Anda di halaman 1dari 24

T E O R I B I AYA P R O D U K S I

D o s e n Pe n g am p u : N o v ia Sr i D w i ja y a nt i
S .Pd . M. Pd .

D IS U SU N O L EH :
KEL O M PO K 6
—— D H EA M E LVI YAN T I P U TR I ( A1 A 12 1 0 68 )
U C I R AM AD H AN I ( A 1 A12 1 0 43 )
Z U L FA N E G I PR A D AN I ( A1 A 12 1 0 94 )
D E VI R EZ A ( A1 A 12 11 07 )
TEORI BIAYA PRODUKSI
01. KONSEP BIAYA

02. PRODUKSI,
PRODUKTIVITAS DAN BIAYA

03. BIAYA PRODUKSI


JANGKA PENDEK

04. BIAYA PRODUKSI


JANGKA PANJANG
KONSEP BIAYA
PENGERTIAN BIAYA
01. biaya (cost) adalah penilaian moneter dari upaya, material, sumber
daya, waktu dan utilitas yang dikonsumsi, risiko yang timbul, dan
peluang yang hilang dalam produksi barang atau jasa.

KONSEP BIAYA
02. Konsep biaya merupakan konsep yang terpenting dalam
akuntansi manajemen dan akuntansi biaya

Tujuan lain mengapa


Kita harus memahami konsep dan definisi biaya karena ada beberapa istila
yang menyerupai
biayaa dalam konteks cost, ada pula beban(expenses) dan kerugian (loss)
keduanya juga
Merupakan pengorbanan sumber ekonomi namun untuk lebih jelasnya
dipilah kembali bahwa
beban (expenses) adalah bagian dari cost sedangkan kerugian (loss)adala
JENIS- JENIS KONSEP BIAYA

Di dalam konsep umum biaya, penting untuk mengetahui


berbagai tipe atau jenis-jenis biaya (types of costs), yaitu
sebagai berikut:

1. Biaya akuntansi dan biaya ekonomi


2. Biaya pengeluaran dan biaya peluang
3. Biaya langsung dan biaya tidak langsung
4. Biaya tambahan dan biaya hangus
5. Biaya pribadi dan biaya sosial
6. Biaya tetap dan biaya variabel
PRODUKSI, PRODUKTIVITAS DAN BIAYA
01. PRODUKSI
produksi adalah tindakan menciptakan keluaran, barang
atau jasa yang memiliki nilai dan berkontribusi pada
utilitas individu.
faktor produksi adalah terdiri dari empat komponen
yakni tenaga kerja (SDM), tanah atau sumber daya
alam, dan modal. Namun dalam teori ekonomi terbaru,
para ekonom sepakat menambahkan kewirausahaan
sebagai salah satu faktor produksi

PRODUKTIVITAS
02 Produktivitas adalah rasio output terhadap input
dalam produksi. Ini adalah ukuran efisiensi produksi.
Ini terkait dengan pemanfaatan atau penggunaan
sumber daya untuk menghasilkan barang.
Produktivitas yang lebih tinggi menghasilkan biaya per unit output yang lebih
rendah sehingga menghasilkan tingkat laba yang lebih tinggi bagi perusahaan.
Dengan demikian, ini mengacu pada pemanfaatan sumber daya secara efisien.
Produktivitas tinggi meningkatkan kesejahteraan ekonomi. Ini meningkatkan
pendapatan dan standar hidup masyarakat. Ini menghasilkan uang bagi
perusahaan
03. BIAYA
Biaya merupakan pengorbanan atau
pengeluaran yang dilakukan oleh suatu
perusahaan atau perorangan yang bertujuan
untuk memperoleh manfaat lebih dari aktivitas
yang dilakukan tersebut.

1. Biaya Langsung (direct cost)

2. Biaya Tidak Langsung (indirect cost)


Macam-Macam Biaya

• Biaya produksi
• Biaya administrasi
• Biaya pemasaran
• Biaya keuangan

- Biaya produksi yang di keluarkan setiap perusahaan


dapat dibedakan dalam 2 jenis, yaitu:

1. Biaya Ekplisit

2. Biaya Tersembunyi
BIAYA PRODUKSI JANGKA PENDEK

1. Pen g e rtian Biay a Pro d u ksi J angka Pend ek


Menurut Dahliah dalam buku Ekonomi Manajerial (2021), biaya produksi jangka
pendek
Ialah perhitungan biaya produksi yang mana sebagian faktor produksinya tidak dapat
Mengalami penambahan jumlah. Dalam jenis biaya produksi ini, jangka waktunya
Termasuk pendek, sehingga beberapa faktor produksinya tidak bisa ditambah
perusahaan,
Dikutip dari Buku Ajar Pengantar Ekonomi Mikro (2020) karya Arwin,
Atau sifatnya tetap.
biaya produksi
Jangka pendek memiliki fixed cost dan variable cost. Fixed cost
berhubungan dengan input
Yang sifatnya tetap, seperti biaya sewa gedung. Sedangkan variable
cost dihubungkan
Komponen Biaya Produksi Jangka P endek

1. Biaya Tetap ( Fixed Cost/FC)


Biaya Tetap adalah biaya yang besarnya tidak tergantung pada jumlah
barang yang
dihasilkan. Artinya, biaya yang dikeluarkan tidak berubah berapapun jumlah
barang yang
dihasilkan produsen. Contohnya biaya gaji, bunga utang bank, sewa tempat
Biaya
TetapTotal( Total
Fixed Cost/TFC)
Biaya tetap total adalah
keseluruhan biaya yang dikeluarkan
untuk memperoleh faktor produksi
yang tidak dapat berubah
jumlahnya. Sebagai contoh : biaya
pembelian mesin, membangun
bangunan pabrik, membangun
prasarana jalan menuju pabrik, dan
TFC = TC- TVC
sebagainya.
Dimana :
TC = Biaya Total Kurva biaya total tetap adalah biaya yang besarnya tidak
TVC = Biaya Variabel Total berubah seiring dengan
Jumlah produksi (Q). Berapapun jumlah produksi akan
mengalami kenaikan dan
Biaya tetap rata-rata
(Average Fixed Cost/AFC)

Biaya tetap rata-rata adalah


biaya tetap yang harus
dikeluarkan per unit barang

AFC= TFC / Q

Dimana:
TFC: Biaya tetap total
Q:Jumlah Pengeluaran Barang
Kurva AFC merupakan sebuah garis lengkung yang mengarah
ke kanan bawah. Hal itu
Karena kedua ujung kurva AFC tidak pernah menyinggung
ataupun memotong sumbu- sumbunya. Semakin tinggi jumlah
2. Biaya Variabel ( Variabel Cost/VC)
Biaya variabel adalah biaya yang besarnya tergantung kepada jumlah barang
yang

dihasilkan. Artinya, semakin banyak barang yang diproduksi, semakin banyak


biaya variabel.

Biaya variabel dapat dikelompokkan menjadi sebagai berikut.


Biaya variabel total (total
variabel cost/TVC)

Biaya variabel total adalah


seluruh biaya variabel yang
harus dikeluarkan selama
memproduksi barang dalam
jumlah tertentu
TVC = TC- TFC

Dimana :
TC = Biaya Total
TFC = Biaya tetap total
Kurva biaya variabel (TVC) adalah biaya yang besarnya
berubah searah dengan jumlah perubahan produksi. Itulah
sebabnya kurva TVC ini mengarah ke kanan atas.
Biaya variabel rata-rata (average variabel
c o s t / AV C )
Biaya Total ( Total Cost/TC)

Biaya total adalah jumlah seluruh biaya yang


Biaya variabel rata-rata adalah biaya per satuan
output atau satuan yang harus dikeluarkan per unit dikeluarkan untuk memproduksi suatu barang
barang yang akan di produksi. Kurva AVC atau jasa yang dilakukan produsen. Kurva TC
menyerupai huruf U. memiliki bentuk yang sama dengan kurva VC
Kurva AVC akan menurun tergantung kepada besar
serta antara keduanya terpisah oleh suatu jarak
kecil AVC
output.
=TVC / Q
vertikalTC = TFC
yang + TVCsama.
selalu
Dimana: Dimana :
TVC: Biaya Variabel total TFC = Biaya Tetap Total
Q : Jumlah Pengeluaran Barang TVC = Biaya Variabel Total
Biaya Rata-Rata (average
cost/AC
Biaya rata-rata adalah biaya yang
dikeluarkan untuk setiap satu unit
barang yang diproduksi oleh pro
Biaya Marginal (marginal cost/MC)

MC = (TC2- TC1) / ( Q2-Q1 )

Biaya marginal adalah perubahan biaya total


(ATC) jika produksi ditambah/dikurangi satu unit. Kurva MC juga menyerupai huruf U. Titik-
Dengan kata lain, MC adalah tambahan atau titik yang dilalui kurva MC tidak tepat
pengurangan biaya jika produsen berada pada satu tingkat output tertentu
menambah/mengurangi satu unit produksi. MC melainkan berada diantara dua titik output.
mula-mula menurun, tetapi selanjutnya meningkat
BIAYA PRODUKSI JANGKA PANJANG
1. Pengertian Biaya Produksi Jangka Panjang
Biaya produksi jangka panjang merupakan perhitungan biaya produksi yang mana
semua
Faktor produksinya
- Analisis bisapanjang
biaya jangka mengalami perubahan.

