Anda di halaman 1dari 15

1.

Indikator utama barang-barang yang semakin KELANGKAAN (SCARCITY)


langka …. Merupakan masalah paling mendasar dalam ekonomi
A. Harganya semakin mahal yang membahas kebutuhan manusia yang tidak
terbatas sedangkan alat pemuasnya yang terbatas.
B. Peminat atau pembelinya semakin banyak
Atau dengan kata lain kelangkaan merupakan kondisi
C. Pajak yang dikenakan terhadapnya semakin besar dimana kebutuhan manusia yang tidak terbatas,
D. Klasifikasinya berubah dari barang primer menjadi sedangkan barang atau jasa yang tersedia untuk
barang sekunder memenuhi kebutuhan terbatas.
E. Pemerintah menjatah kuota pembeliannya FAKTOR KELANGKAAN
- Bencana alam
- Keterbatasan sumber daya
- Keterbatasan kapasitas produksi
- Pertambahan penduduk, dll
JAWABAN : A
INDIKATOR KELANGKAAN
- Barang semakin terbatas
- Harga barang semakin mahal
2. Jika peningkatan permintaan suatu barang lebih Jika peningkatan permintaan suatu barang lebih bedar
besaar dari peningkatan penawarannya, harga dari peningkatan penawarannya, maka akan terjadi
keseimbangan …. jumlah barang yang bertambah tetapi harga menjadi
meningkat sehingga harga keseimbangan naik dan
A. Naik dan kuantitas keseimbangan naik kuantitas keseimbangan naik.
B. Naik dan kuantitas keseimbangan turun
C. Naik dan kuantitas keseimbangan turun
D. Naik dan kuantitas keseimbangan naik
E. Naik dan kuantitas keseimbangan tetap

JAWABAN : A
3. Susunan berdasarkan angka elastisitas mulai dari ELASTISITAS
tertinggi diantara kebutuhan manusia berikut 1) Elastisitas mengukur tingkat kepekaan atau reaksi
pakaian jadi, 2) beras, 3) telepon seluler (hp). Susunan konsumen terhadap perubahan harga.
yang benar adalah ….
JENIS ELASTISITAS
A. 3, 2, 1
1. Inelastis sempurna (E= 0). Barang- barang terbatas
B. 3, 1, 2 dan tidak bias ditambah, penjualannya bersifat
C. 2, 3, 1 lelang.
D. 2, 1, 3 2. Inelastis (E < 1). Permintaan terhadap barang
kebutuhan pokok. Barang ini memiliki sedikit
E. 1, 2, 3 substitusi dan sedikit penjual. Jika harga naik
pembeli tetap akan membelinya.
3. Unitary (E = 1). Permintaan terhadap barang
kebutuhan sekunder.
JAWABAN : B 4. Elastis (E > 1). Permintaan terhadap barang
kebutuhan mewah. Memiliki banyak barang
substitusi, sehingga jika harga naik maka pembeli
akan pindah ke pedagang lain.
5. Elastis sempurna (E = ∞). Elastis ini sesungguhnya
tidak pernah ada dalam kehidupan nyata.
KURVA ISOQUANT
4. Kendala yang dihadapi produsen untuk mengelola
factor-factor produksi dapat di gambarkan oleh kurva Adalah kurva yang menunjukan semua input produksi yang
…. mampu menghasilkan output yang sama. Iso berarti sama dan
quant berarti kuantitas.
A. Isoquant Kurva isoquant memiliki artian jika semua factor produksi yang
B. Isocost digunakan secara efektif bias menghasilkan output yang
masksimal. Contoh : factor produksinya adalah modal, tenaga
C. Budget line kerja, bahan pembuatan, dll
D. Production possibility curve
KURVA ISOCOST
E. Kurva engel
Adalah kurva yang menunjukkan sejumlah kombinasi
penggunaan dua factor produksi yang menggunakan anggaran
yang sama. Isocost juga disebut dengan garis anggaran belanja
yang membatasi perusahaan untuk mengeluarkan biaya
berlebih dalam produksi.
Isocost merujuk pada kombinasi fakor produksi yang bias dibeli
JAWABAN : B oleh perusahaan dengan harga yang sama, apabila diketahui
biaya factor produksi serta pengeluaran lainnya.
Anggaran dalam penggunaan factor produksi yang dimiliki
produsen terbatas, sehingga ketika produsen tidak
meningkatkan factor produksi A maka harus mengorbankan
factor produksi B, begitupun sebaliknya.
5. Pernyataan paling tepat yang berkaitan dengan Biaya Total (Total Cost (TC)) adalah penjumlahan biaya
biaya produksi adalah …. tetap (Total Fixed Cost/TFC) dan biaya variable (Variable
Cost/TVC).
A. Dalam jangka Panjang semua biaya akan menjadi
Biaya Rata-rata (Average Cost/AC) sama dengan TC
variable dibagi dengan output (Q).
B. Kurva FC berbentuk horixontal Kurva AFC Merupakan sebuah garis lengkung yang
C. Kurva AC dan AVC berbentuk U dan memotong mengarah ke kanan bawah. Hal itu dikarenakan kedua
kurva MC dititik minimum MC ujung kurva AFV tidak pernah menyinggung ataupun
memotong sumbu-sumbunya. Bentuk kurvanya
D. Kurva TC selalu berbentuk liner dan dimulai dari menyerupai huruf U.
besarnya FC
Kurva AVC akan menurun karena tergantung kepada
E. TC = TFC+TVC+MC besar kecilnya output (Q).
Biaya total (TC) rata-rata kurvanya juga menyerupai
huruf U, namun memiliki perbedaan dengan biaya
variable.
JAWABAN : C
Kurva Biaya Marginal (MC) juga menyerupai huruf U.
Titik-titik yang dilalui oleh kurva MC tidak tepat berada
pada suatu tingkat output tertentu melainkan berada
diantara dua titik output.
Kurva AC dan AVC memotong kurva MC di titik minimum
6. Manakah pernyataan berikut yang benar berkaitan PASAR MONOPOLI
dengan pasar monopoli? Pasar monopoli adalah suatu bentuk interaksi antara
A. Terdapat barang substitusi permintaan dan penawaran yang ditandai oleh adanya
satu penjual/produsen dipasar yang berhadapan
B. Pembeli menentukan harga dengan permintaan sluruh pembeli. Atau dengan kata
C. Kurva permintaan pasar adalah juga kurva lain pasar monopoli adalah pasar dimana hanya
permintaan perusahaan terdapat satu penjual yang menguasai pasar.
D. Perusahaan tidak dapat menderita rugi karena CIRI-CIRI PASAR MONOPOLI
merupakan satu-satunya perusahaan dalam - Hanya terdapat satu penjual atau produsen yang
industry (pasar) menguasai pasar
E. Perusahaan menetapkan harga sama dengan - Tidak ada barang substitusi/pengganti yang mirip
penerimaan marginal agar labanya maksimum.
- Produsen memiliki kekuatan menentukan harga
- Tidak ada pengusaha lain yang memasuki pasar
JAWABAN : C tersebut karena ada beberapa hambatan berapa
keunggulan perusahaan
- Kurva permintaan pasar juga merupakan kurva
permintaan perusahaan
7. Besarnya Produk Domestik Bruto dan Produk TRIK
Nasional Bruto suatu negara dapat dibedakan dengan PNB = PDB – Pendapatan neto atas luar negeri
menghitung ….
A. Pendapatan factor produksi luar negeri
PDB (Produk Domestik Bruto) adalah nilai produksi
B. Pendapatan factor produksi yang ada didalam barang dan jasa yang dihasilkan oleh warga negara
negeri yang berdomisili di dalam wilayah suatu negara baik
C. Pendapatan neto atas factor luar negeri warga negara sendiri maupun warga negara lain yang
tinggal di wilayah tersebut.
D. Selisih antara nilai ekspor dan nilai impor
E. Pembayaran transfer
PNB (Produk Nasional Bruto) adalah nilai produksi
barang dan jasa yang dihasilkan oleh warga negara
sendiri maupun warga negara sendiri yang ada di luar
negeri tanpa memperhitungkan warga negara lain
yang ada di dalam negeri.
JAWABAN : C
Pendapatan Asli Daerah (PAD) adalah penerimaan dari sumber-
8. Sumber Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah sumber di dalam wilayah suatu daerah tertentu, yang dipungut
terdapat pada setiap provinsi di Indonesia, kecuali …. berdasarkan undang-undang yang berlaku. PAD bertujuan
memberikan kewenangan kepada Pemerintah Daerah untuk
A. Pendapatan Asli Daerah (PAD) mendanai pelaksanan otonomi daerah sesuai dengan potensi daerah
sebagai perwujudan desentralisasi.
B. Dana Alokasi Umum (DAU)
Dana Alokasi Umum (DAU) merupakan sejumlah dana yang harus
C. Dana Alokasi Khusus (DAK) dialokasikan Pemerintah Pusat Kepada setiap daerah otonom di
Indonesia setiap tahunnya sebagai dana pembangunan. DAU
D. Dana Otonomi Khusus (OTSUS) merupakan salah satu komponen belanja pada APBN, dan menjadi
salah satu komponen pendapatan pada APBD.
E. Dana Bagi Hasil (DBH) Dana Alokasi Khusus (DAK) merupakan alokasi dari APBN kepada
provinsi/kabupaten/kota tertentu untuk mendanai kegiatan khusus
yang merupakan urusan Pemerintahan Daerah dan sesuai dengan
prioritas nasional.
Dana Otonomi Khusus (OTSUS) merupakan dana bantuan hibah
pemerintah pusat kepada pemerintah provinsi tertentu . Dana otsus
diberikan pemerintah sebagai konsekuensi status otonomi khusus.
Pasca-Reformasi , terdapat 3 daerah dengan status otonomi khusus
JAWABAN : D yakni Provinsi Papua, Provisi Papua Barat, Provinsi Aceh.
Dana Bagi Hasil merupakan dana yang bersumber dari pendapatan
APBN yang dialokasikan kepada daerah berdasarkan angka presentase
untuk mendanai kebutuhan daerah dalam rangka pelaksanaan
desentralisasi.
Daerah Otonom merupakan daerah didalam suatu negara yang
memiliki kekuasaan otonom atau kebebasan dari pemerintah diluar
daerah tersebut.
9. Manfaat atau kegunaan suatu barang dapat NILAI GUNA BARANG
dikelompokkan sebagai berikut, kecuali …. Manfaat bentuk (Form utility) yaitu suatu benda akan
A. Manfaat bentuk lebih terasa kegunaannya dan memiliki nilai guna yang
lebih tinggi apabila bentuknya berubah. Contoh kain
B. Manfaat guna pakai diubah menjadi baju
C. Manfaat waktu Manfaat tempat (Place utility) yaitu suatu benda akan
D. Manfaat tempat lebih tinggi nilai kegunaanya apabila dipakai pada
tempat yang tepat. Contoh pasir di sungai akan lebih
E. Manfaat milik bermanfaat jika dipindahkan ke kota sebagai bahan
bangunan
Manfaat milik (Ownership utility) yaitu suatu benda
akan sangat bermanfaat setelah benda tersebut
dimiliki secara sah. Contoh buku di took akan lebih
bermanfaat apabila sudah dimiliki oleh konsumen
JAWABAN : B Manfaat unsur (Element utility) yaitu suatu benda
akan lebih bermanfaat setelah benda tersebut
bersenyawa atau dicampur dengan benda lain. Contoh
Sirup, Es, akan lebih enak jika dicampur.
ASET LANCAR (AKTIVA LANCAR)
10. Berikut adalah asset yang dimiliki oleh Bengkel Amar per 31
Desember 2016 Adalah harta yang dimiliki yang masa penggunaanya kurang
dari satu tahun. Yang termasuk asset lancer atau harta lancer
Asuransi dibayar dimuka Rp 10.000.000 yaitu:
Kas Rp 7.500.000 - Kas
Pendapatan masih harus dibayar Rp 5.000.000
- Piutang
Pendapatan masih harus diterima Rp 2.500.000
- Perlengkapan
Perlengkapan Rp 12.500.000
- Dan beban dibayar dimuka
Peralatan Rp 20.000.000

Berdasarkan informasi di atas, berapakah besarnya nilai asset ASET TETAP (AKTIVA TETAP)
lancer …. Adalah properti yang dimiliki oleh perusahaan yang nantinya
A. Rp 57.500.000 bisa digunakan untuk mendapat penghasilan dan memiliki nilai
yang bersifat jangka Panjang. Yang termasuk asset tetap yaitu :
B. Rp 50.000.000
- Mesin
C. Rp 37.500.000
- Gedung
D. Rp 32.500.000
E. Rp 30.000.000 - Tanah
- Kendaraan, dll.
JAWABAN : D Jadi nilai asset lancer yaitu:
10.000.000+7.500.000+2.500.000+12.500.000
= 32.500.000
11. Perusahaan Dagang Subur slama bulan oktober TRIK
2016 memiliki data sebagai berikut. Pembelian Rp BTUD (Barang tersedia untuk dijua) = Persediaan
15.000.000, retur pembelian Rp 1.000.000, potongan awal+pembelian+beban angkut+retur+potongan
pembelian Rp 2.500.000, beban anngkut pembelian
Rp 500.000, persediaan barang dagangan (awal) Rp
2.500.000, persediaan barang dagangan (akhir) Rp Jadi barang yang siap untuk dijual sama dengan
2.500.000. dari data tersebut, besarnya persediaan barang yang tersedia untuk dijual (BTUD)
barang yang siap dijual adalah ….
A. Rp 11.500.000
BTUD=
B. Rp 14.500.000
Rp 2.500.000 + 15.000.000 + 500.000 + 1.000.000 +
C. Rp 12.500.000 2.500.000
D. Rp 12.000.000 = Rp 14.500.000s
E. Rp 10.500.000

