Anda di halaman 1dari 13

Konsep,manusia,nilai,moral,dan hukum

Kelompok 2
1. Nabilatul Hasanah
2. Nafilatur Rohmah
3. Nur Khalisah
4. Riska Dewi
5. Riska Romadhon
6. Rusliyah
7. Silvialin Prita Dewi
8. Yuliana
A. Pengertian Manusia,Nilai,Moral,dan hukum
A. Pengertian Manusia
Bahasa manusia berasal dari kata “manu” (Sansekerta), “mens” (Latin), yang
berarti berpikir, berakal budi atau makhluk yang berakal budi. Secara istilah
manusia dapat diartikan sebuah konsep atau sebuah fakta. Dalam
hubungannya dengan lingkungan, manusia merupakan suatu organisme hidup
(living organism).
Manusia adalah makhluk yang tidak dapat dengan segera menyesuaikan diri
dengan lingkungannya. Pada masa bayi sepenuhnya manusia tergantung
kepada individu lain. Ia belajar berjalan,belajar makan,belajar
berpakaian,belajar membaca,belajar membuat sesuatu dan
sebagainya, memerlukan bantuan orang lain yang lebih dewasa.
B.Pengertian Nilai

Menurut Bambang Daroeso, nilai memiliki ciri sebagai


berikut:
● Nilai itu suatu relitas abstrak dan ada dalam kehidupan
manusia.
● Nilai memiliki sifat normatif,
● Nilai berfungsi sebagai daya dorong dan manusia
adalah pendukung nilai.
Sesuatu dianggap bernilai karena:
• Menyenangkan
• Berguna
• Memuaskan
• Menguntungkan
• Menarik
• Keyakinan
Macam-Macam Nilai Yaitu:
 Nilai logika
 Nilai estetika
 Nilai Etika/Moral
Fungsi nilai bagi kehidupan manusia, yaitu:
 Sebagai Faktor Pendorong
 Sebagai Petunjuk Arah
 Nilai Sebagai Pengawas
 Nilai Sebagai Alat Solidaritas
 Nilai Sebagai Benteng Perlindungan
Tiga macam nilai menurut Prof. Drs. Notonegoro adalah sebagai berikut:
1. Nilai meteriil
2. Nilai vital.
3. Nilai kerohanian, dibedakan menjadi 4 yaitu:
a. Nilai kebenaran
b. Nilai estetika/ keindahan
c. Nilai kebaikan/moral
C.Pengertian Moral
Moral berasal dari kata bahasa Latin mores yang berarti adat
kebiasaan. Kata mores ini mempunyai sinonim mos, moris, manner
mores atau manners, morals.
Moral adalah perbuatan/tingkah laku/ucapan seseorang dalam
berinteraksi dengan manusia. Apabila  yang dilakukan seseorang itu
sesuai dengan nilai rasa yang berlaku di masyarakat tersebut dan dapat
diterima serta menyenangkan lingkungan masyarakatnya, maka orang itu
dinilai mempunyai moral yang baik, begitu juga sebaliknya. 
D. Pengertian Hukum
Hukum adalah suatu aturan atau ukuran perbuatan-perbuatan dan
menjuruskan perbuatan-perbuatan tersebut ke arah tujuan masing-
masing yang sebenarnya
Dalam keharusan hukum terbagi menjadi dua bagian, antara lain:
1. Hukum Fisik
2. Hukum Moral
Hakikat,Fungsi Dari Perwujudan
Nilai,Moral,Dan Hukum
 Hakikat Nilai dan Moral
Menurut Bartens ada tiga jenis makna etika,yaitu:
1. Kata etika bisa dipakai dalam arti nilai-nilai dan norma-norma yang menjadi pegangan bagi
seseorang atau suatu kelompok dalam mengatur tingkah lakunya
2. Etika berarti juga kumpulan asas atau nilai moral(kode etik)
3. Etika mempunyai arti ilmu tentang yang baik dan yang buruk(Filsafat moral)
 Norma sebagai perwujudan dari nilai
Norma-norma yang berlaku di masyarakat ada empat macam yakni sebagai berikut.
1. Norma agama
2. Norma moral/kesusilaan
3. Norma kesopanan
4. Norma Hukum
B. Keadilan,Ketertiban,dan kesejahteraan dalam
bermasyarakat
1. Pengertian Keadilan
Keadilan berasal dari bahasa Arab adil yang berarti tengah. Keadilan berarti
menempatkan sesuatu ditengahtengah, tidak berat sebelah atau dengan kata
lain keadilan berarti menempatkan sesuatu pada tempatnya.
2.Fungsi dan tujuan hokum dalam masyarakat
• Sebagai alat pengatur tata tertib masyarakat
• Sebagai sarana untuk mewujudkan keadilan sosial
• Sebagai penggerak pembangunan
• Sebagai fungsi kritis hukum
Faktor-faktor penyebab para anggota masyarakat mematuhi hukum (Prof. Dr.
Soekanto, S.H.) adalah:
1. Kepentingan-kepentingan para anggota masyarakat
yang terlindungi oleh hukum.
2. Complience atau pemenuhan kebutuhan.
3. Identifikasi.
4. Internalisasi.
C. Problematika Nilai, Moral, Dan Hukum Dalam
Masyarakat Dan Negara
1.Pengaruh Kehidupan Keluarga Dalam Pembinaan Nilai Moral
2.Pengaruh Teman Sebaya Terhadap Pembinaan Nilai Moral
3.Pengaruh Figur Otoritas Terhadap Perkembangan Nilai Moral
Individu
4.Pengaruh Media Telekomunikasi Terhadap Perkembangan Nilai
Moral
5.Pengaruh Media elektronik Dan internet Terhadap pembinaan
nilai Moral

Anda mungkin juga menyukai