Anda di halaman 1dari 18

PENGEMBANGAN S

ILABUS K-13
PENDIDIKAN KESETARAAN
MARI BELAJA
R
Rencana pembelajaran pada
suatu mata pelajaran yang
mencakup Kompetensi Inti,
Kompetensi Dasar, materi
pembelajaran, kegiatan
pembelajaran, penilaian, alokasi PENGERTIAN SI
waktu, dan sumber belajar . LABUS
PP Nomor 59 tahun 2014
PRINSIP SILABUS
MI-RE-SI-SI-MA-TEKS-FLEK-RUH

ILMIAH MEMADAI
Dapat dipertanggungjawabkan Cukup untuk menunjang
secara keilmuan pencapaian KD

RELEVAN AKTUAL DAN KONTEKSTUAL


Memperhatikan perkembangan
Sesuai dengan tingkat
iptek, dalam kehidupan nyata
perkembangan fisik, intelektual,
dan pesristiwa yang terjadi.
sosial emosional, & spriritual.

SISTEMATIS FLEKSIBEL
Saling berhubungan secara Mengakomodasi varian
fungional. internal/eksternal dan kultur

KONSISTEN MENYELURUH
Mencakup seluruh ranah
Ada hubungan yang ajeg. kompetensi
ANALISIS KONTEKS
SWOT

STRENGHTS - KEKUATAN
Bagaimana kekutan mampu menghadapi
ancaman yang ada

WEAKNESSES - KELEMAHAN
Bagaimana cara mengatasi kelemahan
yang mencegah peluang

OPPORTUNITIES - PELUANG
Bagaimana kekuatan mampu mengambil
keuntungan dari sebuah peluang yang ada.

THREATS - ANCAMAN
Bagaimana cara mengatasi kelemahan
yang mampu membuat ancaman menjadi
nyata atau menciptakan sebuah ancaman
baru..
ANALISIS SILABUS

Mengkaji KI-KD Penentuan Jenis


Penilaian

Mengidentifikasi Menentukan Alokasi


Materi Pembelajaran Waktu

Silabus
Mengembangkan Menentukan Sumber
Kegiatan Belajar
Pembelajaran
MARI BERLATIH
Menyusun SILABUS
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 1

Mengisi Format Identitas


Identitas menggambarkan satuan pendidikan,
mata pelajaran, tingkatan/derajat setara kelas
dan semester.
Paket A tingkatan i setara kelas I-III dan
tingkatan 2 setara kelas IV-VI
Paket B tingkatan 3 setara kelas VII-VIII dan
tingkatan 4 setara kelas IX
Paket C tingkatan 5 setara kelas X-XI dan
tingkatan 6 setara kelas XII
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 2

Mengkaji dan menganalisa KI


pada kurikulum
Kompetensi Inti dirancang dalam empat kelompok
yang saling terkait yaitu:

Sikap keagamaan (kompetensi inti 1)


Sikap sosial (kompetensi 2)
Pengetahuan (kompetensi inti 3)
Penerapan pengetahuan (kompetensi 4).
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 3

Mengkaji dan menentukan


KD yang harus dicapai
Kompetensi yang berkenaan dengan sikap
keagamaan dan sosial dikembangkan secara tidak
langsung (indirect teaching) yaitu pada waktu peserta
didik belajar tentang pengetahuan (kompetensi
kelompok 3) dan penerapan pengetahuan
(kompetensi Inti kelompok 4).
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 4

Menentukan Materi
Pembelajaran

Relevansi
Konsistensi
Adekuasi
Sesuai sikon peserta didik
Materi pokok: fakta, konsep, prinsip, prosedur
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 5

Merumuskan IPK

Penjabaran KD yang dapat dijadikan penanda pencapaian


kompetensi dasar yang ditandai oleh perubahan perilaku
yang dapat diukur yang mencakup sikap, pengetahuan,
dan keterampilan

Rumusan Indikator: A,B,C,D


Gunakan KKO Bloom (Kognitif, Afektif, dan Psikomotor)
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 6

Menentukan Jenis Penilaian


Mengacu pada indikator

Teknik : Tes dan Non Tes

Bentuk : tertulis maupun lisan, pengamatan


kinerja, pengukuran sikap, tertulis maupun lisan,
pengamatan kinerja, pengukuran sikap, penilaian
hasil karya berupa tugas, proyek dan/atau
produk, penggunaan portofolio, dan penilaian
diri.
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 7

Mengembangkan Kegiatan
Pembelajaran
 Cerminkan pendekatan, metode, dan teknik
 Berpusat pada peserta didik (WB) dan bukan pada tutor
 Interaksi fisik & mental peserta didik dengan komponen
lain
 Lakukan di dalam kelas maupun di luar kelas.
 Pertimbangkan sumber dan media yang dimiliki program
Paket C.
 Menguntungkan proses retensi atau daya tangkap peserta
didik (WB)
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 8

Menentukan Alokasi Waktu

Jumlah minggu efektif dan alokasi waktu mata pelajaran


per minggu.
Tingkat kesukaran materi, cakupan materi, frekuensi
penggunaan materi baik di dalam maupun di luar kelas,
serta tingkat pentingnya materi yang dipelajari.
PENYUSUNAN SILABUS
Langkah - 9

Menentukan Sumber Belajar

rujukan, objek dan/atau bahan yang digunakan untuk


kegiatan pembelajaran, yang berupa media cetak dan
elektronik, narasumber, serta lingkungan media cetak dan
elektronik, narasumber, serta lingkungan fisik, alam, sosial,
dan budaya. Sumber belajar lebih luas daripada media
pembelajaran yang dibuat atau diprogram oleh tutor.
TU GAS
Susun silabus sesuai mata
pelajaran Anda secara berkelompok

Langkah-langkah:

1. Buat kelompok
2. Bagi tugas
3. Pilih KI-KD (satu KD saja)
4. Jabarkan menjadi silabus
5. Ketik dalam format tabel – landscape
6. Serahkan pada fasilitator dalam bentuk soft file
7. Waktu penugasan : 90 menit
8. Presentasikan dengan durasi waktu @ 10-15
menit
9. Pembahasan umum
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai