atas google form.
Kemudian akan muncul seperti gambar berikut.
kirim.jpg
 Maka akan muncul link/tautan. Jika ingin
memperpendek tautan, maka klik kotak
centang pada tulisan “Perpendek URL”.
Link/tautan yang sudah disalin bisa langsung
dibagikan kepada responden. url form.jpg
• Teknik Analisis
Teknik data Daftar
Kebutuhan
Analisi Peserta Didik
s Data (DCKPD)
• Teknik Analisis
Non data Skala
Tes Psikologis
Teknik •
Analisis
Analisis individu
data • Analisis
Daftar Kelas/
Kebutuha kelompok
n Peserta dalam satu
Didik kelas
(DCKPD)
Analisis individu meliputi analisis butir per aspek.
Analisis butir menunjukkan butir-butir dalam
aspek DCKPD yang dipilih oleh siswa
1 Contoh :
 pribadi,
Analisis  sosial,
 belajar
individu  Karir
Masing -masing aspek ada 5 butir. Total
keseluruhan butir yang di contohkan adalah 20.
 Menjumlahkan butir (item) yang menjadi kebutuhan
individu pada tiap-tiap aspek/ bidang.
Langkah-  Mencari presentasi per aspek/topik kebutuhan.
langkah yang
harus ditempuh
dalam
melakukan  Mencari jenjang (ranking) kebutuhan
analisis
 Mengkonversikan % kebutuhan ke dalam stan-ten scale
individual (per dan predikat nilai A, B, C, D, dan E. Konversi harga itu,
siswa) ini sebagai berikut.
adalah:
Contoh: Mahfiroh menconteng 4 butir
kebutuhan pribadi, sedangkan jumlah semua
aspek pribadi ialah 5, maka persentase
kebutuhan mahfiroh adalah:
=
 

jadi predikat aspek pribadi Mahfiroh adalah :


E (Kurang Sekali)
Ada 2 analisis kelas/kelompok dalam satu kelas, yaitu :
Analisis per butir kebutuhan analisis per aspek/topik kebutuhan

2
Analisis Kelas/
kelompok 1. Analisis per butir kebutuhan
Analisis ini bertujuan untuk mengetahui butir kebutuhan apa
dalam satu yang pada umumnya dihadapi oleh siswa.

kelas
2. Analisis per aspek/topik kebutuhan
Analisis ini bertujuan untuk mengetahui topik kebutuhan apa
yang pada umumnya dihadapi oleh siswa.
Data DCKPD yang sudah kita peroleh dari google form selanjutkan kita
analisis sesuai dengan kebutuhan dapat kita download dalam bentuk file
excel, kita tinggal menambahkan kolom sesuai dengan kebutuhan seperti
(kolom sub total dan %), berikut contoh data yang sudah kita download :

Aplikasi Ms.
Excel untuk
Menganalisis
Data Non Tes

Anda mungkin juga menyukai