Anda di halaman 1dari 15

Pendidikan dalam

Perspektif Islam

oleh Kelompok 5
NAMA ANGGOTA
1 HAUDY AMNA SALSABILA (21103241005)

2 ALDILA INTAN PRATIWI (21103241026)

3 SALSABELA NURUL OKTAVIANA (21103241034)


4 RACHMA DEA ADI SURYA (21103241058)

5 LIYA YULIRA (21103244039)


Upaya mengoptimalkan
Pendidika perkembangan potensi
n manusiawi, kecakapan hidup
dan sikap kepribadian peserta
Islami didik menuju tercapainya
kesempurnaan melalui
penumbuhan dan
pengembangan potensi untuk
mencapai keberhasilan hidup
dalam segala aspek
kehidupan
Prinsip Dasar
Tujuan Pendidikan Pendidikan islam
Islam

Untuk mengembangkan potensi yang


dimiliki manusia supaya menjadi manusia
yang mulia, memiliki karakter kepribadian
Islami yang terlihat dari pola pikir dan
pola sikap yang Islami, menguasai Ṡaqofah
Islam, ilmu pengetahuan dan teknologi
berikut keahlian yang memadai dalam
rangka menjalankan tugasnya sebagai
hamba, khalifah dan pewaris nabi.
Prinsip Dasar
Tujuan Pendidikan Pendidikan islam
Islam Tarbiyah sulukiyah
Tarbiyah syamilah Tarbiyah dlamir al-
Takamuliah yakni wa’amaliah yaitu insan yaitu pendidikan
Pendidikan diarahkan Pendidikan diarahkan diarahkan sebagai
pada Pendidikan manusia
seutuhnya, tidak hanya pada pembentukan Lembaga yang mampu
memperhatikan salah kepribadian yang mendidik hati manusia
satu aspek potensi yang fungsional untuk agar senantiasa dapat
dimiliki manusia secara melatih peserta didik berintropeksi
utuh namun harus yang memiliki kedekatannya dengan
mencakup semua aspek integritas kepribadian Allah swt
potensil yang diiliki
manusia. dalam kehidupan Tarbiyah fitriah
Tarbiyah mutawazzinah sehari-hari.
Yakni Pendidikan Ghariziah yaitu agar
diarahkan pada Tarbiyah fardiyah pendidikan
Pendidikan yang ijtima’iyah yaitu mengarahkan
berkeseimbangan dan Pendidikan diarahkan senantiasa sejalan
mampu menciptakan untuk membentuk dengan citra dirinya
kepribadian yang individu agar tercipta yang bertauhid dan
seimbang antara masyarakat yang idial. mengarahkan pada
kebutuhan hidup dunia kemampuan untuk
memenuhi kebutuhan
Prinsip Dasar
Tujuan Pendidikan Pendidikan islam
Islam
Tarbiyah mustamirah
yaitu Pendidikan Tarbiyah ila al-khair
diarahkan oleh yaitu Pendidikan Tarbiyah muhafzhah
pembelajaran yang diarahkan pada tujuan wa mujadillah yakni
berkesinambungan akhir kebaikan seperti agar model Pendidikan
tidak dibatasi oleh fungsi diciptakannya diarahkan pada model
tempat dan tingkat manusia yaitu Pendidikan yang
Pendidikan. rahmatan lil alamin. mengintegrasikan nilai
nilai yang berdasarkan
al-quran yang sesuai
dengan perkembangan
Tarbiyah kuliyyah ruang dan waktu.
yaitu Pendidikan untuk
semua umat dialam
semesta
Ruang Lingkup Pendidikan
Islam
• Perbuatan mendidik sendiri • Metode Pendidikan islam

• Anak didik • Evaluasi pendidikan islam

• Dasar dan tujuan pendidikan • Alat-alat pendidikan islam

• Pendidikan • Lingkungan sekitar

• Materi Pendidikan
Pola Pembaharuan
Pendidikan

Menurut Ibnu Taimiyah, secara umum


pembaharuan Islam timbul karena
membudayanya khurafat dikalangan kaum
muslimin, ditutupnya pintu ijtihad yang
dianggap membodokan umat Islam, kontak
antara Barat dan Islam telah menyadarkan
kaum muslimin dari kemunduran. Dengan
meperhatikan sebab kelemahan dan
kemunduran umat Islam dan dengan
memperhatikan sebab-sebab kemajuan dan
kekuatan bangsa Barat.
Pola Pembaharuan
Pendidikan
Pola pembaharuan yang Pola Pembaharuan Pola Pembaharuan
berorientasi pada pola Pendidikan Islam yang Pendidikan yang
pendidikan modern barat Berorientasi Pada Sumber Berorientasi Nasionalisme
Islam Murni
a) Pembaharuan
pendidikan dengan pola a) Pola pembaharuan ini a) Bangsa-bangsa Barat
Barat ini, mulanya timbul telah dirintis oleh mengalami kemajuan rasa
di Turki Usmani pada Muhammad bin Abd al- nasionalisme yang
akhir abad ke 11 H/17 M. Wahab, kemudian kemudian menimbulkan
dicanangkan kembali oleh kekuatan-kekuatan politik
b) Sultan Mahmud II Jamaluddin Al-Afgani dan yang berdiri sendiri.
(yang memcrintah di Muhammad Abduh (akhir b) Ide pembaharuan yang
Turki Usmani I807 - 1839 abad 19 M). berorientasi pada
M), adalah pelopor b) Menurut Jamaluddin Al- nasionalisme inipun
pembaharuan pendidikan Afgani, Islam adalah sesuai bersesuaian dengan ajaran
di Turki. Islam
dengan untuk semua
bangsa, semua zaman dan c) Golongan nasionalis ini,
c) Sultan Mahmud II semua keadaan.
mengeluarkan perintah berusaha untuk
supaya anak sampai umur c) Pola ini berpandangan memperbaiki kehidupan
dewasa jangan dihalangai bahwa sesungguhnya Islam umat Islam dengan
Metode Pola Pembaharuan
Pembelajaran Islam Pendidikan

Metode
Hiwar Metode
Tanya jawab Metode Kisah Keteladanan
Nabawi dan Qurani
Kisah masa lalu
Metode Metode
Pembiasaan Targhib dan Tarhib
Metode
Mauizah Targhib (janji),
Tarhib (ancaman)
Nasihat
Guru dalam Murid dalam
Perspektif Islam Perspektif Islam
Bimbingan guru merupakan salah satu syarat
yang harus kita miliki jika ingin memperoleh Istilah murid mengandung kesungguhan
ilmu, tanpa bimbingan seorang guru, belajar, memuliakan guru, keprihatinan guru
mustahil kita akan memperoleh ilmu yang terhadap murid. Dalam konsep murid ini
baik dan benar. terkandung keyakinan bahwa mengajar dan
Peranan guru dalam pendidikan Islam sangat belajar itu wajib, Dalam perspektif Islam,
penting artinya dalam proses pendidikan, murid hendaknya menjaga adab dalam
karena dia yang bertanggung jawab dan mencari ilmu. Diantara adab menuntut ilmu
menetukan arah pendidikan tersebut. di antaranya menetapkan niat, memperbaiki
Oleh karena itu, orang yang mengajar akhlak dan menjauhkan diri dari kepentingan
kebaikan kepada manusia didoakan oleh duniawi, serta menghormati ilmu dan guru,
penghuni langit dan bumi. tidak berhenti belajar karena malu dan
Ruang lingkup, fungsi, tanggung jawab dan sombong, mencatat dengan baik-baik ilmu
peranan guru dalam pandangan Islam tidak yang diperolehnya, memperhatikan dengan
akan beranjak dengan semangat ajaran Islam. cara mencatat serta memperkuat ingatannya.
Proses pendidikan yang dilakukan oleh
Kurikulum Pendidikan dalam
Perspektif
Kurikulum IslamIslam harus berasaskan‘Aqīdah Islam. Dengan demikian
dalam pandangan
seluruh bahan ajar dan metode ajarnya diselaraskan dengan ‘Aqīdah Islam.

Pertama, berorientasi pada Islam, termasuk Kelima, prinsip pemeliharaan


ajaran dan nilai-nilainya. (wiqāyah) antara perbedaan-perbedaan individu.
Kedua, prinsip menyeluruh (syumūliyyah) baik Keenam, prinsip perkembangan (tanmiyyah) dan
dalam perubahan (taghāyyur) seiring dengan tuntutan
tujuan maupun
Ketiga, prinsip isi kandungan.
keseimbangan yang ada dengan tidak mengabaikan nilai-nilai absolut ilāhiyyah.
(tawazun) antara
tujuan dan kandungan kurikulum.
Ketujuh, prinsip integritas (muwāhadah) antara mata
Keempat, prinsip interaksi (ittiṣāliyyah) antara pelajaran,pengalaman, dan aktivitas kurikulum
kebutuhan siswa dan kebutuhan masyarakat. dengan kebutuhan
Media • Media audio (suara)
• Media visual
Pembelajar (penglihatan)
an a. Tidak diproyeksikan
o Bahan bacaan
Islam o Model
o Media grafis
b. Proyeksi
Sekian dan Terimakasih
Wassalamualaikum Wr. Wb

Apakah ada pertanyaan dari teman-teman?


Pertanyaan
Termin 1 Termin 2
1. Pada bagian metode pembelajaran targhib dan tarhib 1. Apakah semua prinsip dasar pendidikan islam yang telah
dijelaskan metode pembelajaran dengan janji dan ancaman. Ada dijelaskan tadi sudah di terapkan di indonesia dan apakah ada
anak apabila di beri pujian dia menjadi sombong begitu pun kendala dalam penerapannya?
sebaliknya dengan ancaman bisa jadi individu merasa takut,
maka bagaimana tanggapan kalian mengenai hal ini?
Nola Amelia Putri 21103244023
Alifia Sasmita Putri 21103241003
2. Bagaimana pendapat mengenai kurikulum yang berbeda dari 2. Kira-kira kalau dari teman-teman sekalian apakah ada inovasi
setiap Pondok Pesantren apakah harus ada perubahan atau untuk mewujudkan pendidikan menurut perspektif Islam?
pembaharuan?

Denta Nabilah Alifiyanka Putri


Fajria Ichsani 21103244044
21103244029

Anda mungkin juga menyukai