Anda di halaman 1dari 9

FUNGSI PENGAWASAN SDM

BY PRIHATIN NAZILAH FITRIE


Pengawasan (Controlling)

Pengawasan SDM merupakan kegiatan yang


dilakukan untuk mengendalikan pelaksanaan tugas
atau pekerjaan yang dilakukan oleh seseorang
dalam suatu organisasi maupun perusahaan agar
proses pekerjaan tersebut sesuai dengan hasil yang
diinginkan .
Fungsi Pengawasan

1. Menurut Winardi fungsi pengawasan untuk


Menetapkan tujuan dan merencanakan bagaimana
tujuan tersebut tercapai .
2. Menurut Nawawi pengawasan dilaksanakan pada
semua tingkatan dalam manajemen
3. Menurut Siagian fungsi pengawasan adalah menyoroti
apa saja yang terjadi pada waktu pelaksanaan kegiatan
operasional yang sedang berlangsung . Jika ditemukan
penyimpangan tindakan korektif dapat diambil
sehingga organisasi kembail ke rel sebenarnya
(mencegah adanya kecurangan)
Fungsi pengawasan secara umum

Membantu mencapai tujuan organisasi


Menilai standar akurasi
Mengefisiensi penggunaan sumber daya
Meningkatkan motivasi karyawan
Menjamin tidak adanya kecurangan
Menyelaraskan koordinasi antar departemen.
Proses Tahapan Pengawasan

1. Penetapan Standar pelaksanaan .


2. Penentuan pengukuran pelaksanaan kegiatan.
3. Pengukuran pelaksanaan kegiatan nyata .
4. Pembandingan pelaksanaan kegiatan dengan
standar dan penyimpangan .
5. Pengambilan tindakan koreksi bila diperlukan .
Jenis jenis Pengawasan

1. Pengawasan Intern dan Ekstern


2. Pengawasan Preventif dan Represif
3. Pengawasan Aktif Dan Pasif
Tujuan Pengawasan

Perubahan lingkungan organisasi


Peningkatan kompleksitas organisasi
Meminimalisir tingginya kesalahan
Kebutuhan manager untuk mendelegasikan
wewenang .
Manfaat Pengawasan

Untuk mengetahui pekerjaan telah berjalan dengan


baik atau tidak
Untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi
Untuk mengetahui apakah penggunaan budget telah
sesuai dengan planning
Untuk mengetahui apakah pekerjaan telah
dilakukan sesuai prosedur kerja.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai