Anda di halaman 1dari 26

ADEKUASI HD

(URR dan Kt/V)


Wahyu susi priyanti
HEMODIALISA
• ADALAH SALAH SATU TERAPI PENGGANTI GINJAL
DENGAN MENGGUNAKAN ALAT KHUSUS,
TUJUANNYA MENGATASI GEJALA DAN TANDA
AKIBAT LAJU FILTRASI GLOMERULUS YANG
RENDAH, SEHINGGA DIHARAPKAN DAPAT
MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP PASIEN

Pedoman Pelayanan HD di sarana kesehatan,


Depkes,2008
ADEKUASI HD
• MERUPAKAN KECUKUPAN JUMLAH PROSES HD
UNTUK MENJAGA KONDISI OPTIMAL DAN TERBAIK
• SECARA KLINIS DIKATAKAN ADEKUAT JIKA
KEADAAN UMUM DAN NUTRISI PASIEN DALAM
KEDAAN BAIK, TIDAK ADA GEJALA UREMIA, DAN
AKTIFITAS NORMAL SEPERTI SEBELUM MENJALANI
HD
Kriteria adekuasi secara klinis
• Keadaan umum dan status nutrisi baik
• Tekanan darah normal
• Tidak ada anemia, kondisi fisik baik
• Keseimbangan cairan dan elektrolit baik, asam basa normal
• Pemulihan fungsi personal, keluarga dan pekerjaan
• Kualitas hidup baik
PENILAIAN ADEKUASI
• DUA METODE YANG UMUMNYA DIGUNAKAN UNTUK
MENILAI KECUKUPAN HD ADALAH URR DAN Kt/V
• SAMPEL DARAH DIAMBIL SEBELUM DAN SESUDAH
HD
• KADAR UREA DALAM DUA SAMPEL TERSEBUT
KEMUDIAN DIBANDINGKAN
FREKWENSI PENILAIAN YANG
DIANJURKAN ADALAH

• TIAP 3 BULAN PADA PASIEN YANG STABIL


• TIAP BULAN PADA PASIEN YANG TIDAK STABIL ATAU
SESUDAH ADA PERUBAHAN PRESKRIPSI DIALISIS
• JIKA ADA TANDA PENURUNAN KLIREN (GEJALA
UREMIA)
Perkiraan klirens urea dengan menggunakan rumus

1. Urea reduction ration (URR)

Urea predialisis – urea post dialisis


URR = ----------------------------------------------- x 100
Urea predialisis
2. Estimated single pool Kt/V (rumus Dougirdas)

Urea post dialisis


Kt/V = - log e [ ----------------------------- - 0,08 x t ]
Urea predialisis

Urea post dialisis


+ [ 4 – 3,5 x --------------------------- ]
Urea predialisis

Berat badan predialisis – berat badan post dialisis


x [----------------------------------------------------------------------- ]
Berat badan predialisis

t = lama dialisis dalam jam


URR
• URR : rasio pengurangan urea, yang berarti pengurangan urea
sebagai hasil dialisis.
• URR : salah satu alat ukur dari seberapa efektif prosedur
dialisis membuang produk sisa (urea) dari tubuh dan umumnya
dinyatakan dalam persentase.
Contoh Kasus 1

• Ny. Y, 50 tahun
• BB pre 52 kg
• BBK 50 kg
• HD 2 x seminggu
• Lama HD 5 jam
• Qb 250 ml/menit
• Dializer F7
• Ureum pre 200 mg/dl
• Ureum post 70 mg/dl
• Berapa URR Ny. Y ?
Contoh perhitungan dengan URR

• Diketahui :
• Urea pre HD = 150 mg/dl
• Ure post HD = 50 mg/dl
• Berapa URR ?
• Jawab :
150 mg/dl – 50 mg/dl
URR = ---------------------------- x 100 %
150 mg/ dl

= 100 mg/dl = 66%


--------------- x 100 %
150 mg/dl
Kt / V ?

• Kt / V adalah cara lain untuk mengukur kecukupan dialisis.


• Dalam pengukuran ini,
• K adalah klirens dalam satuan L/menit diperhitungkan dari KoA dializer,
kecepatan aliran darah (Qb), dan kecepatan aliran dialisat (Qd)
• t adalah lama dialisis dalam satuan menit
• V adalah volume distribusi urea (dalam satuan liter), volume distribusi
urea pada laki-laki sekitar 58% dari BB sedangkan pada perempuan 55%
dari BB
• Jika seorang pasien laki-laki memiliki berat 70 kilogram (kg), BBK 65 kg
• Maka Volume distribusi urea (V) adalah 70 kg dikalikan 58/100 = 40,6 liter
• Jadi rasio-K dikalikan dengan t dibagi V, atau Kt / V
Contoh Kasus 2

• Tn. R, 35 tahun
• BB Pre HD 60 Kg
• BBK 54 kg
• HD 2x seminggu
• Lama HD 4 jam
• QB 200 ml/menit
• Dializer F6 (K. 183 )
• Berapakah Kt/ V Tn R ?
• Jawab :
Kt/V = 183 x 240
31320
= 43920
31320 ml
= 43,9
31,3 L
= 1,4
Target Kt/V = 1,8
Bagaimana untuk meningkatkan klirens?
Contoh perhitungan waktu dialisis (t):

Diketahui : • Jawab :
• Kt/V yang diinginkan (target) = t = 1,8 x V
1,8 K
• V = 31320 ml (31,3 L) = 1,8 x 31320 ml
• K = 183 (F6) 183
= 56376 ml
Berapa t dibutuhkan ? 183
= 308,06 menit
= 5 Jam 13 menit

Dari hasil diatas didapatkan bahwa


pasien tersebut membutuhkan 1
jam 13 menit lagi untuk
mendapatkan HD yang adekuat
Faktor – faktor yang mempengaruhi adekuasi dialisis

• Resep HD
- Dibuat oleh nefrologis sebelum hemodialisis
dilakukan
- Bersifat individual
• Pemilihan dializer.
Lanjutan…

• Luas permukaan
o KoA (Coefficient Mass Transfer Urea)
o KUF (Coefficient Ultrafiltration)

• Frekuensi Dialisis
o HD 2 X seminggu (BB ringan , masih ada
sisa fungsi ginjal)
o HD 3 x seminggu
Lanjutan…
• Kecepatan aliran darah (Qb)
• > 300 ml/menit
lanjutan
• Kecepatan aliran dialisat (Qd)
• 2x Qb
• Dialiser pakai Ulang (dialyzer reuse)
• TV > 80%
Lanjutan…

• Nutrisi
• Pengaturan cairan
oKebutuhan minum sehari – hari pasien HD
oPenentuan berat badan kering
oUltrafiltrasi
• Akses Vaskuler
oAlirah darah harus kuat (patensi cimino)
oResirkulasi
oJarak penusukan antara Arteri dan Vena tidak boleh
terlalu dekat (min 5 cm)
Dosis minimal Hemodialisis
• HD 3x/minggu
- Kt/V minimal 1,2
- URR 65 %
• HD 2x/minggu
- Kt/V minimal 1,8
- URR 80%
Penyebab Adekuasi tidak memenuhi
target
• Underprescription
• Akses inadekuat
• Waktu diperpendek
• Darah beku
• Penggunaan reuse dialiser
• Lain lain : pasien dan petugas
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai