Anda di halaman 1dari 5

METODE PENDIDIKAN

ISLAM
DISUSUN OLEH:
RICO BRIANTO T HALIMU
DIAN PUSPITA RAMADHANI
MOHAMMAD JIKRAN A.HASAN
 Metode berasal dari dua perkataan yaitu meta yang artinya
melalui danhodos yang artinya jalan atau cara. Jadi
metode artinya suatu jalan yang dilalui untuk mencapai
tujuan[1].
 Sementara itu , pendidikan merupakan usaha membimbing
dan membina serta bertanggung jawab untuk
mengembangkan intelektual pribadi anak didik ke arah
kedewasaan dan dapat menerapkannya dalam kehidupan
sehari-hari. Maka pendidikan Islam adalah sebuah proses
dalam membentuk manusia-manusia muslim yang mampu
mengembangkan potensi yang dimilikinya untuk
mwujudkan dan merealisasikan tugas dan fungsinya
sebagai Khalifah Allah swt., baik kepada Tuhannya,
sesama manusia, dan sesama makhluk lainnya.

. Pengertian Metode
Metode pendidikan Islam dalam
penerapannya banyak menyangkut
wawasan keilmuan pendidikan yang
sumbernya berada di dalam Al Qur’an dan
Al Hadits.

. Sumber Metode Pendidikan


Islam
Metode dialog Qur’ani dan Nabawi
Metode Kisah Qur’ani dan Nabawi
Metode Perumpamaan
Metode Ibrah dan Mau’izhah
Metode targhib dan tarhib

Metode Pendidikan Islam


THANKS

Anda mungkin juga menyukai