JAWABAN : B
TUJUAN BANK INDONESIA
12. Pengawasan dan pengetahuan terhadap
operasional perbankan dilakukan oleh Bank Indonesia Bank Indonesia ditetapkan menjadi bank sentral yang
sebagai bank sentral independent melalui UU No. 23 Tahun 1999. Pada UUD
1945 Pasal 23D dikatakan bahwa Bank Indonesia
SEBAB memiliki susunan, kedudukan, kewenangan, dan
Bank Indonesia mempunyai tugas membuat kebijakan tanggung jawab yang mandiri tanpa campur tangan
moneter. siapapun.
Bank Indonesia sebagai Bank Sentral memiliki satu
tujuan tunggal yaitu mencapai dan memelihara
kestabilan nilai rupiah.
Kestabilan nilai rupiah memiliki 2 aspek yaitu:
- Kestabilan nilai mata uang terhadap barang dan jasa
- Kestabilan nilai mata uang terhadap mata uang
negara lain.

TUGAS BANK INDONESIA


JAWABAN : D - Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter
Alasan benar, sebab benar saling berhubungan (A) - Mengatur dan mengawasi perbankan di Indonesia,
Alasan benar, sebab benar tidak berhubungan (B) bukan mengatur dan mengawasi operasional bank
umum
Alasan benar, sebab salah (C)
- Mengatur dan menjaga kelancaran system
Alasan salah, sebab benar (D) pembayaran
Alasan dan sebab salah (E)
13. Perusahaan pada pasar persaingan sempurna yang PASAR PERSAINGAN SEMPURNA
memaksimalkan laba dihadapkan pada kondisi ketika Adalah sebuah struktur pasar dimana terdapat banyak
harga sama dengan …. penjual atau perusahaan yang menghasilkan barang
(1) Penerimaan marginal atau memberikan pelayanan dengan pembeli di pasar
dengan produk yang dijual relative sama atau
(2) Penerimaan rata-rata homogen. Harga terbentuk melalui mekanisme pasar
dan hasil interaksi antara penjual dan pembeli.
(3) Biaya marginal
LABA MAKSIMUM KETIKA
(4) Biaya rata-rata
P = AR = MR = MC = D
P = Price (Harga)
AR = Average revenue (Penerimaan rata-rata)
MR = Marginal revenue (penerimaan marginal)
MC = Marginal Cost (biaya marginal)
D = Demand (Permintaan)
JAWABAN : A Laba maksimum dalam pasar persaingan sempurna
dapat terjadi apabila harga sama dengan penerimaan
1,2,3 (A) rata-rata sama dengan penerimaan marginal sama
1,3 (B) dengan biaya marginal sama dengan permintaan
2,3 (C)
4 (D)
Semua benar (E)
14. Data yang ada dalam neraca pembayaran FUNGSI NERACA PEMBAYARAN
diperlukan dalam perhitungan …. a. Mengambil langkah-langkah dibidang ekonomi
(1) Pertumbuhan ekonomi (ekspor/impor, hubungan uang piutang,
penanaman modal, devisa)
(2) Pendapatan nasional dengan metode penerimaan b. Mengambil kebijakan di bidang moneter dan
(3) Laju inflasi fiscal
(4) Jumlah cadangan devisa c. Mengetahui pengaruh hubungan ekonomi
internasional terhadap pendapatan nasional
d. Mengambil kebijakan di bidang politik
perdangangan nasional
e. Mendapatkan gambaran tentang pengaruh
transaksi luar negeri terhadap pendapatan
nasional
f. Sebagai suatu alat pembukuan dan alat
pembayaran luar negeri atau devisa agar
pemerintah dapat mengambil keputusan, apakah
JAWABAN : D negara dapat melanjutkan masuknya barang-
barang luar negeri dan dapat menyelesaikan
1,2,3 (A) pembayaran tepat pada waktunya
1,3 (B) g. Sebagai suatu alat untuk mengukur keadaan
2,3 (C) perekonomian dalam hubungan internasional
suatu negara
4 (D)
Semua benar (E)
15. Berikut ini yang bukan merupakan kelebihan Kelebihan badan usaha perseorangan:
badan usaha perseorangan adalah … a. Pendirian perusahaan perseorangan sangat
(1) Perkembangan usaha lebih cepat mudah
(2) Cepat dalam mengambil keputusan b. Perusahaan perseorangan cocok untuk usaha
yang relative kecil
(3) Beban pajak penghasilan kecil c. Tidak terlalu memerlukan akta formal (akta
(4) Tidak banyak dibatasi geraknya oleh undang- notaris)
undang dan peraturan d. Memiliki keleluasaan dalam mengambil
keputusan
e. Dalam hal peraturan, tidak terlalu banyak
peraturan pemerintah yang mengatur perusahaan
jenis ini.

JAWABAN : B
1,2,3 (A)
1,3 (B)
2,3 (C)
4 (D)
Semua benar (E)

Anda mungkin juga menyukai