Anda di halaman 1dari 7

BAHAN PRAKTIKUM UAS BIOSTATISTIK

Kelompok 8
ANALISIS KORELASI

*Analisis korelasi adalah metode statistika yang digunakan untuk


menentukan suatu besaran yang menyatakan bagaimana kuat hubungan
suatu variable dengan variable lain dengan tidak mempersoalkan apakah
suatu variable tertentu tergantung kepada variable lain (sekaran, 2010).
Terdapat dua dari beberapa teknik korelasi yang sangat popular sampai
sekarang yaitu korelasi pearson product moment dan korelasi rank
spearman. Korelasi pearson merupakan korelasi sederhana yang hanya
melibatkan satu variable terikat (dependent) dan satu variable bebas
(independent).
UJI KORELASI PEARSON (Uji Korelasi)
 

Correlations
N o . R e s TB_SCORD Kelembaban
No.Res Pearson Correlation 1 .2 1 8 ** .3 0 6 **
Sig. (2-tailed) .010 <.001
N 143 141 138
TB_SCORD Pearson Correlation .2 1 8 ** 1 .2 8 3 **
Sig. (2-tailed) .010 <.001
N 141 141 137
Kelembaban Pearson Correlation .3 0 6 ** .2 8 3 ** 1
Sig. (2-tailed) <.001 <.001
N 138 137 138
**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).
INTERPRETASI DAN PEMBAHASAN HASIL OUTPUT ANALISIS
 

Berdasarkan tabel output diatas, kita akan melakukan


penarikan kesimpulan dengan merujuk pada 3 dasar
pengambilan keputusan dalam analisis korelasi person diatas.
Signifikasi bisa ditentukan lewat baris signifikan.(2 –tailed).
Jika nilai signifikan (2-tailed ) < 0,05 maka hubungan yang
terdapat pada r dianggap signifikan. Hasil uji signifikasi di atas
adalah :
Dibawah ini terdapat tiga langkah untuk
menentukan hasil uji signifikasi :
 
1.

a)sig (2- tailed): no res (X1 )


dan kelembaban (Y) ( <
0,001) < 0,05 yang berarti
berkorelasi.
b)TB SCORD (x2) dan kelembaban (Y)
(< 0,001) < 0,05 yang berarti berkolerasi.
2. (x1) No RES dengan kelembaban (Y) = 0,306 ( > r tabel) Dengan nilai
pada < r tabel 0,159 maka ada hubungan signifikasi korelasi variabel
kelembaban .
(x2) TB.SCORD dengan kelembaban (Y) = 0,283 ( r tabel ) dengan
nilai pada r tabel 0,159 maka ada hubungan signifikasi korelasi
variabel kelembaban.

3. Berdasarkan nilai (*) SPSS dari output diatas diketahui bawa nilai korelasi
person antara masing-masing variabel yang dibutuhkan mempunyai 2 tanda
bintang (**) ini berarti terdapat korelasi antara variabel yang dihubungkan
dengan taraf signifikasi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai