Anda di halaman 1dari 11

Nama: Iren Martinus.

M
Kelas: XI TKJ B

Tugas AIJ Kelas XI TKJ B

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dan benar!


  
1)    Dalam melakukan konfigurasi VLAN, ada beberapa jenis mode switch yang dapat
digunakan salah satunya adalah trunk. Dalam hal ini trunking berfungsi untuk...
Jawabannya:
[ C. ]   Menghubungkan VLAN yang sama dalam switch berbeda

2)    Pada mode Dynamic Auto switch, port akan menjadi trunk jika switch lawan di set
menjadi…
Jawabannya:
[ D. ]   Trunk

3)    Suatu perangkat atau device yang berfungsi sebagai pengatur dan pembagi sinyal
data dari suatu komputer lainnya yang terhubung pada perangkat tersebut
merupakan pengertian dari…
Jawabannya:
C.    Switch
[ D. ]   Hub

4)    Konfigurasi VLAN tidak bisa lepas dari perangkat-perangkat pendukung seperti


halnya perangkat jaringan. Salah satu perangkat jaringan utama adalah Switch.
Salah satu fungsi dari switch adalah...
Jawabannya:
[ A. ]  Menerima informasi
 
5)    Sebuah port switch yang telah di konfigurasi dengan sebuah VLAN tunggal disebut
sebagai....
Jawabannya:
[ A. ]   Access port

6)    Jenis VLAN yang sudah ada sejak pertama kali switch dihidupkan, sebelum di
konfigurasi semua port yang ada pada switch akan tergabung ke dalam default VLAN
dan dapat terhubung pada masing-masing port. Pada cisco, default VLAN adalah
VLAN 1, pernyataan tersebut merupakan pengertian dari ....
Jawabannya:
[A. ]   Default VLAN

7)    Saat melakukan konfigurasi VLAN, salah satu alat yang dikonfigurasi adalah
switch. Konfigurasi pada switch saat ( switch>enable ) dinamakan...
Jawabannya:
[ C. ]    User exec mode
 

8)    Untuk melakukan konfigurasi VLAN seperti gambar di atas, maka mode switch
yang digunakan pada port Fa0/4 yang terhubung ke router adalah…
Jawabannya:
[ A. ]    Mode access
 
9)    Berikut merupakan salah satu fungsi / kegunaan dari VLAN, yaitu….
Jawabannya:
[ B. ]  Mencegah terjadinya collision domain
 
10) Dalam penerapan LAN jika banyak komputer yang terhubung ke dalam jaringan,
maka akan banyak broadcast domain juga di dalam jaringan tersebut, yang
mengakibatkan trafik jaringan akan penuh. VLAN merupakan salah satu terobosan
untuk mengatasi hal tersebut, dalam hal ini VLAN bertujuan untuk...
Jawabannya:
[ D. ]  Memperlancar lalu lintas data
 

11) Dari gambar di atas, untuk melakukan konfigurasi switch Fa0/2 sebagai bagian
dari VLAN 10, maka perintah yang digunakan adalah…
Jawabannya:
[C.](config)#interface fastEthernet 0/2
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
 
12) Dari gambar di atas, untuk melakukan konfigurasi switch Fa0/1 sebagai trunk, maka
perintah yang digunakan adalah…
Jawabannya:
[ E. ]   Switch(config)#interface fastEthernet 0/1
Switch(config-if)#switchport mode trunk
 

13) Untuk melakukan konfigurasi VLAN seperti gambar di atas, maka mode switch yang
digunakan pada port Fa0/2 yang terhubung ke router adalah…
Jawabannya:
[ A. ]   Mode access
 
14) Dari gambar di atas, jika setiap PC dites konektifitas jaringan dengan PC lainnya,
maka manakah pernyataan di bawah ini yang benar?
Jawabannya:
[A.]    PC 1 ke PC 8 tidak terhubung 

15) Dari gambar di atas, jika PC 7 dites konektifitas jaringan dengan PC 5, maka hasil
dari tes ping tersebut adalah…
Jawabannya:
[ B. ]  Request Time Out
 
16) Trunk link tidak dibuat untuk satu VLAN, beberapa, atau semua VLAN aktif dapat
dilewati antar-switch dengan mengguunakan satu trunk link karna bertujuan untuk....
Jawabannya:
[ A.]    Menghubungkan dua switch dengan link fisik terpisah untuk setiap VLAN

17) Dalam penerapan LAN jika banyak komputer yang terhubung ke dalam jaringan,
maka akan banyak broadcast domain juga di dalam jaringan tersebut, yang
mengakibatkan trafik jaringan akan penuh. VLAN merupakan salah satu terobosan
untuk mengatasi hal tersebut, di bawah ini merupakan manfaat VLAN, kecuali...
Jawabannya:
[ E.]    Kemacetan lalu lintas data
 

18) Dari gambar di atas, jika setiap PC dites konektifitas jaringan dengan PC lainnya,
maka manakah pernyataan di bawah ini yang benar?
Jawabannya:
[ E. ]  PC 4 ke PC 1 tidak terhubung

 19) Salah satu perangkat utama jaringan VLAN adalah Switch. Switch dipillih karena
keunggulannya yang lebih banyak dibandingkan dengan HUB. Kinerja switch menjadi
cepat dan handal karena langsung mengirim data ke...
Jawabannya:
[ B. ]   Tujuan

 
20) Dari gambar di atas, jika PC 2 dites konektifitas jaringan dengan PC 5, maka hasil
dari tes ping tersebut adalah…
Jawabannya:
[ A. ]   Reply

21) Untuk melakukan konfigurasi VLAN seperti gambar di atas, maka mode switch yang
digunakan pada port Fa0/5 yang terhubung ke router adalah…
Jawabannya:
[ A. ]   Mode access

 
22) Dari gambar di atas, untuk melakukan konfigurasi switch Fa0/4 sebagai bagian dari
VLAN 10, maka perintah yang digunakan adalah…
Jawabannya:
[ C. ]  Switch(config)#interface fastEthernet 0/4
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
 
23) Perangkat yang digunakan pada jaringan VLAN sama halnya dengan jaringan yang
lainnya, diantaranya bridge, switch, router. Dari ketiga alat tersebut, letak perbedaannya
ada pada...
Jawabannya:
[ A. ]  Lintasan
 
24) Salah satu jenis VLAN hanya berfungsi untuk mengatur trafik data pada VLAN.
Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari ...
Jawabannya:
[ B. ]   Data VLAN

 
25) Dari gambar di atas, untuk melakukan konfigurasi switch Fa0/3 sebagai bagian
dari VLAN 20, maka perintah yang digunakan adalah…
Jawabannya:
[ D. ]   Switch(config)#interface fastEthernet 0/3
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 20

26) Jenis VLAN yang mendukung VoIP dan dikhususkan untuk komunikasi data suara
pada VLAN, pernyataan tersebut merupakan pengertian dari ....
Jawabannya:
[ C.]    Voice VLAN
27) Dari gambar di atas, jika setiap PC 4 dites konektifitas jaringan dengan PC 6, maka
hasil dari tes ping tersebut adalah…
Jawabannya:
[ B.]    Request Time Out

 
28) Alat ini mengirimkan data mengikuti MAC address yang terdapat pada NIC
sehingga alat ini mengetahui alamat tujuanya. Pernyataan tersebut merupakan fungsi
dari ....
Jawabannya:
[ B. ]   Switch
 
29) Konsep dimana sistem komunikasi dapat menyediakan akses jaringan untuk
banyak client dengan berbagi satu set garis atau frekuensi, tidak memberikan secara
individu, pengertian dari ...
Jawabannya:
[ D. ]   Trunking
 
30) Switch adalah suatu perangkat atau device yang berfungsi sebagai pengatur dan
pembagi sinyal data dari suatu komputer lainnya yang terhubung pada perngkat
tersebut, fungsi tersebut sama dengan fungsi huyang menjadi perbedaann pada kedua
perangkat tersebut adalah…
Jawabannya:
[ D.]    Proses filter paket data

B. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jelas dan benar!

1. Apakah yang dimaksud dengan routing?

2. Berdasarkan pengiriman, data routing dibagi menjadi 2, sebut dan jelaskan!

3. Apakah maksud sebuah router memiliki kemampuan routing?


*** Jawaban ***

1. Pengertian Routing
Routing IP adalah proses pengiriman data dari satu host dalam satu network ke
host dalam network yang lain melalui suatu router. Agar router dapat mengetahui
bagaimana meneruskan paket paket ke alamat yang dituju dengan mengunakan
jalur terbaik, router menggunakan peta atau tabel routing.

2. Berdasarkan pengiriman paket data, routing dibedakan menjadi dua yaitu


routing langsung dan routing tidak langsung.
+ Routing langsung merupakan sebuah pengalamatan secara langsung
menuju alamat tujuan tanpa melalui host lain.
+ Routing tidak langsung merupakan sebuah pengalamatan yang harus
melalui alamat host lain sebelum menuju alamat host tujuan.

3. Sebuah Router memiliki kemampuan routing, artinya router secara cerdas


dapat mengetahui kemana rute perjalanan informasi (paket) akan dilewatkan,
apakah ditujukan untuk host lain yang satu network ataukah berada di network
yang berbeda.

Anda mungkin juga menyukai