Anda di halaman 1dari 15

Pokok Bahasan

• Pengertian Gender
• Pengertian dan Pola Pikir perencanaan
Pembangunan
• Isu Gender Dalam Berbagai Bidang
Pembangunan
• Analisis GAP
• PUG sebagai Strategi Menuju KKG
• Meningkatkan Kesadaran Politik Perempuan
dalam Menyongsong PEMILU 2014.
Pengertian Gender, seks dan kodrat
Gender Seks dan Kodrat
• Konstruksi sosial • Kontruksi (pemberian Tuhan)
• Dinamis (dapat berubah dan • Statis
dapat diubah • Dikotomis
• Proses • Universal
• Berbeda menurut tempat (lintas
budaya) dan berbeda
berdasarkan waktu (lintas
jaman)

Peran Kodrat
Peran Gender
Pr Lk
Pr Lk Menstruasi Membuahi sel tlr
Memasak Mencari nafkah Mengandung
Mengasuh anak Mencuci mobil Melahirkan
Belanja Kesawah Menyusui
Menopause
Pembangunan

Perubahan dalam segala bidang yang dilakukan secara


berencana untuk mencapai kondisi yang lebih baik

Rencana Pembangunan
Jangka panjang
Jangka menengah
Jangka pendek

Kebijakan Pembangunan
Program Pembangunan
Kegiatan Pembangunan
POLA PIKIR PERENCANAAN PEMBANGUNAN

DASAR HUKUM

KEADAAN PROSES KEADAAN


MENDATANG
SAAT INI

LINGKUNGAN
STRATEGIS
Isu Gender

Gender sebagai suatu konstruksi sosial


menimbulkan perbedaan-perbedaan antara laki-laki
dan perempuan

• Perbedaan L & P Perbedaan antara L & P


• Yang tidak merugikan yang menimbulkan
kerugian pada salah
salah satu pihak satu pihak (umumnya
perempuan)

Berbagai Isu Gender


Berbagai Isu Gender
• Isu Diskriminasi
• Isu Sub-ordinasi
• Isu Eksploitasi
• Isu Beban Kerja yang Berat
• Isu Marjinalisasi
• Isu Ke3timpangan & Ketidak adilan
• Isu Kekerasan (pisik, psikologis, seksual,
dan ekonomis )
Gambaran Isu Ketimpangan & Ketidakadilan

Pendidikan:
• Angka Buta Huruf : L > P
• APS : L > P
• Tamatan SLTP + L > P
• Anak Usia Sekolah P >L
yg belum/tidak
sekolah

Kesehatan/KB:
Angka Harapan Hidup P > L
Partisipasi KB P > L
Gambaran Isu Ketimpangan & Ketidak adilan

Ketenagakerjaan:
Tingkat upah : Lk > Pr
Pensyaratan kerja : >menguntk.
laki-laki
Usia Pensiun kar : Lk > Pr
Yawan/ti

LK Politik
Juml Angg. Legisl. Lk > Pr
Pr Juml Pejb.Eksek. Lk > Pr
Juml Pejb Yudikt. Lk > Pr
Situasi Perpoliti- > mengunt.
Kan laki-laki
Isu Ketimpangan & Ketyiodakadilan Gender

Hukum
Hukum tertulis/ > memihak
Tidak tertulis kpd laki2

Praktek Hk. Blm sensitif


gender

Budaya Hk > banyak


Masyarakat merugikan
perempuan
PUG sebagai Strategi menuju KKG
PUG adalah
Suatu strategi untuk mencapai KKG melalui
kebijakan, program dengan mempertimbangkan
pengalaman, aspirasi, kebutuhan, dan
permasalahan perempuan dan laki-laki kedalam
perencanaan, pelaksanaan, pemantauan dan
evaluasi terhadap kebijakan dan program di
berbagai bidang.
Tujuan PUG
Memastikan apakah perempuan dan laki-
laki sudah :
• Memperoleh akses yang sama terhadap,
• Berpartisipasi yang sama dalam,
• Mempunyai kontrol yang sama terhadap
suatu sumberdaya pembangunan
• Memperoleh manfaat yang sama terhadap
hasil pembangunan
Analisis Gender
• Untuk mengetahui itu semua, terlebih
dahulu diperlukan adanya analisis gender.
• Salah satu model analisis gender yang
sangat penting diketahui adalah model
analisis GAP.
Meningkatkan Kesadaran Perempuan untuk
Berpartisipasi dalam politik
Politik
Arti sempit Arti luas
Hanya terkait dg Meliputi kehidupan
Kehidupan berbang- * berkeluarga
Sa 7 bernegara * Bermasyarakat
* Berbangsa &
bernegara

Inti politik : Struktur Kekuasaan & Hubungan Kekuasaan


- antar individu
- individu dan Kelompok
- antar kelompok
- antar jenis kelamin
Kedudukan perempuan dalam politik ke
depan tergantung pada:
• Apakah Parpol peserta Pemilu menjalankan fungsinya melaksanakan
pendidikan politik kepada laki-laki dan perempuan secara luas, sehat,
dan benar?

• Apakah para elit politik mempunyai kepekaan dan wawasan gender


yang luas?

• Apakah kaum perempuan mempunyai kesadaran tentang pentingnya


berpolitik untuk menentukan nasib diri, keluarga, masyarakat, bangsa
dan negara

• Apakah kaum perempuan merasa terpanggil untuk terjun ke politik


praktis?

• Apakah kondidi sosial budaya masyarakat telah kondusif terhadap


upaya KKG di bidang politik?

Anda mungkin juga menyukai