Anda di halaman 1dari 10

GUMOH DAN MUNTAH

DISUSUN OLEH :
NAMA : ELIN SAFITRI
NIM : 202002071
KELAS : 2A KEBIDANAN
PENGERTIAN GUMOH

Gumoh merupakan suatu kejadian dimana


keluarnya sebagian isi lambung pada bayi
setelah beberapa saat makanan masuk ke
dalam lambung bayi
PENYEBAB GUMOH

1. Belum sempurnannya katup antara lambung dan juga


kerongkongan sehingga susu yang telah diminum mudah
keluar kembali
2. Terlalu banyak minum susu, padahal kapasitas lambung
masih sedikit sehingga tidak mampu menampung susu
yang masuk
3. Aktivitas yang berlebihan seperti menangis atau
menggeliat pada saat disusu
TANDA GEJALAH GUMOH

1. Bayi mengalami gumoh setelah berusia lebih dari satu tahun


2. Si kecil terlihat seperti kesulitan dan kesakitan saat gumoh
3. Bayi mengalami demam sehingga 38 derajat celcius
4. Si kecil menangis berlebihan atau lebih
5. Dia menolak susu sehingga berat badanya kurang
6. Kesulitan bernapas
PENCEGAHAN GUMOH

1. Perbaiki tehnik menyusui, dan jangan dibiasakan menyusu sambil tiduran


2. Perhatikan posisi botol saat pemberian susu
3. Bayi yang menyusu langsung pada moms harus memposisikan bibirnya yang
mencakupi rapat seluruh putting susu moms
4. Berikan bayi ASI secara bertahap dan sedikit-sedikit, minimal 2 jam sekali
5. Posisikan bayi dalam keadaan tegak sekitar 15-30 menit setelah menyusu
6. Tinggikan posisi kepala dan dada bayi saat tidur
7. Jangan membirakn bayi terlalu banyak bergerak setelah menyusu
PENGERTIAN MUNTAH

Muntah adalah salah satu kondisi yang sering


dialami oleh bayi, terutama saat usianya masih
beberapa minggu. Di usia ini, biasannya system
pencernaan bayi masih lemah
TANDA GEJALAH MUNTAH

1. Demam tinggi
2. Menurunnya nafsu makan
3. Bayi tidak mau minum ASI
4. Bayi tidak responsife terhadap rangsangan dari luar
5. Muntah tidak mereda setelah 6 jam sampai 24 jam
6. Muntah disertai cairan atau darah
PENYEBAB MUNTAH

1.Keracunan makanan
2.Infeksi virus atau bakteri
3.Infeksi saluran pernapasan
4.Infeksi teliinga
5.Penyempitan lambung
6.Alergi
PENCEGAHAN MUNTAH

1.Tempatkan tubuh bayi pada posisi tegak agak agar


bisa lebih mudah bersendawa
2.Buat bayi sendawa setiap kali habis menyusu dengan
cara menepuk-nepuk punggungnya dengan lembut
dan jangan pakaikan pakaian atau popok bayi terlalu
ketat
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai