Anda di halaman 1dari 14

Tutorial Pengisian E-

Filing
1770 SS
Formulir yang digunakan oleh Wajib Pajak yang memiliki
penghasilan ≤ 60 juta rupiah setahun
• Setelah login akan muncul halaman beranda, pilih “e-filing”

• lalu pilih “Buat SPT”


○ Ikuti Panduan Pengisian e-Filing Usaha atau pekerjaan bebas:
pekerjaan yang dilakukan oleh
orang pribadi yang mempunyai
keahlian khusus sebagai
usaha untuk memperoleh
penghasilan yang tidak terikat
oleh suatu hubungan kerja

Memilih Terpisah (MT): kondisi


dimana istri memilih untuk
menjalankan hak dan
kewajiban perpajakannya
sendiri terpisah dari kepala
keluarga (suami)

Pisah Harta (PH): kondisi


dimana suami- istri
mengadakan perjanjian
pemisahan harta dan
penghasilan secara tertulis
• Isi tahun pajak, status SPT, dan status pembetulan
Status SPT normal : apabila
WP belum pernah
menyampaikan SPT
sebelumnya utk tahun pajak
tersebut

Status SPT pembetulan :


apabila WP sudah pernah
menyampaikan SPT untuk
tahun pajak tersebut dan
bermaksud untuk mengubah
sebagian atau seluruh isi SPT
yang sudah disampaikan
sebelumnya
Tidak ada batasan berapa
kali
• isi Bagian A. Pajak Penghasilan
Pegawai Negeri silahkan melihat data dalam formulir 1721-A2 yang diberikan oleh bendahara
Karyawan Swasta silahkan melihat data dalam formulir 1721-A1 yang diberikan oleh pemberi kerja
• Isi BAGIAN B. PAJAK PENGHASILAN
Misal: Dapat hadiah undian Rp1.000.000, telah dipotong PPh Final 25%
(Rp250.000) dan menerima warisan (dikecualikan dari objek) Rp2.000.000
• Isi BAGIAN C. DAFTAR HARTA DAN KEWAJIBAN
Misal: Harta yang dimiliki Motor Yahonda Vamio Rp15.000.000, kalung emas Rp3.000.000, dan
perabot rumah senilai Rp7.000.000.
Kewajiban yang dimiliki berupa sisa kredit motor sebesar Rp12.000.000
• Isi BAGIAN D. PERNYATAAN
Ringkasan SPT Anda dan Pengambilan Kode Verifikasi
• SPT Anda telah diisi dan dikirim. Silahkan buka email Anda, Bukti Penerimaan
Elektronik (BPE) SPT Anda telah dikirim

Anda mungkin juga menyukai