Anda di halaman 1dari 26

Miftahu

Rahmah
2110251022
JARINGAN TUMBUHAN
Tumbuhan dikotil dan monokotil

✓ Tumbuhan Dikotil
• Tumbuhan Dikotil merupakan tumbuhan berkeping atau berbiji dua.
Tumbuhan dikotil memiliki ciri-ciri antara lain :
1. Memiliki sepasang kotiledon atau bakal daun yang terbentuk.
2. Akarnya tunggang
3. Tidak memiliki tudung akar.

4. Akarnya berkambium
5. Memiliki batang yang bercabang-cabang.
Struktur Batang dikotil
2. Tumbuhan Monokotil.
✓ Tumbuhan monokotil merupakan tumbuhan yang memiliki biji tunggal tidak terbelah
atau hanya berkeping satu.

• beberapa jenis-jenis yang termasuk tumbuhan Monokotil antara lain


1.Suku rumput-rumputan (graminae)
Contohnya: padi,jagung,bambu,rumput dll
2.Suku pinang-pinangan( palmae)
Contohnya : kelapa,rotan,dll
3.Suku jahe-jahean
Contohnya : Kunyit,jahe dan lengkuas
4. Suku anggrek-anggrekan (orcidacea)
Contohnya : Anggrek bulan dll
Perbedaan Dikotil dan Monokotil.
Dikotil
Monokotil
Thanks!
Do you have any questions?
youremail@freepik.com
CREDITS: This presentation
+91 620 421 838 template was created by
yourcompany.com Slidesgo, including icons by
Flaticon, and infographics
& images by Freepik

Please keep this slide


for attribution

Anda mungkin juga menyukai