Anda di halaman 1dari 12

Standar kompetensi: Kompetensi dasar:

Memahami prosedur Mendiskripsikan


ilmiah untuk pengertian suhu dan
mempelajari benda pengukurannya
alam dengan
menggunakan
peralatan
Suhu & Kalor
 Kata Kunci
- Suhu
- Skala celcius
- Skala fahrenheit
- Skala kelvin
Alat Ukur Suhu
- Skala reanmur
Kapasitas Kalor Hukum Kekekalan
- Kalor
dan Jenis Kalor Energi Kalor
- Kalorimeter
- Kalor Jenis
- Kapasitas Kalor Termometer

Berbagai Skala Kalorimeter


Termometer
Suhu adalah suatu besaran yang menyatakan
ukuran derajat panas atau dinginnya suatu
benda.

Satuan suhu dalam SI adalah kelvin

Suhu termasuk besaran pokok.

Alat untuk mengukur suhu dengan tepat dan


menyatakannya dengan suatu angka adalah
termometer.
Termometer yang biasa digunakan
bergantung pada jangkauan suhu
yang diukur, ketelitian dan sifat –
sifat bahan yang digunakan.
Berikut adalah sifat – sifat bahan
yang harus ada pada sebuah
termometer.
1. Skalanya mudah dibaca
2. Aman untuk digunakan
3. Kepekaan pengukurannya
4. Lebar jangkauan suhu yang mampu
diukur
Keuntungan menggunakan raksa sebagai zat cair pengisi pipa termometer
dibandingkan dengan zat cair lainnya adalah:
o Raksa mudah dilihat karena mengilap
o Volum raksa berubah secara teratur ketika terjadi perubahan suhu
o Raksa tidak membasahi dinding kaca
o Jangkauan suhu raksa cukup lebar yaitu -40oC sampai dengan 350oC
o Raksa terpanasi secara merata sehingga dapat menunjukkan suhu dengan

cepat dan tepat.

Kerugian menggunakan raksa sebagai cairan pengisi termometer adalah:


 Raksa mahal
 Tidak dapat digunakan untuk mengukur suhu yang sangat rendah
(dibawah -40oC)
 Raksa berbahaya jika tabungnya pecah
Keuntungan menggunakan alkohol sebagai cairan pengisi
termometer adalah:
o Alkohol lebih murah jika dibandingkan raksa
o Ketelitian alkohol lebih akurat
o Alkohol dapat mengukur suhu yang sangat dingin, karena titik
beku alkohol sangat rendah yaitu -112oC

Kerugian menggunakan alkohol sebagai cairan pengisi


termometer adalah:
 Alkohol tidak bisa mengukur suhu yang tinggi karena titik
didihnya yang rendah yaitu 78oC
 Alkohol tidak berwarna
 Alkohol membasahi dinding kaca
Sementara air tidak digunakan untuk pengisi termometer
karena beberapa alasan berikut:
 Perubahan volume air sangat kecil saat suhunya dinaikkan
 Jangkauan suhu air terbatas (0oC – 100oC)
 Air tidak berwarna
 Air membasahi dinding kaca
 Hasil yang didapat kurang akurat karena air penghantar panas
yang buruk.
Dalam menentukan skala sebuah termometer diperlukan dua
titik tetap, yaitu titik lebur es sebagai titik tetap bawah dan titik
didih air sebagai titik tetap atas.

Termometer menurut skalanya dibedakan menjadi empat jenis,


yaitu sebagai berikut.

a. Termometer skala Celcius


  Titik tetap bawah skala termometer celcius ditentukan dengan
patokan suhu es yang sedang mencair, yaitu diberi skala 0oC.
titik tetap atasnya berpatokan pada suhu air mendidih pada
tekanan 76 cmHg, yang diberi skala 100OC.
b. Termometer skala Reamur
Pada termometer reamur untuk titik tetap bawahnya
adalah 0OR dan titik tetap atasnya 80oR.
c. Termometer skala Fahrenheit
Pada termometer reamur untuk titik tetap bawahnya
adalah 32OF dan titik tetap atasnya 212oF.
d. Termometer skala Kelvin
Pada termometer reamur untuk titik tetap bawahnya
adalah 273 K dan titik tetap atasnya 373 K.
dari ke Fahrenheit ke Celcius ke Kelvin

°F F (°F - 32)/1.8 (°F - 32)*5/9+273.15

°C (°C * 1.8) + 32 C °C + 273.15

K (K - 273.15)*9/5+32 K - 273.15 K
 Zat alir yang berpindah dari benda bersuhu
tinggi ke benda yang bersuhu rendah
 Satuan kalor = kalori(kal) / kilokalori(kkal)
Konduktor panas Contoh :
(mudah menghantarkan Aluminium pada panci
panas)

Medium alir
kalor

Isolator panas
(tidak dapat dilewati Contoh :
kalor) Plastik pada pegangan
panci

Anda mungkin juga menyukai