Anda di halaman 1dari 13

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI,

TANTANGAN DAN PELUANG

Mata Kuliah Pengembangan Kebijakan Pendidikan


OLEH : SITI RUKHAYATI
Landasan Hukum PAUD

UUD 1945

Keppres No 36
Tahun 1990

UU Nomor 20
Tahun 2003
UUD 1945

Pasal 28 b ayat 2 :
Negara menjamin kelangsungan hidup,
pengembangan dan perlindungan anak
terhadap eksploitasi dan kekerasan
Keppres No 36 Tahun 1990

Hak mendapat nama/identitas

Hak memiliki kewarganegaraan

Hak memperoleh perlindungan

Hak memperoleh makanan

Hak atas kesehatan tubuh yang sehat


Hak rekreasi

Hak mendapat pendidikan

Hak bermain

Hak berperan dalam pembangunan

Hak untuk mendapat kesamaan


UU RI No 20 Tahun 2003

BAB 1 Pasal 1 :
Pendidikan anak usia dini adalah suatu upaya pembinaan
yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia
enam tahun yang dilakukan melalui pemberian rangsangan
pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan
perkembangan jasmani dan rohani agar anak memiliki
kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut.
BAB IV Pasal 28
 Pendidikan anak usia dini diselenggarakan sebelum jenjang pendidikan
dasar.
 Pendidikan anak usia dini dapat diselenggarakan melalui jalur
pendidikan formal, nonformal dan atau informal.
 Pendidikan anak usia dini pada jalur Pendidikan formal berbentuk
Taman Kanak- Kanak(TK), Raudhatul Athfal(RA) atau bentuk lain
yang sederajat.
 Pendidikan anak usia dini pada jalur Pendidikan nonformal berbentuk
Kelompok Bermain(KB), Taman Penitipan Anak(TPA) atau bentuk lain
yang sederajat.
 Pendidikan anak usia dini pada jalur Pendidikan informal berbentuk
pendidikan keluarga atau pendidikan yang diselenggarakan oleh
lingkungan.
Visi Misi Pendidikan Anak Usia Dini

Visi
Terwujudnya anak usia dini yang cerdas, sehat, ceria dan berakhlak mulia,
serta memiliki kesiapan baik fisik maupun mental
Misi
(1) Mengupayakan pemerataan layanan dan peningkatan mutu
penyelenggaraan pendidikan dini
(2) Mengupayakan peningkatan kesadaran dan kemampuan masyarakat
dalam memberikan layanan Pendidikan dini
(3) Mempersiapkan anak sedini mungkin agar memiliki kesiapan memasuki
Pendidikan lebih lanjut.
Tantangan Globalisasi

Dampak positif Dampak negatif


Komunikasi yang semakin Informasi yang tidak
cepat dan mudah terkendali
Kemudahan mendapat
Kurangnya sikap gotong
informasi dan ilmu
royong
pengetahuan
Tingkat pembangunan Munculnya sikap
semakin tinggi individualisme
Berkurangnya tenaga kerja
Meningkatnya turisme dan
pertanian akibat sektor
pariwisata
industri
Dampak Globalisasi bagi Pendidikan Anak Usia Dini

Positif Negatif
Anak lebih menyukai permainan
Untuk edukasi secara E learning modern
Sosialisasi anak-anak dengan
dunia luar kurang
Mampu memahami teknologi Perkembangan motoric anak
secara baik dan benar kurang
Anak mudah terpengaruh dengan
apa yang ditonton
Dapat mempelajari bahasa asing Sikap pasif pada diri anak usia
dini tertanam secara tidak sengaja
Cara menanggulangi

Perlu peran aktif orang tua dalam mendidik anak agar


anak tidak terjerumus ke perbuatan yang negatif.
Orang tua hendaknya memberikan teladan yang baik
kepada anak
Perlu pemahaman dan pengamalan agama sejak dini
Peluang Pendidikan Anak Usia Dini

Peluang ini diharapkan dapat mendongkrak kemajuan proses Pendidikan


anak usia dini yang berorientasi pada peningkatan kualitas layanan PAUD

Peluang untuk pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini semakin terbuka

Memberikan peluang bagi Lembaga-Lembaga pengembangan profesi


keguruan (LPTK) terutama profesi guru PAUD

Memberikan peluang bagi para pendidik untuk lebih berperan kreatif


dalam mengembangkan alat permainan edukatif

Memberi peluang kepada para pendidik untuk membuat penelitian yang


bertujuan untuk peningkatan kualitas layanan paud.

Anda mungkin juga menyukai