Anda di halaman 1dari 8

TUGAS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN


DOSEN PENGAMPU :
1) Dr. H. Supriyadi Ahmad, M.A.
2) 2) Diana Mutia Habibaty SE Sy M.H

Dibuat oleh : Muhammad Burhanudin


11200480000113
A. Pengertian Good and Clean
Governance

Secara umum, istilah good and clean governance memiliki


pengertian akan segala hal yang terkait dengan tindakan atau
tingkah laku yang bersifat mengarahkan, mengendalikan,
atau mempengaruhi urusan public untuk mewujudkan nilai -
nilai dalam kehidupan sehari – hari.
B. Prinsip – Prinsip Good and Clean Governance
Menurut UNDP

 Participation (Partisipasi)
Setiap warga negara mempunyai suara dalam pembuatan keputusan
 Rule Of Law (Berbasis Hukum)
Kerangka hukum harus adil dan dilaksanakan tanpa pandang bulu
 Transparency (terbuka)
Di bangun atas dasar kebebasan arus informasi
 Responsiveness (responsive)
Setiap unsur pemerintah harus memiliki dua etika, yaitu etika individual
dan sosial kualifikasi
 Consensus Orientation (Orientasi Konsensus)
Menjadi perantara kepentingan yang berbeda untuk memperoleh yg
terbaik
 Equity (Kesetaraan)
Kesamaan dalam perlakuan dan pelayanan publik
 Effectiveness and Efficiency (Efektif dan Efisien)
Proses – proses dan lembaga – lembaga menghasilkan produknya sesuai
dengan yang telah digariskan
 Accountablitiy (Akuntabel)
Pentingnya memberlakukan standar operasional prosedur (SOP)
Menurut Bappenas

 Wawasan ke depan (Visionary)


 Demokrasi (Democracy)
 Profesionalisme dan kompetensi
 Desentralisasi
 Kemitraan dengan dunia usaha swasta dan
masyarakat
 Komitmen padapengurangan kesenjangan
 Komitmen pada lingkungan hidup
 Komitmen pasar yang fair
C. Pengalaman yang tidak menyenangkan ketika
mengurus KTP atau SIM

Waktu saya mengurus KTP kebetulan mendekati waktu pemilu 2019 jadi saya datang pagi, siangnya
Sudah bisa di ambil.

Kalau mengurus SIM itu prosesnya sangat lama dan ribet jika mengurusnya sesuai procedural, karena
Kebanyakan orang yang membuat sim dengan bayar tanpa tes (sim nembak) akhirnya saya ikutan, dan
Memang benar prosesnya sangat cepat hanya memperiapkan fc KTP dan uang.
D. Tulislah satu pengalaman anda yang
kurang menyenangkan ketika berurusan
dengan polisi
Jadi waktu itu saya sedang janjian dengan seseorang, kebetulan
di tempat yang saya tunggu adalah tempat dimana banyak anak
– anak motor berkeliaran dan balap liar. Kebetulan ada 2 mobil
patrol
dan motor polisi yang sedang menjalankan ketertiban lalu lintas
malam . Dan polisinya hanya membunyikan sirene dan tidak
memberikan sangsi kepada pelaku. Kemudian polisinya
menghampiri saya untuk bekersama seolah – olah saya sedang
di cek dan di periksa, yang nantinya akan dijadikan laporan
karena sudah melaksanakan tugasnya.
Burung Irian
burung
cendrawasih
Cukup sekian dan
terimakasih

Anda mungkin juga menyukai