Anda di halaman 1dari 13

ASSALAMU’ALAIKUM

WR.WB.
ANGGA WIRAYUDHA
NIM : 1930203150
MPI C
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
POINT PEMBAHASAN

01 Proses dan kendala seleksi 02 Faktor yang mempengaruhi


penempatan SDM

03 Manfaat orientasi SDM


01
PROSES & KENDALA
SELEKSI
PROSES SELEKSI Kualifikasi yang menjadi dasar dalam seleksi:
1) keahlian, 2) pengalaman, 3) umur, 4) jenis
Terdapat empat komponen dalam suatu proses seleksi tersebut : kelamin, 5) pendidikan, 6) keadaan
fisik, 7) tampang, 8) bakat, 9) tempramen,
1. Kuantitas (jumlah) tenaga kerja yang dibutuhkan, dan 10) karakter, 11) Kerja sama, 12)
Kejujuran, 13) kedisplinan dan 14) inisiatif
2. Standard kualifikasi tenaga kerja yang dibutuhkan, dan kreatif
3. Kualifikasi dari sejumlah calon tenaga kerja,
4. Serangkaian alat-alat seleksi.
yaitu kesulitan mendapatkan penyeleksi yang
KENDALA
tepat, jujur dan objektif penilainnya.

TOLAK UKUR PENYELEKSI PELAMAR

yaitu kesulitan untuk menentukan standar yang akan digunakan


mengukur kualifikasi-kualifikasi seleksi secara objektif.
yaitu kesulitan untuk mendapatkan jawaban yang
jujur dari pelamar.
02
FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI
PENEMPATAN SDM
Dalam pelaksanaan penempatan pegawai Bedjo Siswanto (1989: 88) mengemukakan
bahwa faktor yang harus dipertimbangkan dalam penempatan pegawai adalah
sebagai berikut: 

PERTUMBUHAN LATAR BELAKANG KESEHATAN FISIK


PERUSAHAAN PENDIDIKAN & MENTAL
faktor fisik dan mental
Pertumbuhan bisnis perusahaan Prestasi akademis yang
dimiliki tenaga kerja selama
calon karyawan baru perlu
akan menciptakan posisi
mengikuti pendidikan dipertimbangkan karena
pekerjaan baru yang
sebelumnya harus berdampak bagi
menyebabkan terjadinya
pengisian posisi pekerjaan baru dipertimbangkan perusahaan dalam jangka
waktu yang panjang.
PENGALAMAN STATUS
SIKAP
KERJA PERKAWINAN

Pengalaman bekerja pada Status perkawinan perlu


Sikap merupakan bagian
pekerjaan sejenis perlu dipertimbangkan karena ada
beberapa persyaratan hakiki dari kepribadian
mendapatkan pertimbangan seseorang
dalam penempatan kerja pekerjaan yang harus dalam
karyawan. status single dan belum
menikah.
USIA

Faktor usia tenaga kerja


yang lulus seleksi perlu
dipertimbangkan dalam
penempatan tenaga 
kerja.
03
MANFAAT
ORIENTASI SDM
Orientasi yang dilakukan pada suatu perusahaan bisa mendatangkan
manfaat bagi para pekerja baru.
Manfaat orientasi adalah sebagai berikut:

Karyawan menjadi Karena telah mendapat


Pegawai baru mengenal cara
lebih kompeten informasi tentang
bekerja yang tepat dalam
dalam melakukan perusahaan dan pekerjaan,
suatu perusahaan.
pekerjaannya. karyawan akan menjadi
lebih percaya diri serta
optimis dalam bekerja.
TERIMA KASIH
Telah menyaksikan PPT dari saya, saya atas
nama pribadi meminta maaf missal di dalam
pembuatan atau penulisan PPT ini terdapat
banyak kesalahan.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Anda mungkin juga menyukai