Anda di halaman 1dari 38

E-

MARKETING

Budiman Jaya A. Ashari


Pendahuluan

 Internet Marketing:
 Disebut juga: i-marketing, web-marketing, online-
marketing, Search Engine Marketing (SEM) or e-
Marketing,
 segala usaha yang dilakukan untuk melakukan
pemasaran suatu produk atau jasa melalui atau
menggunakan media Internet atau jaringan www
DEFINISI
 Disebut juga Internet marketing, atau
i-marketing, web marketing, pemasaran online
 adalah segala usaha yang dilakukan untuk

melakukan pemasaran suatu produk atau jasa


melalui atau menggunakan media Internet. Kata e
dalam e-pemasaran ini berarti elektronik
(electronic) yang artinya kegiatan pemasaran yang
dimaksud dilaksanakan secara elektronik lewat
Internet atau jaringan cyber.
Teknik E-Marketing
 Penyedia Informasi pasif
 Registrasi pada mesin pencari dan layanan direktori
 Surat Elektronik yang tidak bersifat memaksa
 Situs Interaktif
 Periklanan menggunakan spanduk-spanduk
elektronik
 Surat Elektronik yang bersifat memaksa
 Spam
Penyedia Informasi Pasif
 Situs Web dibuat tanpa secara aktif mempromosikan
dan mendaftarkannya di layanan direktori atau search
engine, atau teknik periklanan lainnya
 Jenis web seperti ini biasanya dikembangkan oleh
perusahaan yg telah mapan, mereka berharap calon2
konsumen yg potensial berinisiatif mengunjungi situs
mereka.
 Dalam hal ini web hanya menjadi pelengkap
perdagangan konvensional tanpa memiliki strategi
perdagangan elektronik yang baik
 Web seperti ini biasanya tdk terlalu mahal & tdk
bersifat meningkatkan antusias calon konsumen
Registrasi pada Mesin pencari
& layanan direktori
 Teknik ini lebih agresif
 Perusahaan berinisiatif mengundang pengunjung
berkunjung di situs webnya
 Dengan mendaftarkan ke mesin pencari & layanan
direktori, maka konsumen yang menginginkan
mencari informasi ttg produk/jasa dpt terlebih
dahulu mencari lewat search engine seperti google.
E-mail yang tdk bersifat memaksa
 Saat ini pemasaran menggunakan email menjadi media
periklanan yg populer sebab biayanya murah &
memungkinkan perusahaan2 mengirimkan pesan2 HTML yg
memuat gambar2 produk yg menarik bagi calon konsumen.
 Caranya dimulai dg inisiatif perusahaan menawarkan layanan
informasi ke para pengunjung situsnya. Jika pengunjung
tertarik, mereka dpt mendaftarkan diri. Kemudian perusahaan
mengirimkan informasi pemasaran secara berkala bagi
member.
 Contohnya : mengingatkan hari ultahnya, penawaran update
antivirus, berita cuci gudang dan diskon besar2an dari toko
buku amazon.com
Situs Interaktif
 Beberapa situs mengizinkan pengunjung berinteraksi
secara aktif dg harapan suatu saat kelak mereka akan
memanfaatkan produk/jasa yg ditawarkan perusahaan.
 Situs2 interaktif terdapat FAQ (Requently Asked
Question) tentang produk/jasa yg ditawarkan.
 Beberapa situs juga mengizinkan para konsumen untuk
mengkonfigurasi dan melihat produk2 rekaan mereka
sendiri atau melihat rancangan2 produk masa depan.

Contoh : www.honda.com
Iklan menggunakan Spanduk
Elektronik
 Dalam situs2 seperti www.plasa.com,
www.yahoo.com, www.detik.com, dll biasanya
menampilkan spanduk/banner yg memiliki link ke
halaman web perusahaan yg bersangkutan.
 Penggunaan layanan ini relatif murah dibandingkan
mengiklankan ke televisi, radio, media cetak, dll.
E-mail yg bersifat memaksa
 Biasanya digunakan untuk konsumen lama.
 Misalnya mengirim iklan ke konsumen yang
selama beberapa waktu tdk mengunjungi web
perusahaan.
 Namun cara ini harus dilakukan dg hati2, krn jika
konsumen2 lama merasa terganggu dgn pengiriman
e-mail yg terlalu agresif, suatu saat akan di block
oleh mereka.
Spam
 Ini adalah salah satu teknik pemasaran yg plg agresif.
 Spam adalah teknik pemasaran dgn membanjiri komputer2
yg ada di jaringan internet dgn banyak salinan pesan2 yg
sama dg tujuan memaksakan pesan tersebut ke konsumen,
terlepas apakah konsumen itu membutuhkan atau tidak.
 Daftar utk pengiriman spam ini didapatkan dari mencuri
daftar alamat dari mailing list, atau menelusuri web2 utk
mencari alamat.
 Dlm beberapa kasus, spam ini bermanfaat bagi konsumen
krn mereka bisa mendapatkan informasi yg mereka tdk tahu
dmn mendapatkannya.
 Tetapi dalam banyak kasus, konsumen justru dibuat repot
dg banyaknya email spam yg tdk diharapkan.
Affiliate Marketing
 Adalah cara menghasilkan uang dari internet dgn
mendapatkan bayaran hanya jika setelah berhasil
menjual barang/jasa seorang merchant (org atau
perusahaan yg memiliki produk/jasa yg mereka
pasarkan melalui internet).
 Untuk org2 yg tdk memiliki produk/jasa utk dijual,
bisa membantu menjualkan produknya. Utk tiap
produk yg terjual, mereka akan mendapatkan
komisi.
Cara Affiliate Marketing Bekerja
 Dalam bisnis online, semua affiliate marketer melalukan
penjualan melalui link khusus atau dikenal dg istilah
affiliate link.
 Affiliate Link ini diberikan oleh affiliate merchant (Pemilik
barang/jasa).
 Caranya adalah Misalnya kita menemukan sebuah produk
online yg ingin kita jual. Lalu kita melihat website tersebut
menawarkan program affiliate. Setelah kita pelajari
ternyata mereka bersedia memberi kita komisi sebesar 40%
utk setiap penjualan yg kita hasilkan.
 Maka selanjutnya kita mendaftarkan diri dgn mengisi form
pada program affilate tersebut.
Cara Affiliate Marketing Bekerja(2)
 Setelah mengikuti proses selanjutnya sampai selesai,
affiliate merchant akan memberikan affiliate link , dan
tugas kita selanjutnya adalah mempromosikan affiliate
link tersebut.
 Cara mempromosikan dg menempatkan link itu di web
kita atau di email signature, dg harapan ada org yg
mengklik dan membeli produk/jasa yg kita pasarkan
tsb.
 Pada saat ada org yg mengklik affiliate link kita dan
melakukan pembelian , maka kita akan diberi komisi
untuk penjualan tsb.
Cara menghasilkan keuntungan dari
Affiliate Marketing
 Pay Per-sale Affiliate Program
 Recurring Affiliate Program
 Pay Per Lead Affiliate Program
 Pay Per-Click Affiliate Program
 Pay Per-Search Affiliate Program
 Hybrid Programs
Pay Per-Sale Affiliate Program
 Lewat program ini, kita memperoleh keuntungan
pada saat seseorang membeli produk atau jasa
melalui affiliate link kita.
 Contoh barang atau jasa yg dipasarkan dg cara ini
adalah e-book dan software
 Besar komisi pay-per-sale ini bervariasi. Mulai dari
hanya beberapa persen saja sampai 60% bahkan
juga ada yg lebih.
Recurring Affiliate Program
 Dalam program ini, affiliate merchant memberi
komisi kpd kita dlm periode tetap atau scr berkala
 Biasanya program ini ditawarkan jika seseorang
berlangganan suatu jasa dan layanan bulanan,
seperti web hosting, auto responder.
Pay Per-Lead Affiliate Program
 Adalah jenis program affiliate yg memberikan pembayaran
flat utk setiap prospek dg kualifikasi tertentu yg kita bawa
ke situs merchant melalui affiliate link kita.
 Dlm program ini, affiliate merchant yg memutuskan apakah
prospek yg kita bawa memenuhi kualifikasi atau tidak.
 Program ini biasanya berasalah dari situs asuransi, kredit
rumah dan aplikasi pinjaman
 Melalui program ini, kita bisa menghasilkan keuntungan
mulai 25 sen utk tip prospek yg datang ke website, sampai
$25 atau lebih u prospek yg mengsi aplikasi scr lengkap.
Pay Per-Click Affiliate Program
 Program ini adalah kita mendapatkan bayaran pd saat
sebuah link iklan di situs kita, di klik oleh pengunjung.
 Yang membayar adalah perusahaan2 tertentu yg
bersedia membayar bila link iklan mereke di klik oleh
pengunjung kita.
 Yg perlu dilakukan adalah menyisakan ruang iklan di
situs kita utk program tsb.
 Program Pay per click yg populer saat ini adalah
Google Adsense. Dalam program ini, kita boleh
menempatkan 1 sampai 3 iklan Google di tiap halaman
website kita
Pay-per-Search Affiliate Program
 Pada program ini, kita akan mendapatkan
