Anda di halaman 1dari 43

KEMUHAMMADIYAHAN

Oleh Navi Agustina


Wakil Ketua PD. Aisyiyah Kebumen
2015-2020
Mengenal Muhammadiyah
 1. Keluarga
 2. Sekolah di Muhammadiyah/Aisyiyah
 3. Bekerja di amal Usaha Muhammadiyah
 4. Menjadi Pengurus Muhammadiyah
 5. Media
 6. dll
MUHAMMADIYAH
‘Muhammadiyah adalah Gerakan Islam yang
melaksanakan dakwah amar makruf nahi
munkar dan tajdid yang berasas Islam serta
bersumber kepada Al-Qur’an dan As-Sunnah.
 Organisasi Muhammadiyah didirikan oleh K.H. Ahmad Dahlan di
Kampung Kauman Yogyakarta pada tanggal 
 18 November 1912 (8 Dzulhijjah 1330 H).

 Kata ”Muhammadiyah” secara bahasa berarti ”pengikut Nabi Muhammad”.


Penggunaan kata ”Muhammadiyah” dimaksudkan untuk menisbahkan
(menghubungkan) dengan ajaran dan jejak perjuangan Nabi Muhammad
 .Menurut H. Djarnawi Hadikusuma mengandung pengertian sebagai berikut:
”Dengan nama itu bermaksud untuk menjelaskan bahwa pendukung
organisasi itu ialah umat Muhammad, dan asasnya adalah ajaran Nabi
Muhammad saw, yaitu Islam. Dan tujuannya ialah memahami dan
melaksanakan agama Islam sebagai yang ajaran yang dicontohkan oleh Nabi
Muhammad saw, agar supaya dapat menjalani kehidupan dunia sepanjang
kemauan agama Islam. Dengan demikian ajaran Islam yang suci dan benar itu
dapat memberi nafas bagi kemajuan umat Islam dan bangsa Indonesia
VISI IDEAL
 TEGAKNYA AGAMA ISLAM DAN
TERWUJUDNYA MASYARAKAT
ISLAM YANG SEBENAR BENARNYA
Pertanyaan Kyai Dahlan
 1. Apakah saudara mengerti arti
Islam sebenar benarnya?
 2. Adakah saudara senang dan
berani melaksanakan islam yang
sebenarnya?

 Rapat Tahunan Muhammadiyah,


1918
 Islam yang sebenarnya
Bertauhid
 Orang yg menjalankan Agama selain Islam tidak diterima (Ali

Imran 85 )
 Islam Agama yg benar disisi Allah adalah Islam (Ali Imran 19)

 Arti Islam : Berserah diri

Menyerahkan diri lahir bathin pada Allah


Contoh Orang yg menjalankan Islam sesungguhnya, Nabi
Ibrahim, Nabi Muhammad dan para pengikutnya yg
mengimaninya.Nabi Ibrahim menyerahkan lahir bathin pada
Allah, beramar makruf nahi mungkar, diuji dengan perintah
menyembelih putra kesayangan, dibakar oleh Namrud dll
(Pelajaran Ahmad Dahlan)
Berkata Kyai Dahlan :
 Apakah kamu sekalian berani
memperjuangkan Islam?
 Menyerahkan harta benda dan jiwa dengan
sungguh untuk memperjuangkan agama
Allah? Walaupun dengan mengorbankan yang
sangat ia cintai, dan walau pun dengan
menderita ancaman, hukuman, dan siksaan
sekalipun?
MISI
 Menegakkan tauhid yang murni berdasarkan
Al-Quran dan As-Sunnah. Menyebarluaskan
dan memajukan Ajaran Islam yang bersumber
pada Al-Quran dan As-Sunnah yang
shahihah/maqbulah. Mewujudkan kehidupan
Islami dalam kehidupan pribadi, keluarga,
masyarakat, berbangsa dan bernegara.
RUH GERAKAN
MUHAMMADIYAH/AISYIYAH
 ‫ُوف‬
ِ ‫ر‬ ْ
‫ع‬ ‫م‬َ ِْ
‫ال‬ ‫ب‬ ‫ُون‬
َ ‫ر‬ ‫م‬ ْ
ُ ‫َويَأ‬ ‫ون إِلَى ْال َخ ْي ِر‬ َ ‫َو ْلتَ ُك ْن ِم ْن ُك ْم أُ َّمةٌ يَ ْد ُع‬
َ ِ ُ ُ َ ِ ‫َوأُو‬
‫ُون‬ ‫ح‬ ‫ل‬ ْ
‫ف‬ ‫م‬ ْ
‫ال‬ ‫م‬ُ ‫ه‬ ‫ك‬ ‫ئ‬َ ٰ
‫ل‬ ۚ ‫َويَ ْنهَ ْو َن َع ِن ْال ُم ْن َك ِر‬

