Anda di halaman 1dari 13

Pengobatan Dalam Islam

1. Hikmah dan konsep sehat


2. Prinsip pengobatan dalam Islam
Keutamaan pencegahan
Perintah berobat
Karantina
Larangan menggunakan jimat/jampi-jampi
Hikmah & Konsep Sehat

Allah yang menyembuhkan.


Tenaga medis hanya perantara
Wajib berobat bagi yang sakit
Sakit adalah cambuk di dunia
Sakit menunjukkan nikmat sehat
Prinsip Pengobatan Dalam Islam

Keutamaan pencegahan
Perintah berobat
Karantina
Larangan menggunakan
jimat/jampi-jampi
K P
E E
U N
T ‫ج‬
ِ ‫اَل‬ ‫ع‬
ِ ْ
‫ال‬ ‫الوقَايَةُ َخ ْي ٌر ِم َن‬
ِ C
A “Pencegahan lebih baik daripada E
M pengobatan”. G
 
A )‫ى‬6‫ك َحقًّا (الحديث رواه البخار‬
A
َ ‫ك َعلَ ْي‬
َ ‫اِ َّن لِ َج َس ِد‬
A “Sesungguhnya badanmu H
N mempunyai hak atas dirimu” A
(H.R. Bukhari). N
‫و‬ ‫ز‬ ‫ع‬ ‫اهلل‬ َّ
‫تَ َد َاوْوا فَ َ َ َّ َ َ َّ ْمَل‬
‫ل‬ ‫ج‬ ‫ن‬ ‫ِإ‬
Perintah ‫ض َع لَهُ َد َو ًاء‬ ‫ِإ‬
َ َ ً‫ض ْع َداء‬
‫و‬ ‫ال‬ َ َ‫ي‬
berobat ٍ ِ ٍ
‫َغْيَر َداء َواحد اهْلََرُم‬
 Berobatlah, karena tiada satu
penyakit yang diturunkan
Allah, kecuali diturunkan pula
obat penangkalnya, selain dari
satu penyakit, yaitu ketuaan
(HR Abu Daud dan At-Tirmidzi
dari sahabat Nabi Usamah bin
Syuraik).
KARANTINA
 

ٍ ‫وها َوِإ َذا َوقَ َع بِ َْأر‬


‫ض َوَأْنتُ ْم‬ ‫ل‬‫خ‬ ‫د‬ ‫ت‬ ‫ال‬ ‫ف‬ ‫ض‬ٍ ‫َأر‬ ِ
‫ب‬ ِ
‫ون‬ ‫اع‬َّ
‫ط‬ ‫ال‬ِ‫ب‬ ‫م‬ ِ
َ ُُ َْ َ ْ ُ ْ ُ ْ ‫إذَا مَس‬
‫ت‬ ‫ع‬
‫هِبَا فَال خَت ُْر ُجوا ِمْن َها‬
Apabila kalian mendengar adanya wabah di suatu daerah,
janganlah mengunjungi daerah itu, tetapi apabila kalian
berada di daerah itu, janganlah meninggalkannya.
Larangan menggunakan
jimat/jampi-jampi

Mengandung mantra syirik


Mengandung istiqdam
Doa yang digunakan tidak syar’iyah
Bekam
Ruqiyah dan
Tamimah

Pengobatan
Alternatif

Pengobatan Dalam
Islam
RUQYAH ATAU RUKYAH (ARAB: 6‫ة‬6‫ي‬6‫ق‬66‫ ر‬,
INGGRIS: EXORCISM) ADALAH METODE
PENYEMBUHAN DENGAN CARA
RUQIYAH MEMBACAKAN SESUATU PADA ORANG
YANG SAKIT AKIBAT DARI ‘AIN (MATA
DAN HASAD), SENGATAN HEWAN[1], SIHIR,
RACUN, RASA SAKIT, SEDIH, GILA,
TAMIMAH KERASUKAN, GANGGUAN JIN, DAN
LAINNYA.[RUJUKAN?]

%‫ى‬%‫ َر‬%ْ‫ جَم‬%َ‫ م‬%َ‫د‬%‫ آ‬%‫ ِن‬%ْ‫ب‬%‫ ا‬%‫ ِن‬%‫ ِم‬%‫ي‬%‫ ِر‬%ْ‫ جَي‬%‫ َن‬%‫َا‬%‫ ط‬%‫ ْي‬%َّ‫ش‬%‫ل‬%‫ ا‬%َّ‫ِإ ن‬  

%‫ ِم‬%‫ َّد‬%‫ل‬%‫ا‬
 

“ SESUNGGUHNYA SETAN ITU DAPAT


BERJALAN PADA TUBUH ANAK CUCU
ADAM MELALUI ALIRAN DARAH .” (HR. AL-
BUKHARI, KITAB AL-AHKAM NO. 7171
DAN MUSLIM, KITAB AS-SALAM NO. 2175)
B
E
K
A Bekam atau hijamah sebagai teknik pengobatan
dengan jalan membuang darah kotor (racun yang
M berbahaya) dari dalam tubuh melalui permukaan
kulit. Perkataan Al Hijamah berasal dari istilah
bahasa arab Hijamah yang berarti pelepasan
darah kotor. Sedangkan dalam bahasa Inggris
disebut dengan cupping, dan dalam bahasa
melayu dikenal dengan istilah bekam. Di
Indonesia dikenal pula dengan istilah kop atau
cantuk.
Pengobatan Alternatif

Istilah pengobatan alternatif mengacu pada berbagai


perawatan yang biasanya tidak diklasifikasikan sebagai
bagian dari tradisi “pengobatan Barat”. Untuk
pengobatan sakit punggung, pengobatan siroprkasi
(chiropractic) mungkin merupakan bentuk paling umum
dari pengobatan alternatif. Pengobatan alternatif juga
dapat mencakup perawatan seperti jamu, biofeedback,
bekam, gurah, homeopati dan akupunktur, yang
semuanya tidak diklasifikasikan sebagai praktik standar
dalam sistem kedokteran Barat. Pengobatan alternatif,
atau dikenal juga sebagai pengobatan komplementer
atau pengobatan integratif atau holistik, juga dapat
merujuk kepada pengobatan medis apapun yang tanpa
menggunakan obat.
Pandangan Islam
tentang obat-obatan
dari bahan haram

Obat harus da
bahan halal
Boleh digunaka
dengan catatan baha
halal tidak ada
Sifatnya dharurat
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai