Anda di halaman 1dari 7

Menguji Konfigurasi

WEB Server
TATAP MUKA
KEAHLIAN GANDA
Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Tujuan

Melalui observasi peserta diklat dapat menjelaskan pengertian dan fungsi Web Server
Melalui observasi peserta diklat dapat menginstalasi Web Server pada debian 8.0.
Melalui observasi peserta diklat dapat mengkonfigurasi Web Server.
Melalui observasi peserta diklat dapat menguji dan mengaplikasikan Web Server.
TATAP MUKA
KEAHLIAN GANDA
Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Hakekat dan Manfaat WebServer

Defenisi
– Web Server merupakan merupakan perangkat lunak (software) dalam server yang
berfungsi untuk menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui
protokol HTTP dan atau HTTPS dari client yang lebih dikenal dengan nama browser,
kemudian mengirimkan kembali (respon) hasil permintaan tersebut ke dalam
bentuk halaman-halaman web yang pada umumnya berbentuk dokumen HTML

Jenis-jenis Aplikasi Web Server : Fitur-fitur standar web server adalah :


• Apache • HTTP
• Apache Tomcat • Logging
• Microsoft Internet Information Services (IIS) • Virtual Hosting
• Nginx • Pengaturan Bandwidth
• Lighttpd • Otentifikasi
• Litespeed • Kompresi Konten
• Zeus Web Server • HTTPS
TATAP MUKA
KEAHLIAN GANDA
Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

APACHE WEB SERVER


• Apache termasuk dalam kategori freeware.
• Mudah instalasinya dan konfigurasi
• Fitur lengkap
• Mampu beroperasi pada berbagai platform sistem operasi.
• Mudah dalam menambahkan peripheral lainnya ke dalam platform web
servernya.
Pengujian WEB Server

Pengujian via console


Pengujian Web server menggunakan lynx dengan Pengujian Web server menggunakan lynx dengan
domain smkn.com dan sub domain www.smkn.com domain smkn.com/~usersmk

#lynx smkn.com #lynx smkn.com/~usersmk


Pengujian WEB Server

Pengujian via WEB Browser


Pengujian Web server menggunakan WEB Browser (chrome) dengan domain smkn.com
dan domain www.smkn.com/~userdir
Pengujian WEB Server

Pengujian Mysql via Console


Login ke mysq menggunakan perintah : Berikut perintah2 yang sering di pakai
dalam mengelolah database:
#mysql –u root –padmindb
• Melihat daftar database
>show databases;

• Membuat database
>create databases test1;

• Membuka database
   
>use test1;

• Menghapus database
 
>drop database test1;
 

Anda mungkin juga menyukai