Anda di halaman 1dari 9

Pembangkit Listrik Tenaga

Gelombang Laut
(PLTGL)
Kelompok 2
Standly Wilona
Maydian Li Maria
I. Pendahuluan

1.Latar belakang
Krisis energi telah diprediksikan akan terjadi. Hal ini dikarenakan mulai langka nya
minyak bumi dan semakin banyaknya energi yang dibutuhkan setiap harinya.
Maka dari itu kita memerlukan sumber energi baru yang dapat diperbaharui. Sumber
terdekat untuk pengembangan energi baru adalah lautan. Bumi didominasi oleh laut dan
juga memiliki banyak potensi pangan dan sumber energi yang dapat diperbaharui. Dan
potensi sumber energi laut ada 3 yaitu : energi ombak , energi pasang surut , energi panas
laut.
Energi ombak adalah energi alternatif yang dapat di kembangkan , maka dari itu mari
kita lihat lebih dalam tentang pemanfaatan Energi ombak di laut.
2. Masalah
Masalahnya adalah jika suatu waktu gelombang yang di hasilkan oleh laut tidak begitu tinggi ,
maka energi listrik yang di dapatkan juga tidak terlalu banyak.

3. Tujuan
PLTGL (Pembangkit Listrik Tenaga Gelombang Laut) bertujuan untuk
mengurangi pemakaian tenaga listrik dan membantu alat elektronik dengan
memanfaatkan gelombang air laut
II. Komponen dan • Piston Hidrolik
Piston hidrolik adalah bagian yang berfungsi menjaga

Bagian-bagian Penting keseimbangan generator agar kedudukannya tidak


terpengaruh oleh laju ombak yang bergerak.

dalam PLTGL
2. Turbin
Turbin adalah bagian converter yang merubah energi
mekanik ombak menjadi energi mekanik (gerak )yang
mana menggerakan generator adapun turbin impuls

3. Generator
Generator adalah mesin listrik yang prinsip kerjanya berdasarkan
prinsip elektromagnetik yang merubah energy mekanik menjadi
listrik ,adapun generator yang digunakan adalah generator 3 fasa
dengan frekuensi 50-60Hz dengan kapasitas daya yang di hasilkan
adalah 2.25MW.
Sambungan.. 5. Gardu Induk atau Kendali
Gardu induk adalah tempat kendali dimana energy yang
didapatkan ditransformasikan ke grid connection atau saluran
transmisi ,di dalam gardu induk terdapat :
a.kapasitor .
4. Submarine Towers b.auto transformator
Submarine towers adalah menara pemantau yang c.trafo step up
mana di dalamnya terdapat jaringan interkoneksi dari d.trafo step down
generator menuju gardu induk atau kendali.

5. Grid Connection
Grid connection :suatu proses pentransmisian energy dari
gardu induk ke saluran distribusi yang mana selanjutnya
akan disalurkan kepada konsumen Secara umum..
III. Cara Kerja PLTGL
Pertama gelombang air laut yang mempunyai energi kinetik masuk ke dalam mesin konversi
gelombang kemudian dialirkan menuju turbin. Di Dalam turbin energi kinetik yang dihasilkan
gelombang digunakan untuk memutar rotor. Kemudian dari perputaran rotor , energi mekanik
ini yang kemudian disalurkan menuju generator. Di dalam generator , energi mekanik ini
diubah menjadi energi listrik.
IV. Kelebihan dan Kekurangan PLTGL

Kelebihan Kekurangan
- Pembangkit ini bergantung pada ombak
- Energi bisa diperoleh secara gratis - Kadang dapat energi kadang pula tidak
- Tidak memerlukan bahan bakar -Perlu menemukan lokasi yg sesuai dimana
- Tidak mengasilkan limbah ombaknya kuat dan muncul secara
- Dapat menghasilkan energi dalam konsisten
jumlah yg memadai - Pembangkit listrik ini membutuhkan alat
- Serta ramah lingkungan karena tidak konversi yg handal yg mampu bertahan dgn
mengeluarkan limbah padat,cair kondisi laut yg keras yg disebabkan oleh
maupun gas. tingginya tingkat korosi dan kuatnya arus
laut.
V. Kesimpulan dan Saran
Kesimpulan
Turbin yang di gunakan pada PLTGL memanfaatkan
ketinggian gelombang air laut, laut merupakan sumber
energi yang berlimpah di permukaan bumi

Saran
Gelombang air laut bisa menjadi energi alternatif bagi rakyat
Indonesia karena Indonesia dia kelilingi oleh lautan yang sangat
luas , dan gelombang yang cukup untuk PLTGL

Anda mungkin juga menyukai