Anda di halaman 1dari 5

PENGKAJIAN

KEGAWATDARURATAN
PASIEN DENGAN
KETOASIDOSIS
METABOLIK
OLEH R. R. DEWI K /1606955454
KASUS
Ny. A usia 32 tahun, bekerja sebagai ibu rumah tangga datang ke
IGD RSUP. Persahabatan dengan level triase kuning.
Keluhan utama yang dirasakan adalah badan lemas. Riwayat
kesehatan yaitu pasien mual muntah sejak 6 hari sebelum masuk
rumah sakit dengan karakteristik muntah berupa isi makanan,
frekuensi muntah 1-2 kali sehari. Tidak terdapat nyeri abdomen.
Tidak terdapat demam maupun batuk. Pasien merasa mual dan
intake makanan menurun. Tidak ada perubahan pada pola
defekasi dan pola miksi. Pasien memiliki riwayat diabetes sejak 6
tahun lalu dan tidak terkontrol. Pasien mengatakan kakinya
mulai terasa baal.
PENGKAJIAN PRIMER
• AIRWAY
• Pasien sadar dapat bicara, tidak terdapat sumbatan jalan napas, tidak ada keluhan
sesak, tidak terdengar suara napas abnormal maupun sianosis
• BREATHING
• Frekuensi napas : 20 x/mnt, SaO2 : 99%, tidak terdengar suara napas abnormal,
pergerakan dinding dada simetris, irama reguler
• CIRCULATION
• TD : 143/120 mmHg, CRT : <2 detik, HR : 108 x/mnt, T : 36,5
• DISABILITY
• Pasien sadar penuh, pupil isokor 3/3, reflek cahaya +/+, respon motorik normal,
kekuatan otot penuh (ektrimitas atas 5 ekstrimitas bawah 5), respon sensorik normal
GCS 15 : E4 M6 V5
• EXPOSURE
• Tidak terdapat luka, jejas, maupun infeksi
PENGKAJIAN SEKUNDER
• SIGN & SYMPTOMPS
• Lemas, akral dingin, takhikardi,
• ALLERGY
• Tidak terdapat alergi
• MEDICATION
• Tidak ada medikasi prehospital
• PAST MEDICAL HISTORY
• Pasien riwayat diabetes sejak 6 tahun lalu dan tidak terkontrol
• LAST MEAL
• Pasien hanya makan bubur setengah mangkuk dan minum teh hangat segelas
(pagi), siang makan kue sepotong dan air putih segelas
• EVENT LEADING
• Mual muntah sejam 6 hari SMRS sehingga pasien lemas
Pemeriksaan Penunjang

Hematologi Kimia darah Elektrolit darah AGD

-Hb : 15, 79 g/dl -ureum : 41 mg/dl -Na : 128 mEq/L -pH : 7,361
-Ht : 42,5% -kreatinin : 0,5 -K : 3,3 mEq/L -pCO2 : 28,70
-eritrosit : 5.72 mg/dl -Cl : 96 mEq/L mmHg
juta/ul -GDS : 570 mg/dl -pO2 : 129,90
mmHg
-HCO3 : 16,40
mmol/L
-BE : -9,2 mmol/L
-Total CO2 : 17,30
mmol/L

Anda mungkin juga menyukai