1. Dalam jangka panjang perusahaan dapat menambah semua faktor


produksi
Atau Output yang digunakan.
2. Tidak perlu dibedakan antara biaya tetap dan biaya berubah karena semua
jenis biaya yang dikeluarkan merupakan biaya berubah
- Cara meminimumkan jangka panjang

1. Tingkat produksi yang ingin dicapai


2. Sifat dan pilihan kapasitas pabrik yang tersedia
Komponen Biaya Produksi Jangka Panjang

Biaya total (jangka panjang/ Biaya Marjinal ( LMC


LTC)
Adalah biaya yang dikeluarkan untuk Adalah tambahan biaya karena menambah
memproduksi seluruh output dan semuanya produksi sebanyak satu unit. Perubahan
bersifat Biaya total adalah sama dengan perubahan biaya
Variabel.Biaya total sama dengan perubahan variabel.Maka rumusnya adalah :
biaya variabel.di tulis dengan rumus: LMC =∆LTC / ∆Q
LTC = LVC Di mana :
Dimana : LMC = Biaya Marjinal Jangka Panjang
LTC = Biaya total Jangka Panjang (Long Run Total (Long Run Marginal Cost)
Cost) ∆LTC = Perubahan Biaya Total Jangka
LVC = Biaya Variabel Jangka Panjang (Long Run Panjang
Variable Cost) ∆Q = Perubahan Output
Biaya Rata – Rata
(LAC)
Adalah Biaya total di bagi
jumlah output.Di tunjukkan
dengan rumus :
LAC = LTC / Q
Dimana :
LAC = Biaya Rata – Rata
Jangka Panjang (Long Run
Average Cost)
Q = Jumlah output
Teorema Amplop (envelope theorem)
Teorema amplop akan kita gunakan untuk menjelaskan perilaku biaya rata-rata dalam

jangka panjang. Biaya rata-rata produksi jangka panjang dan jangka pendek tentu
berbeda.

Namun, untuk dapat memahami biaya rata-rata jangka panjang (LAC), kita harus
melihat

dan memahami bagaimana biaya rata-rata dalam jangka pendek (SAC)


Skala Ekonomi Dan Skala Tidak Ekonomi

. Skala Ekonomi
Skala kegiatan produksi jangka panjang dikatakan bersifat mencapai skala ekonomi
apabila pertambahan produksi menyebabkan biaya produksi rata-rata menjadi semakin
rendah. Ada
beberapa faktor penting yang menimbulkan skala ekonomi :
1. Spesialisasi Faktor-faktor Produksi
2. Pengurangan Harga Bahan Mentah dan Kebutuhan Produksi Lain
3. Memungkinkan Produk Sampingan(by-Products) Diproduksi
4. Mendorong Perkembangan Usaha Lain
Skala Tidak Ekonomi
Kegiatan memproduksi suatu perusahaan dikatakan mencapai skala tidak
ekonomi apabila pertambahan produksi menyebabkan biaya produksi rata-
rata menjadi semakin tinggi. keadaaan ini diwujudkan oleh kegiatan
memproduksi yang menurun efisiennya
Kesimpulan
Biaya Produksi merupakan semua beban yang harus dikeluarkan oleh produsen untuk
dapat menghasilkan suatu barang / produksi. Dalam Teori ini, dikenal berbagai macam
biaya dan dibedakan menurut jangka waktunya yakni jangka pendek dan jangka panjang.
Biaya tetap ialah Biaya yang besarnya tidak tergantung pada hasil Produksi, artinya
biaya tetap dikeluarkan dengan jumlah sama meskipun hasil produksi mengalami
penurunan.

Sedangkan Biaya Variabel ialah Biaya yang besarnya berubah-ubah mengikuti tingkat
produksi, artinya biaya ini akan semakin banyak dikeluarkan apabila produksi yang
dihasilkan semakin meningkat.

Pada Teori biaya Produksi Periode Jangka Panjang semua biaya bersifat
Variabel (berubah-ubah). Sedangkan pada periode Jangka Pendek biaya bersifat tetap (
tidak berubah).
Thank you
——

P P T B Y : D H E A M E LV I YA N T I P U T R I ( A 1 A 1 2 1 0 6 8 )

Anda mungkin juga menyukai