Dan hendaklah ada di antara kamu


segolongan umat yang menyeru kepada
kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf
dan mencegah dari yang munkar;
merekalah orang-orang yang beruntung.
 Ali Imran 104
Makna
 Kebaikan (Khair)Mengikuti Al Quran dan Sunnah
(Tafsir Ibnu Katsir)
 Ma’ruf : setiap hal yang dikenal, baik itu berupa

keta’atan kepada Allah, bertaqarrub kepada-Nya,


dan berbuat baik sesama manusia, dan juga
termasuk setiap hal-hal baik yang dianjurkan agama
untuk melakukannya dan manjauhkan diri dari hal-
hal buruk. Ma’ruf merupakan suatu hal yang umum
dikenal, artinya perkara tersebut sudah lumrah
dalam masyarakat, jika mereka lihat, maka mereka
tidak akan mengingkari (kebaikannya).
Makna Ali Imran 104
Hadis diriwayatkan oleh Ibnu Murdawaih. 
Makna yang dimaksud dari ayat ini ialah hendaklah ada segolongan orang
dari kalangan umat ini yang bertugas untuk mengemban urusan tersebut,
sekalipun urusan tersebut memang diwajibkan pula atas setiap individu
dari umat ini. Sebagaimana yang disebutkan di dalam kitab Sahih Muslim
dalam sebuah hadis dari Abu Hurairah. Disebutkan bahwa Rasulullah Saw.
:pernah bersabda
‫إنلَ ْم‬ ْ ‫ف‬َ ،‫ه‬ِ ِ‫سان‬ َ ِ‫ف ِبل‬ َ ْ‫طع‬ ِ ‫س َت‬ْ َ‫م ي‬ ْ َ‫إنل‬ َ ، ‫ف ْل ُيغ ِ َّي ْر ُه بِ َيده‬
ْ ‫ف‬ َ ‫كرًا‬َ ‫م ْن‬ ُ ‫م‬ ْ ‫ك‬ ِ ‫م ْن َرأَ ى‬
ُ ‫م ْن‬ َ "
‫ان‬ِ ‫يم‬
َ ‫م َنا إل‬
ِ ‫ك‬ َ ‫اء‬
َ ِ‫ذ ل‬ َ ‫س َو َر‬َ ‫"و لَ ْي‬
َ :‫ة‬ ٍ َ‫ي َوا ي‬
‫و فِ ِر‬َ ."‫ان‬
ِ ‫يم‬
َ ‫أض ع َُفا إل‬
ْ ‫ك‬ َ ‫ َو‬، ‫ه‬
َ ِ‫ذ ل‬ ِ ‫ق ْل ِب‬َ ِ‫ف ب‬َ ْ‫طع‬ ِ ‫س َت‬ْ َ‫ي‬
"‫د ٍل‬َ ‫خ ْر‬
َ ‫ح َّب ُة‬َ
Barang siapa di antara kalian melihat suatu kemungkaran, hendaklah ia 
mencegahnya dengan tangannya; dan jika ia tidak mampu, maka dengan
lisannya; dan jika masih tidak mampu juga, maka dengan hatinya, yang
.demikian iiu adalah selemah-lemahnya iman
Ideologi Muhammadiyah

