Anda di halaman 1dari 20

Modul

Konsep Dasar Sistem


Pengendalian
Dr. Erika Amelia, S.E., M. Si
Sistem Pengendalian Manajemen

Definisi Sistem Pengendalian Manajemen


Upaya yang dilakukan komponen aspek
oleh sebuah penting lainnya
organisasi untuk semakin besar pula
yang menentukan kontribusinya pada
melakukan langkah-
kesuksesan upaya upaya pencapaian
langkah pengawasan
agar hasil yang pencapaian tujuan tujuan organisasi.
tercapai bisa sesuai organisasi
dengan tujuan yang
diharapkan

Semakin tepat SPM


yang digunakan
Kegiatan
Pengertian Sistem dan Pengendalian
Belajar 1
Sistem Pengendalian
Sebagai kumpulan dari digunakan oleh para manajer untuk
dua atau lebih komponen membuat langkahlangkah agar seluruh
yang saling bekerja sama komponen di dalam sebuah organisasi
dan berhubungan untuk dapat sejalan dengan apa yang diinginkan
mencapai tujuan tertentu dan yang telah direncanakan, sehingga
(Romney dan Steinbart, dengan sendirinya pengendalian harus
2006). mencerminkan perencanaan.

Penganggaran
perumusan rencana dalam
angkaangka untuk periode
tertentu.
Tahapan penyusunan Anggaran:
Pengertian Sistem dan Pengendalian

Cara pengendalian lain di antaranya adalah:

analisis data statistik tentang aspek operasi


perusahaan;

analisis laporan masalah;

audit operasional;

observasi personil
B. TUJUAN DAN FUNGSI SISTEM PENGENDALIAN

Elemen Utama Sistem Pengendalian

Detector assessor

Communication
Effector network
Fungsi Pengendalian

Hal yg membuat sistem pengendalian dibutuhkan, diantaranya:

Kekurangjelasan dalam memberikan


arahan.
Motivasi untuk mencapai
tujuan.
Keterbatasan individu.
Sudut Pandang Faktor yang Dikendalikan

Pengendalian Faktor Internal Pengendalian Faktor Eksternal

Apakah seluruh elemen bersifat dinamis dan luas, berfokus


internal organisasi dapat pada pengendalian faktor-faktor di
memahami luar organisasi yang memiliki
tujuan organisasi secara potensi mempengaruhi faktor
tepat. internal yang dimiliki.
Kegiatan
Jenis Tipe Pengendalian
Belajar 2
A. Pengendalian Tindakan B. Pengendalian Hasil

1. Pendefinisian dimensi kinerja


1. Pembatasan Tindakan
2. . Mengukur kinerja
2. Pengecekan sebelum bekerja.
3. Membuat target kinerja
3. Akuntabilitas tindakan
4. Membuat skema hadiah dan
4. Redundansi
hukuman

C. PENGENDALIAN
PERSONIL & LINGKUNGAN
Pengendalian Pengendalian
Personil lingkungan
Mendesain dan Mengevaluasi Sistem Pengendalian
Kegiatan
Belajar 3
Konsep Dasar

1. Komponen operasi yang


terpasang secara terus-
menerus
2. Pengendalian manajemen
dipengaruhi oleh manusia.
3. Memberikan keyakinan yang
memadai, bukan keyakinan
yang mutlak.
A. Memilih Tipe
Pengendalian
1. Keterkaitan antara tingkat
keketatan pengendalian
B. MEMILIH dengan efektivitas pencapaian
TINGKAT tujuan
2. Biaya yang harus dikeluarkan
KEKETATAN untuk keketatan tingkat
pengendalian.
PENGENDALIAN 3. Apakah ada efek samping bila
mengaplikasikan pengendalian
dengan tingkat keketatan
tertentu
Modul
2

Konsep Dasar
Manajemen
Kegiatan
Fungsi dan Peran Manajemen
Belajar 1
A. PENGANTAR MANAJEMEN DAN FUNGSI
DALAM PELAKSANAANNYA

Planning Organizing

Actuating Controlling
Fungsi dan Peran Manajemen

B. PERAN MANAJEMEN DALAM


PENCAPAIAN TUJUAN ORGANISASI

Peran Manajerial

1. Peran
Interpersonal
2. Peran
informasional
3. 3. Peran
pengambilan
keputusan
Kegiatan
Aktivitas Manajemen
Belajar 2

A. PERENCANAAN B. PENGORGANISASIAN
Sifat Dasar Perencanaan (Koontz, sejumlah tujuan yang dapat
et al, 1990) diverifikasi;
konsep yang jelas mengenai kewajiban atau
Kontribusi kepada tujuan dan aktivitas yang terlibat;
sasaran.
bidang otoritas yang dimengerti, sehingga
Aspek primer dari personil yang menjalankannya tahu apa yang
perencanaan dapat dilakukannya

Efisiensi rencana C. PENGGERAK

Aspek daya resap D. PENGENDALIAN


perencanaan.
Lingkungan dan Budaya Manajemen
Kegiatan
Belajar 3
A. LINGKUNGAN
EKSTERNAL
1. Pengaruh Lingkungan Eksternal 2. Kegiatan CSR (Corporate Social
Terhadap Proses Manajemen Responsibilities) Sebagai Upaya
Komunikasi Eksternal
1. Pemerintah
2. Konsumen
3. Pemasok
4. Pesaing
5. Kelompok Organisasi B. LINGKUNGAN
6. Masyarakat umum
INTERNAL
C. STRATEGI
ORGANISASIONAL
1. Menganalisis
kebutuhan organisasi.
2. Menganalisis keadaan
yang terjadi.
3. Memilih strategi
alternatif
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai