Anda di halaman 1dari 6

Interprofessional Education (IPE)

Asbath said
Defenisi
• Interprofessional education atau yang biasa
disingkat IPE adalah satu inovasi dalam konsep
pendidikan profesi kesehatan yang dicetuskan oleh
WHO. IPE merupakan suatu proses dimana
sekelompok mahasiswa atau profesi kesehatan
yang memiliki perbedaan latar belakang profesi
melakukan pembelajaran bersama dalam periode
tertentu, berinteraksi dan berkolaborasi dalam
upaya promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitative
• IPE dalam dunia pendidikan dan penelitian
melibatkan mahasiswa kesehatan dari
berbagai profesi untuk saling belajar secara
berdampingan. IPE menekankan kerja sama
tim, memahami peran profesi yang lain,
tanggung jawab, komunikasi, saling
menghormati, dan memberikan kontribusi
positif terhadap perkembangan ilmu
pengetahuan
Tujuan Interprofesional Education(IPE)

• Menggambarkan dengan jelas satu peran dan tanggung jawab profesi lain
• Mengenali dan mengobservasi kendala dari peran, kewajiban dan
kompetensi akan tetapi melihat kebutuhan dalam kerangka yang lebih luas
• Mengakui dan menghormati peran, tanggungjawab dan kompetensi dari
profesi lain dalam kaitannya dengan profesi sendiri
• Bekerja dengan profesi lain untuk menimbulkan perubahan dan
menyelesaikan konflik dalam pemberian perawatan dan pengobatan
• Bekerja dengan profesi lain untuk mengkaji, merencanakan, menyediakan
dan memberikan perawatan pada pasien
• Mentoleransi perbedaan, kesalahpahaman, dan kekurangan dalam profesi
lain
• Memfasilitasi konferensi kasus interprofesional, rapat tim, dll.
• Masuk ke dalam hubungan yang salig bergantung dengan profesi
Manfaat IPE untuk Perkembangan Dunia Kesehatan

• Interprofessional education dalam dunia


pendidikan tinggi di bidang kesehatan
bertujuan mengarahkan dosen untuk
membantu mempersiapkan mahasiswa profesi
kesehatan untuk nantinya mampu terlibat dan
berkontribusi aktif positif dalam collaborative
practice
• Tugas buat makalah tentang IPE

Anda mungkin juga menyukai