 Ideologi Muhammadiyah tertuang


dalam:
Matan Keyakinan & Cita-cita
Hidup Muhammadiyah
Matan Keyakinan dan Cita2 Hidup
Muhammadiyah (MKCH)
 1.Muhammadiyah adalah Gerakan Islam dan Dakwah Amar Ma'ruf NahiMunkar, beraqidah Islam dan bersumber pada
Al-Qur'an dan Sunnah, bercita-cita dan bekerja untuk terwujudnya masyarakat utama, adil, makmur yangdiridhai Allah
SWT, untuk malaksanakan fungsi dan misi manusia sebagaihamba dan khalifah Allah di muka bumi.
 2.Muhammdiyah berkeyakinan bahwa Islam adalah Agama Allah yangdiwahyukan kepada Rasul-Nya, sejak Nabi Adam,
Nuh, Ibrahim, Musa, Isadan seterusnya sampai kepada Nabi penutup Muhammad SAW, sebagai hidayah dan rahmat Allah
kepada umat manusia sepanjang masa, danmenjamin kesejahteraan hidup materil dan spritual, duniawi dan ukhrawi.
 3.Muhammadiyah dalam mengamalkan Islam berdasarkan: a.Al-Qur'an: Kitab Allah yang diwahyukan kepada Nabi
Muhammad SAW;b.Sunnah Rasul: Penjelasan dan palaksanaan ajaran-ajaran Al-Qur'an yangdiberikan oleh Nabi
Muhammad SAW dengan menggunakan akal fikiransesuai dengan jiwa ajaran Islam.
 4.Muhammadiyah bekerja untuk terlaksananya ajaran-ajaran Islam yangmeliputi bidang-bidang: a.'Aqidah
Muhammadiyah bekerja untuk tegaknya aqidah Islam yang murni,bersih dari gejala-gejala kemusyrikan, bid'ah dan
khufarat, tanpamengabaikan prinsip toleransi menurut ajaran Islam. b. AkhlakMuhammadiyah bekerja untuk tegaknya
nilai-nilai akhlak mulia dengan berpedoman kepada ajaran-ajaran Al-Qur'an dan Sunnah rasul,tidak bersendi kepada
nilai-nilai ciptaan manusiac. IbadahMuhammadiyah bekerja untuk tegaknya ibadah yang dituntunkan olehRasulullah
SAW, tanpa tambahan dan perubahan dari manusia.d. Muamalah DuniawiyahMuhammadiyah bekerja untuk
terlaksananya mu'amalat duniawiyah(pengolahan dunia dan pembinaan masyarakat) dengan berdasarkanajaran Agama
serta menjadi semua kegiatan dalam bidang ini sebagaiibadah kepada Allah SWT.
 5.Muhammadiyah mengajak segenap lapisan bangsa Indonesia yang telahmendapat karunia Allah berupa tanah air yang
mempunyai sumber-sumberkekayaan, kemerdekaan bangsa dan Negara Republik Indonesia yang berdasar
 pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, untuk berusaha bersama-sama menjadikan suatu negara yang adil dan
makmur dan diridhoi AllahSWT:"BALDATUN THAYYIBATUN WA ROBBUN GHOFUR“

 (Keputusan Tanwir Tahun 1969 di Ponorogo)Catatan:Rumusan Matan tersebut telah mendapat perubahan dan perbaikan oleh PimpinanPusat
Muhammadiyah:1. Atas kuasa Tanwir tahun 1970 di Yogyakarta;2. Disesuaikan dengan Keputusan Muktamar Muhammadiyah ke 41 di
Surakarta
Apa keyakinan
Muhammadiyah /Aisyiyah?

 Muhammadiyah berkeyakinan bahwa Islam adalah


Agama Allah yang diwahyukan kepada rasul-Nya,
sejak Nabi Adam, Nuh, Ibrahim, Musa, Isa dan
seterusnya sampai kepada Nabi penutup
Muhammad SAW, sebagai hidayah dan rahmat
Allah kepada umat manusia sepanjang masa, dan
menjamin kesejahteraan hidup materil dan spritual,
duniawi dan ukhrawi.
 ۞‫ى‬
ٰ ‫وموس‬ َ ُ َ ‫ص ْينَا ِب ِه إِ ْب َرا ِهي َم‬ َّ ‫ك َو َما َو‬َ ‫ين َما َوص َّٰى ِب ِه نُوحًا َوالَّ ِذي أَ ْو َح ْينَا إِلَ ْي‬
ِ ‫َش َر َع لَ ُك ْم ِم َن ال ِّد‬
َ ‫ين َواَل تَتَفَ َّرقُوا فِي ِه ۚ َكبُ َر َعلَى ْال ُم ْش ِر ِك‬
‫ين َما تَ ْد ُعوهُ ْم إِلَ ْي ِه ۚ هَّللا ُ يَجْ تَبِي إِلَ ْي ِه َم ْن‬ َ ‫َو ِعي َس ٰى ۖ أَ ْن أَقِي ُموا ال ِّد‬
ُ‫يَ َشا ُء َويَ ْه ِدي إِلَ ْي ِه َم ْن يُنِيب‬

