Anda di halaman 1dari 13

KELOMPOK

4
KONSEP
ELASTISITAS
NAMA KELOMPOK :
1. Ahmad Sirojul Afkar (042110143)
2. Eka Dewi Saputri (04211006)
3. Fajar Syahfanil Viddin (042110155)
4. Firahayu Firnanda (04211009)
5. Guntoro (04211018)
6. Satriyo Dwi Cahyo (042110178)
Pengertian Elastisitas
Elastisitas adalah pengaruh perubahan harga terhadap jumlah barang yang diminta atau yang
ditawarkan. Dengan kata lain elastisitas adalah tingkat kepekaan (perubahan) suatu gejala
ekonomi terhadap perubahan gejala ekonomi yang lain atau sebuah perbandingan perubahan
proporsional dalam satu variabel terhadap perubahan variabel yang lain. Dengan kata lain,
elastisitas yakni dapat mengukur seberapa sensitif atau responsifnya konsumen dengan
perubahan dalam harga.
Konsep Elastisitas
Elastisitas Permintaan (Price Elasticity of Demand)

Elastisitas Permintaan merupakan adanya sebuah tingkat dalam perubahan terhadap


permintaan jasa atau barang yang dihasilkan dari perubahan harga barang atau jasa. Tingkat
perubahan dapat diukur dengan jumlah atau ukuran yang disebut sebagai koefisien
elastisitas permintaan.

Elastisitas Silang (Cross Elasticity)

Elastisitas Silang adalah hubungan antara jumlah barang yang diminta untuk perubahan
harga barang lain yang terkait dengan barang tersebut. Hubungan ini bisa menjadi
pengganti, tetapi juga saling melengkapi.
Konsep Elastisitas
Elastisitas Penawaran (Price Elasticity of Supply)

Elastisitas Penawaran merupakan sebuah tingkat dalam adanya suatu perubahan terhadap
pasokan barang dan jasa yang disebabkan oleh perubahan harga barang dan jasa. Untuk
mengukur ukuran laju perubahan, angka digunakan sebagai koefisien elastisitas pengiriman.

Elastisitas Pendapatan (Income Elasticity of Demand)

Elastisitas pendapatan merupakan dalam perekonomian, elastisitas pendapatan ialah


adanya sebuah perubahan terhadap permintaan tersebut, karena dalam perubahan posisi di
dalam pendapatan.
Pengertian Elastisitas Permintaan
Elastisitas permintaan (price elasticity of demand) adalah istilah dalam dunia ekonomi
untuk menggambarkan perubahan jumlah permintaan barang terhadap perubahan harga
dari barang tersebut.

Elastisitas permintaan adalah alat ukur yang digunakan untuk mengukur besarnya
kepekaan dari perubahan jumlah permintaan barang apabila terjadi perubahan harga
barang. Sebagai contoh, adanya penurunan harga dari suatu produk, entah itu barang atau
jasa, maka hal ini berimbas pada meningkatnya jumlah permintaan terhadap barang atau
jasa tersebut.
Rumus Elastisitas Permintaan
Kurva Elastisitas Permintaan
1. Kurva Permintaan Elastis
Sempurna
2. Kurva Permintaan Inelastis
Sempurna
3. Kurva Permintaan Uniter/Normal
4. Kurva Permintaan Elastis
5. Kurva Permintaan Inelastis

*dari kiri atas ke kanan


CONTOH SOAL
Pada saat harga Rp4.000,00 jumlah barang yang diminta 30 unit, kemudian harga turun menjadi
Rp3.600,00 jumlah barang yang diminta 60 unit. Besar nilai koefisien elastisitasnya adalah ….
Diketahui: P = Rp4.000,00 Q = 30
Delta P = Rp4.000,00 – Rp3.600,00 = Rp400,00
Delta Q = 60 – 30 = 30 Sehingga,
Ed= 30/400 x 4.000/30
Ed= 4.000/400 = 10
Diperoleh nilai Ed = 10, dengan nilai elastisitas tersebut maka termasuk kedalam permintaan
elastisitas elastis (Ed > 1).
Pengertian Elastisitas Penawaran
Elastisitas penawaran (elasticity of supply) adalah pengaruh perubahan harga terhadap
besar kecilnya jumlah barang yang ditawarkan atau tingkat kepekaan perubahan jumlah
barang yang ditawarkan terhadap perubahan harga barang. Adapun yang dimaksud
koefisien elastisitas penawaran adalah angka yang menunjukkan perbandingan antara
perubahan jumlah barang yang ditawarkan dengan perubahan harganya.
Rumus Elastisitas Penawaran
Kurva Elastisitas Penawaran
1. Kurva Penawaran Elastis
Sempurna
2. Kurva Penawaran Inelastis
Sempurna
3. Kurva Penawaran Uniter/Normal
4. Kurva Penawaran Elastis
5. Kurva Penawaran Inelastis

*dari kiri atas ke kanan


CONTOH SOAL
Pada saat harga Rp500,00 jumlah barang yang ditawarkan 40 unit, kemudian harga turun menjadi
Rp300,00 jumlah barang yang ditawarkan 32 unit. Hitunglah besarnya koefisien elastisitas
penawarannya!
Diketahui: P = Rp500,00 Q = 40
Delta P = Rp500,00 – Rp300,00 = Rp100,00
Delta Q = 40 – 32 = 8 Sehingga,
Es= 8/200 x 500/40
Es= 4.000/8.000 = ½ = 0. 5
Diperoleh nilai Es = 0.5, dengan nilai elastisitas tersebut maka termasuk kedalam penawaran elastisitas
inelastis (Ed < 1).
THANKS YOU..
SEE YOU
NEXT

Anda mungkin juga menyukai