Anda di halaman 1dari 10

C

E
R MATERI KETIGA
A KELAS XI
M SMKN 2 MALANG

A
H
C ASSALAMUALAIKUM WR. WB.
E
R Bagaimana kabar kalian hari ini ? Sehat,

A mudah-mudahan kalian sehat ya.


Amiin.
Pembelajaran kita hari ini adalah “
M tentang “Teks Ceramah”

A
Silahkan disimak materi berikut.

H
01 PENGERTIAN

Ceramah adalah pidato yang bertujuan


memberikan nasiahat dan petunjuk-
petunjuk. Ceramah dapat dilakukan kapan
saja, di mana saja. Tidak ada persyaratan
khusus, waktu tidak dibatasi, dan siapapun
GIANT
boleh melakukannya. Ceramah dapat
dilakukan dengan kreatif, dan inovatif,
TEMPLATE
seperti dalam seminar, lokakarya,
pelatihan atau sarasehan.

2020
CIRI-CIRI CERAMAH

ciri-ciri ceramah;

1. Ada seorang pembicara dan sekelompok


pendengar yang sudah disiapkan.
2. Ada ide yang akan disampaikan dengan lisan
(uraian lisan)
3. Ada kesempatan bertanya bagi pendengar yang
GIANT
harus dijawab oleh pembicara/penceramah.
4. Ada alat peraga yang dipakai untuk
TEMPLATE
menjelaskan isi/materi ceramah.

2020
MANFAAT CERAMAH

Adapun manfaat ceramah sebagai berikut :


Dari segi pembicara :
- melatih keterampilan berpikir
- melatih mental,dan
- meningkatkan keterampilan berbicara

Dari segi pendengar:


GIANT
- memberi wawasan luas berkaitan dengan
informasi yang disampaikan pembicara
TEMPLATE
- memberikan gambaran kepada pendengar
mengenai luasnya suatu persoalan serta jalan
keluarnya.
2020
J
Ceramah dibedakan menjadi dua, yaitu sebagai berikut E
N
Ceramah Umum I
Merupakan ceramah yang S
C
bertujuan memberikan nasihat
kepada khalayah umum atau Ceramah Khusus
E
masyarakat luas. Dalam ceramah Merupakan ceramah yang bertujuan untuk
umum hal-hal yang disampaikan memberikan nasihat-nasihat kepada
R
sangat cocok bagi audiensi yang tua khalayak tertentu dan bersifat khusus, baik
maupun muda. Materinya juga tidak materi maupun yang lainnya. Dalam
ditentukan, tidak harus sesuai
dengan acara.
ceramah khusus ada batasan-batasan
tertentu, seperti tipe audiensi yang
A
diinginkan dan cakupan materi ceramah.
Contoh ceramah khusus: Peringatan hari
M
besar Islam seperti Isra Mikraj, Maulid Nabi
Muhammad saw, dan hari besar yang lain
A
2019 H
STRUKTUR CERAMAH

Bagian Penjelasan

a. Salam pembuka
Pendahuluan b. Ucapan terima kasih
c. Pengenalan topik

a. Materi yang dibahas


b. Pendapat pembicara
Isi
c. Alur pembicaraan (runtut)
d. Referensi dari pendapat yang disampaikan

a. Simpulan
Penutup b. Ungkapan penutup
c. salam
T
Hal-hal yang harus diperhatikan saat berceramah I
P
1. Kuasailah materi
2. Tunjukkan penampilan yang menarik
S
3. Berbicaralah dengan singkat , padat, dan jelas
4. Gunakan intonasi dan mimik wajah yang tepat C
5. Gunakan gerak tubuh yang wajar
6. Kendalikan ketegangan E
7. Gunakan bahasa yang baik dan benar R
8. Jangan terpaku pada teks.
A
M
A
2019 H
Alhamdulillah, materi
telah tersampaikan
dengan baik. Semoga
materi yang Bapak/Ibu
sampaikan bisa
bermanfaat buat kalian
semua. Amin

2020
Selanjutnya, silakan
kerjakan tugas berikut.
01. Carilah sebuah teks ceramah dengan tema yang T
berbeda
U
02. Analisislah teks ceramah berdasarkan
strukturnya G
A
S
N
o Bagian Penjelasan
.

1 Pendahulua
 
. n

2
Isi  
.

3
Penutup  
.

2020

Anda mungkin juga menyukai