Dia telah mensyari'atkan bagi kamu tentang agama apa yang telah
diwasiatkan-Nya kepada Nuh dan apa yang telah Kami
wahyukan kepadamu dan apa yang telah Kami wasiatkan kepada
Ibrahim, Musa dan Isa yaitu: Tegakkanlah agama dan janganlah
kamu berpecah belah tentangnya. Amat berat bagi orang-orang
musyrik agama yang kamu seru mereka kepadanya. Allah
menarik kepada agama itu orang yang dikehendaki-Nya dan
memberi petunjuk kepada (agama)-Nya orang yang kembali
(kepada-Nya).
 (Asyura 13)
Dasar perjuangan Muhammadiyah
 Muhammadiyah dalam mengamalkan Islam
berdasarkan:
a. Al-Qur'an: Kitab Allah yang diwahyukan
kepada Nabi Muhammad SAW;
b. Sunnah Rasul: Penjelasan dan pelaksanaan
ajaran-ajaran Al-Qur'an yang diberikan oleh
Nabi Muhammad SAW dengan menggunakan
akal fikiran sesuai dengan jiwa ajaran Islam.
Bidang garapan Muhammadiyah

1. 'Aqidah

Muhammadiyah bekerja untuk tegaknya


aqidah Islam yang murni, bersih dari
gejala-gejala kemusyrikan, bid'ah dan
khurafat, tanpa mengabaikan prinsip
toleransi menurut ajaran Islam.
2. Akhlak

 Muhammadiyah bekerja untuk tegaknya nilai-


nilai akhlak mulia dengan berpedoman kepada
ajaran-ajaran Al-Qur'an dan Sunnah rasul,
tidak bersendi kepada nilai-nilai ciptaan
manusia
 3. Ibadah

 Muhammadiyah bekerja untuk


tegaknya ibadah yang dituntunkan
oleh Rasulullah SAW, tanpa
tambahan dan perubahan dari
manusia.
4. Muamalah Duniawiyah

 Muhammadiyah bekerja untuk


terlaksananya mu'amalat duniawiyah
(pengolahan dunia dan pembinaan
masyarakat) dengan berdasarkan ajaran
agama serta menjadikan semua kegiatan
dalam bidang ini sebagai ibadah kepada
Allah SWT.
MUHAMMADIYAH
sebagai Gerakan Kebangsaan

Muhammadiyah mengajak segenap lapisan bangsa Indonesia


yang telah mendapat karunia Allah berupa tanah air yang
mempunyai sumber-sumber kekayaan, kemerdekaan bangsa
dan Negara Republik Indonesia yang berfilsafat Pancasila untuk
berusaha bersama-sama menjadikan suatu negara yang adil dan
makmur dan diridhoi Allah SWT:

"BALDATUN THAYYIBATUN WA ROBBUN GHOFUR"


MUHAMMADIYAH INDONESIA
Muhammadiyah Indonesia
Penganjur Islam dan Bangsa
Perintis jalan yang sempurna
Korban harta dan jiwa
Muhammadiyah Indonesia
Gerakan dakwah Islam
Amar makruf nahi mungkar, kerja sedikit kata
Hiduplah Gembira Muhamadiyah
Bersama gerakan kaum Aisyiyah
Nasyiah dan Pemuda, Majlis dan bagiannya, tersusun jelas kerjanya
Hiduplah gembira Muhammadiyah sepanjang masa
Tuk Masyarakat sejahtera
KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH
Muhammadiyah Berkemajuan
 Muhammadiyah berkemajuan akan terwujud
jika dirinya berkeunggulan.
 Unggul orang orangnya
 Unggul amal usahanya
 Unggul sistem organisasinya
 Unggul Gerakannya dari dari atas sampai
bawah
 Unggul Kemampuan Finansialnya
 Haidar Nashir 2020
MOTIVASI
 ‫ت أَ ْق َدا َم ُك ْم‬ ُ ‫صرُوا هَّللا َ يَ ْن‬
ْ ِّ‫صرْ ُك ْم َويُثَب‬ َ ‫يَا أَيُّهَا الَّ ِذ‬
ُ ‫ين آ َمنُوا إِ ْن تَ ْن‬

Hai orang-orang mukmin, jika kamu menolong


(agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu
dan meneguhkan kedudukanmu.
 Surat Muhammad 7
 ُ ‫ك ِم َن ال ُّد ْنيَا ۖ َوأَحْ ِس ْن َك َما أَحْ َس َن هَّللا‬ ِ َ‫س ن‬
َ َ‫صيب‬ َ ‫ك هَّللا ُ ال َّدا َر اآْل ِخ َرةَ ۖ َواَل تَ ْن‬
َ ‫َوا ْبتَ ِغ فِي َما آتَا‬
َ ‫ض ۖ إِ َّن هَّللا َ اَل ي ُِحبُّ ْال ُم ْف ِس ِد‬
‫ين‬ ِ ْ‫ك ۖ َواَل تَب ِْغ ْالفَ َسا َد ِفي اأْل َر‬
َ ‫إِلَ ْي‬

 Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah


kepadamu (kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah
kamu melupakan bahagianmu dari (kenikmatan) duniawi
dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana
Allah telah berbuat baik, kepadamu, dan janganlah kamu
berbuat kerusakan di (muka) bumi. Sesungguhnya Allah
tidak menyukai orang-orang yang berbuat kerusakan.
 ۖ ً‫صالِ ًحا ِم ْن َذ َك ٍر أَ ْو أُ ْنثَ ٰى َوهُ َو ُم ْؤ ِم ٌن فَلَنُحْ يِيَنَّهُ َحيَاةً طَيِّبَة‬
َ ‫َم ْن َع ِم َل‬
َ ُ‫َولَنَجْ ِزيَنَّهُ ْم أَجْ َرهُ ْم ِبأَحْ َس ِن َما َكانُوا يَ ْع َمل‬
‫ون‬

Barangsiapa yang mengerjakan amal saleh, baik


laki-laki maupun perempuan dalam keadaan
beriman, maka sesungguhnya akan Kami berikan
kepadanya kehidupan yang baik dan
sesungguhnya akan Kami beri balasan kepada
mereka dengan pahala yang lebih baik dari apa
yang telah mereka kerjakan.
 An Nahl 97
 َ ِ‫ين َجاهَ ُدوا فِينَا لَنَ ْه ِديَنَّهُ ْم ُسبُلَنَا ۚ َوإِ َّن هَّللا َ لَ َم َع ْال ُمحْ ِسن‬
‫ين‬ َ ‫َوالَّ ِذ‬

Dan orang-orang yang berjihad untuk (mencari


keridhaan) Kami, benar-benar akan Kami
tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami.
Dan sesungguhnya Allah benar-benar beserta
orang-orang yang berbuat baik.

 Al Ankabut 97
 ‫ضرَّا ُء‬َّ ‫ين َخلَ ْوا ِم ْن قَ ْبلِ ُك ْم ۖ َم َّس ْتهُ ُم ْالبَأْ َسا ُء َوال‬
َ ‫أَ ْم َح ِس ْبتُ ْم أَ ْن تَ ْد ُخلُوا ْال َجنَّةَ َولَ َّما يَأْتِ ُك ْم َمثَ ُل الَّ ِذ‬
ٌ‫ين آ َمنُوا َم َعهُ َمتَ ٰى نَصْ ُر هَّللا ِ ۗ أَاَل إِ َّن نَصْ َر هَّللا ِ قَ ِريب‬ َ ‫َو ُز ْل ِزلُوا َحتَّ ٰى يَقُو َل ال َّرسُو ُل َوالَّ ِذ‬

Apakah kamu mengira bahwa kamu akan masuk surga????


padahal belum datang kepadamu (cobaan) sebagaimana
halnya orang-orang terdahulu sebelum kamu? Mereka
ditimpa oleh malapetaka dan kesengsaraan, serta
digoncangkan (dengan bermacam-macam cobaan)
sehingga berkatalah Rasul dan orang-orang yang beriman
bersamanya: "Bilakah datangnya pertolongan Allah?"
Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu amat dekat.
 Al Baqarah 214
 َ ً‫صلِ ًحا ِّمن َذ َك ٍر أَ ْو أُنثَ ٰى َوهُ َو ُم ْؤ ِم ٌن فَلَنُحْ يِيَنَّ ۥهُ َحيَ ٰوة‬
ۖ ً‫طيِّبَة‬ َ ٰ ‫َم ْن َع ِم َل‬
‫ َولَنَجْ ِزيَنَّهُ ْم‬Terjemah Arti: Barangsiapa yang
mengerjakan amal saleh, baik laki-laki maupun
perempuan dalam keadaan beriman, maka
sesungguhnya akan Kami berikan kepadanya
kehidupan yang baik dan sesungguhnya akan Kami
beri balasan kepada mereka dengan pahala yang
lebih baik dari apa yang telah mereka kerjakan.

An Nahl 97
‫ت‬ ُ ‫صرُوا هَّللا َ يَ ْن‬
ْ ِّ‫صرْ ُك ْم َويُثَب‬ َ ‫ا أَ ُّيهَا الَّ ِذ‬
ُ ‫ين آ َمنُوا إِ ْن تَ ْن‬
‫أَ ْق َدا َم ُك ْم‬
Hai orang-orang mukmin, jika kamu
menolong (agama) Allah, niscaya Dia
akan menolongmu dan meneguhkan
kedudukanmu.
Surat Muhammad 7

Anda mungkin juga menyukai