Anda di halaman 1dari 18

Bronislaw Malinowski

conducting fieldwork with


Trobriand Islanders

METODE PENELITIAN
ANTROPOLOGI
Antropologi Budaya
Tujuan Perkuliahan
🞂Taruna dapat memahami metoda dalam
penelitian antropologi
Indikator Pembelajaran
🞂menguraikan perbedaan tahapan dalam
penelitian antropologi
1. Metoda etnografi
2. Metoda comparative
TUJUAN PENELITIAN
ANTROPOLOGI
Peoples, James , Garrick Bailey . (2012)
1. to collect and record descriptive data about the cultures of
specific peoples (ethnography), artinya mengumpulkan dan
mencatat data deskriptif tentang budaya masyarakat tertentu
(etnografi);
2. to explain the past and present diversity found in cultural
systems in the world (ethnology). artinya untuk
menjelaskan keragaman masa lalu dan sekarang yang
terdapat dalam sistem budaya di dunia (etnologi).
ETNOGRAFI
🞂Deskripsi dan analisa tentang satu masyarakat yang
didasarkan pada penelitian lapangan.
🞂Sebagai usaha untuk membangun teori, etnografi
mengumpulkan data berdasarkan pengamatan,
wawancara yang mendalam, sehingga memperoleh
gambaran yang kaya tentang gejala yang diteliti
🞂Etnografi meneliti kebiasaan-kebiasaan masyarakat dan
konteksnya
🞂 Cultural anthropologists have discovered that the only way to
acquire a serious, deep understanding of the lives of other
people is to place themselves as much as possible within those
lives. (Antropolog budaya telah menemukan bahwa satu-
satunya cara untuk memperoleh pemahaman serius dan
mendalam tentang kehidupan orang lain adalah menempatkan
diri mereka sebanyak mungkin di dalam kehidupan tersebut).
🞂 The researcher lives with or close to the people being studied
and interacts with them on a day-to-day basis for a long
period, usually a year or more. (Peneliti hidup dengan atau
dekat dengan orang-orang yang dipelajari dan berinteraksi
dengannya setiap hari untuk jangka panjang, biasanya setahun
atau lebih)
“to visit with them, travel with them, work with
them, even live with them”
(Mengunjungi mereka, bepergian bersama mereka,
bekerja dengan mereka, bahkan tinggal bersama
mereka).
METODE KOMPARATIF
🞂Metode komparatif antropologi adalah metode
penelitian yang mencabut unsur-unsur kebudayaan dari
konteks masyarakat yang hidup dan dibandingkan
dengan sebanyak mungkin unsur-unsur dan aspek suatu
kebudayaan.
Ciri-ciri pendekatan komparatif
1. berusaha mengenali persamaan-persamaan dan
perbedaanperbedaan sampai kepada generalisasi;
2. berusaha memberikan uraian keterangan ilmiah yang dapat
diterima;
3. membanding-bandingkan antarmasyarakat yang satu dengan
masyarakat yang lain, termasuk tradisi satu dengan tradisi yang
lain dalam seluruh ruang dan waktu; dan
4. memberikan uraian tentang variasi bentuk-bentuk sosial dan
mencatat asal-usul serta perkembangan manusia dengan adat-
istiadatnya, mencakup dimensi waktu.
TEKNIK PENGUMPULAN DATA
1. OBSERVASI
🞂 Participant observation is the truly unique and original aspect of
cultural anthropology. Anthropologists go to live among the
peoples they study, but more than that, they go to live like the
peoples they study (Observasi partisipan adalah aspek antropologi
budaya yang benar-benar unik dan orisinil. Antropolog tinggal di
antara orang-orang yang mereka pelajari, tapi lebih dari itu,
mereka hidup seperti orang-orang yang mereka pelajari).
🞂 Dalam buku Notes and Queries on Anthropology (dalam
Danandjaja, 1988; 104) dapat dilakukan dengan cara
pengamatan langsung (direct observation) dan pengamatan
tidak langsung (indirect observation).
TEKNIK PENGUMPULAN DATA

🞂Manfaat Pengamatan :
Memperoleh pandangan menyeluruh tentang obyek yang
diteliti dan menemukan hal yang tidak terungkap oleh
responden
Langkah Observasi Partisipan
Eller, Jack David. (2009 )

1. Mempelajari bahasa lokal (masyarakat yang


dipelajari) 🡺 ide dan konsep bahasa setiap
masyarakat tidak selalu sama
2. Masuk ke masyarakat dan menghabiskan waktu
bersama
3. Menemukan persahabatan sebagai informan
Langkah pengamatan partisipatif
1. Membuat desain penelitian
2. Menentukan tempat penelitian
3. Mengenali penerima (meminta izin)
4. Kesepakatan
5. Membangun hubungan dengan subyek yang diteliti
6. Mengambil peran
7. Melaksanakan penelitian : mengamati dan mencatat
Hal yang harus diamati
1. Ruang dan tempat
Di daerah mana observasi tersebut dilakukan.
2. Pelaku
Siapa saja yang terlibat dalam kegiatan yang
sedang diobservasi.
3. Kegiatan
Kegiatan-kegiatan apa saja yang diobservasi
(cara bercocok tanam, cara berburu, dll).
4. Benda atau alat
Benda atau alat yang digunakan dalam kehidupan
sehari-hari atau yang digunakan dalam suatu
acara adat tertentu.
Hal yang harus diamati
5. Waktu
Kapan observasi dilakukan.
6. Peristiwa
Peristiwa yang diobservasi seperti proses lamaran,
pernikahan, kelahiran, kematian dari suatu suku
bangsa/adat daerah tertentu dll.
7. Tujuan
Tujuan dari setiap kegiatan atau peristiwa yang
diobservasi.
8. Perasaan
Perasaan dari setiap pelaku kegiatan/peristiwa yang
diobservasi. 
WAWANCARA
1. Metode pengumpulan data dengan cara
menanyakan sesuatu kepada informan
2. Teknik wawancara :
a. Tak berstruktur
b. Terstruktur
WAWANCARA TAK BERSTRUKTUR
🞂Wawancara yang bebas, ketika pewawancara tidak
menggunakan pedoman wawancara yang telah tersusun
secara sistematis dan lengkap untuk pengumpulan data.
🞂Digunakan untuk taraf permulaan
🞂Digunakan untuk menemukan informasi yang tidak
baku
WAWANCARA TERSRUTUKTUR
🞂Wawancara yang dilakukan dengan sejumlah
pertanyaan yang sudah disusun secara berstruktur
🞂Mengharuskan wawancara membuat kerangka dan
pertanyaan baku secara berurutan
PROSEDUR WAWANCARA
1. Menetapkan subyek wawancara
2. Menyiapkan pokok masalah yang akan menjadi
bahan wawancara
3. Membuka wawancara
4. Melaksanakan wawancara dan membangun suasana
5. Mengkonfirmasi ikhtisar hasil wawancara dan
mengakhirinya
6. Menuliskan hasil (transkrip)
7. Mengidentifikasi tindaklanjut hasil wawancara

Anda mungkin juga menyukai