penghasilan pada saat pengunjung mencari
informasi melalui “search box” khusus yg telah kita
tempatkan di situs kita, dan lalu mengklik salah
satu link dari hasil pencariannya tadi. Selanjutnya
kita mendapatkan bayaran.
Hybrid Programs
 Ada banyak affiliate merchant yg
mengkombinasikan beberapa program pembayaran
yg berbeda.
 Contoh : Mereka biasanya menawarkan komisi 10
sen tiap kali ada org HANYA mengklik banner dan
komisi 15 sen bila terjadi penjualan.
Manfaat
 Perusahaan dapat menjangkau calon pembeli yang
luas/banyak jika dibandingkan dengan biaya
pemasaran secara tradisional
 Dapat mengukur keefektifan pemasaran dengan
mudah.
Kegiatan E-Marketing
 pembuatan desain web (web design)
 periklanan dengan menggunakan baner
 promosi perusahaan lewat mesin pencari informasi
(mesin pencari), surat elektronik atau e-surat (e-mail)
 periklanan lewat e-surat (email advertising)
 pemasaran afiliasi (affiliate marketing)
 advertensi interaktif (interactive advertising)
Berbagai Teknik Marketing
Teknik Internet Marketing
 Penyedia Informasi pasif
 Registrasi pada search engine dan layanan direktori
 E-Mail yang tidak bersifat memaksa
 Situs Interaktif
 Periklanan menggunakan spanduk-spanduk elektronik
(dan Affiliate Marketing)
 E-Mail yang bersifat memaksa
 Spam
Teknik Internet Marketing
 Penyedia Informasi pasif:
 Situs Web tidak secara aktif dipromosikan dan
didaftarkan di layanan direktori atau search engine, atau
teknik periklanan lainnya
 biasanya dikembangkan oleh perusahaan yg telah mapan
(calon konsumen yg berinisiatif mengunjungi)
 web hanya berfungsi sebagai pelengkap perdagangan
konvensional
 biasanya tdk terlalu mahal & tdk bersifat meningkatkan
antusias calon konsumen
Teknik Internet Marketing
 Registrasi pada search engine dan layanan
direktori:
 Perusahaan berinisiatif mengundang pengunjung
berkunjung di situs webnya
 Dengan mendaftarkan ke search engine & layanan
direktori, maka konsumen yang ingin mencari
informasi ttg produk/jasa dpt terlebih dahulu mencari
lewat search engine (misal: google)
Teknik Internet Marketing
 E-Mail yang tidak bersifat memaksa:
 E-mail adalah media iklan yang populer (biaya murah dan
menarik)
 Dimulai dg inisiatif perusahaan menawarkan layanan informasi
ke para pengunjung situsnya. Jika pengunjung tertarik, mereka
dpt mendaftarkan diri. Kemudian perusahaan mengirimkan
informasi pemasaran secara berkala bagi member
 Contoh: mengingatkan perayaan ulang tahun, penawaran update
antivirus, berita cuci gudang dan diskon besar-besaran
Teknik Internet Marketing
 Situs Interaktif:
 Beberapa situs mengizinkan pengunjung berinteraksi secara aktif
dg harapan suatu saat kelak mereka akan memanfaatkan
produk/jasa yg ditawarkan
 Biasanya menyediakan FAQ (Frequently Asked Question)
tentang produk/jasa yg ditawarkan
 Beberapa situs juga mengizinkan para konsumen untuk
mengkonfigurasi dan melihat produk rekaan mereka sendiri atau
melihat rancangan produk masa depan (contoh:
www.honda.com)
Teknik Internet Marketing
 Periklanan menggunakan spanduk-spanduk elektronik
(dan Affiliate Marketing)
 menampilkan spanduk/banner yg memiliki link ke halaman web
perusahaan yg bersangkutan (contoh: www.detik.com)
 Affiliate Marketing:
 menghasilkan uang dari internet dgn mendapatkan bayaran hanya
jika setelah berhasil menjual barang/jasa seorang merchant
(orang atau perusahaan yg memiliki produk/jasa yg mereka
pasarkan melalui internet)
 Untuk orang-orang yg tdk memiliki produk/jasa utk dijual, dapat
membantu menjualkan produknya (untuktiap produk yg terjual,
mereka akan mendapatkan komisi)
Teknik Internet Marketing
 E-Mail yang bersifat memaksa:
 Biasanya digunakan untuk konsumen lama
 Misalnya mengirim iklan ke konsumen yang selama
beberapa waktu tdk mengunjungi web perusahaan
 Hindari pengiriman e-mail yg terlalu agresif, karena
akan dapat membuat konsumen lama merasa terganggu
dan mem-block E-mail
Teknik Internet Marketing
 Spam
 salah satu teknik pemasaran yg paling agresif
 adalah teknik pemasaran dgn membanjiri komputer yg ada di jaringan
internet dgn banyak salinan pesan yg sama dg tujuan memaksakan
pesan tersebut ke konsumen (terlepas apakahkonsumen itu
membutuhkan atau tidak)
 Biasanya daftar utk pengiriman didapatkan dari mencuri daftar alamat
pada mailing list, atau menelusuri web utk mencari alamat
 Dalam beberapa kasus, spam bermanfaat bagi konsumen krn mereka
mendapatkan informasi yg mereka tdk tahu dimana mendapatkannya
 Tetapi dalam banyak kasus, konsumen justru dibuat repot dg
banyaknya email spam yg tdk diharapkan
Affiliate Marketing
 Dalam bisnis online, semua affiliate marketer
melalukan penjualan melalui link khusus atau
dikenal dg istilah affiliate link
 Affiliate Link ini diberikan oleh affiliate merchant
(Pemilik barang/jasa)
Affiliate Marketing
 Cara Kerja:

1. Misalnya kita menemukan sebuah produk online yg ingin kita jual. Lalu kita
melihat website tersebut menawarkan program affiliate.
2. Setelah dipelajari ternyata mereka bersedia memberi komisi sebesar 40% utk
setiap penjualan yg kita dihasilkan
3. Selanjutnya mendaftarkan diri dgn mengisi form pada program affilate tersebut
4. Affiliate merchant akan memberikan affiliate link, dan tugas kita adalah
mempromosikan affiliate link tsb
5. Cara mempromosikan: menempatkan link tsb di web atau di email signature
kita (dg harapan ada orang yg mengklik dan membeli produk/jasa yg kita
pasarkan)
6. Pada saat ada yg mengklik affiliate link kita dan melakukan pembelian, maka
kita akan diberi komisi untuk penjualan tsb
Affiliate Marketing
 Cara menghasilkan keuntungan:
 Pay Per-sale Affiliate Program:
 Keuntungan diperoleh pada saat seseorang membeli produk atau
jasa melalui affiliate link kita
 Contoh barang atau jasa yg dipasarkan: e-book dan software
 Besar komisi bervariasi (bahkan sampai lebih dari 60%)
 Recurring Affiliate Program:
 Affiliate merchant memberi komisi kpd kita dlm periodetetap
atau secara berkala
 Biasanya ditawarkan jika seseorang berlangganan suatu jasa dan
layanan bulanan, seperti web hosting, auto responder
Affiliate Marketing
 Cara menghasilkan keuntungan (2):
 Pay Per Lead Affiliate Program:
 Memberikan pembayaran flat utk setiap prospek dg
kualifikasi tertentu yg kita bawa ke situs merchant melalui
affiliate link kita
 Affiliate merchant yg memutuskan apakah prospek yg kita
bawa memenuhi kualifikasi atau tidak
 Biasanya berasal dari situs asuransi, kredit rumah dan
aplikasi pinjaman
 Cara menghasilkan keuntungan (3):
 Pay Per-Click Affiliate Program:
 Kita mendapatkan bayaran pd saat sebuah link iklan di situs
kita, di-klik oleh pengunjung
 Yang membayar adalah perusahaan-perusahaan tertentu yg
bersedia membayar bila link iklan mereka di klik oleh
pengunjung kita
 Yg perlu dilakukan adalah menyisakan ruang iklan di situs
kita utk program tsb.
 Contoh: Google Adsense (1 sampai 3 iklan Google dapat
menempatkan di tiap halaman website kita)
Affiliate Marketing
 Cara menghasilkan keuntungan (4):
 Pay Per-Search Affiliate Program
 Penghasilan didapatkan pada saat pengunjung mencari informasi
melalui “search box” khusus yg telah kita tempatkan di situs kita,
dan lalu mengklik salah satu link dari hasil pencariannya tadi
 Hybrid Programs
 Ada banyak affiliate merchant yg mengkombinasikan beberapa
program pembayaran yg berbeda.
 Contoh : menawarkan komisi 10 sen tiap kali ada org HANYA
mengklik banner dan komisi 15 sen bila terjadi penjualan

Anda mungkin juga menyukai