Anda di halaman 1dari 16

BADAN PUSAT STATISTIK

KABUPATEN PASAMAN BARAT

RENCANA AKSI INSAN STATISTIK TELADAN


TAHUN 2022

Hafmahesti Rahmi, S.Si., M.Pd


KSK Pasaman
Isu Strategis
Rencana Aksi
Pembinaan Desa
Cantik melalui Tim Inovasi
BIDADARI
Berorientasi Pelayanan

Akuntabel

Kompeten

Harmonis Update status


melalui
Loyal Aplikasi INTAN

Adaptif
Jumat Bekah

Kolaboratif
Grup Belajar
Statistik
IMPLEMENTASI RENCANA AKSI TAHUN
2022
Rencana Aksi Penanggung Jawab Milestone Jadwal Outcome

1.      Rapat Koordinasi dengan OPD terkait - Monografi Desa

2.      SK Tim pelaksana program Pembinaan Desa Cantik - Profil Desa

Pembinaan 3.      Internalisasi Pembinaan Desa Cantik


Destika Amelia, S.ST April – Desember 2022
Desa Cantik 4.      Identifikasi Kebutuhan dan Potensi Desa
5.      Workshop pembuatan monografi dan profil desa
6.      Monitoring dan evaluasi
7.      Pelaporan dan dokumentasi
1.      Monitoring pengisian aplikasi INTAN
2.      Evaluasi Januari – Desember
Update Intan Muharram, SE Terbentuk Kontrol sosial antar pegawai
3.      Pelaporan dan dokumentasi 2022

1.      Pembentukan grup belajar


2.      Penyusunan tema pembelajaran
Grup Belajar September –
Hafmahesti Rahmi, S.Si, M.Pd 3.      Pembuatan karya tulis ilmiah Karya tulis ilmiah
Statistik Desember 2022
4.      Monitoring dan Evaluasi
5.      Pelaporan dan Dokumentasi
1.      Penyusunan rencana kegiatan mingguan
2.      Pelaksanaan Kegiatan Mingguan
Februari – Desember
Jumat Berkah Hafmahesti Rahmi, S.Si, M.Pd 3.      Monitorung dan Evaluasi Keharmonisan antar pegawai meningkat
2022
4.      Pelaporan dan dokumentasi

1.      Pembentukan Tim Inovasi -   Aplikasi INTAN


(https://intan.bpspasbar.id)

2.      Penentuan Ide-Ide Kreatif Januari – Desember -   Aplikasi Pemilihan Employee of The
Tim Inovasi Muhammad Abrar, A.Md Month (https://teladan.bpspasbar.id )
2022
3.      Pengembangan Inovasi -   Aplikasi informasi terkait laporan
4.      Monitoring dan Evaluasi penanganan darurat bencana gempa
5.      Pelaporan dan dokumentasi bumi kabupaten Pasaman Barat
Pembinaan Desa Cantik melalui Aplikasi
BIDADARI
Melakukan Pembinaan Statistik
Sektoral di Tingkat Desa, yaitu
Tujuan dan Sasaran Nagari Aia Gadang dan Nagari
 Membentuk Tim Pembinaan Desa Cantik Kabupaten Desa Baru.
Pasaman Barat
 Melakukan Internalisasi Desa Cantik kepada Tim
 Melakukan Identifikasi Kebutuhan data di Desa
 Memanfaatkan Aplikasi Bidadari dan data PODES
Tahun 2021
Strategi mencapai tujuan
 Memberikan pembinaan kepada Nagari untuk
melakukan kegiatan statistik  Melakukan diskusi bersama aparat Nagari

Strategi mendapatkan untuk mengidentifkasi kebutuhan data di desa.


 Memberikan pelatihan atau knowledge

feedback sharing dalam pembuatan monografi desa dan


profil desa.

 Papan Monografi Desa


 Aplikasi Monografi Digital Desa
 Profil Desa
Hasil yang diharapkan
 Terwujudnya Sistem Statistik Nasional
(SSN) di level nagari
BIDADARI Monografi Digital Web dan Android
Bingkai Informasi Desa dan nAgari Di ujung jARI
ZI - Pilar II & V
Penataan Tata Laksana
Penguatan Pengawasan
Aplikasi BIDADARI dapat diakses melalui link: https://bidadari.bpspasbar.id/
Identifikasi Resiko
BPS Kabupaten Pasaman Barat telah melaunching aplikasi monografi Digital
BIDADARI (Bingkai Informasi Desa Dan Nagari Di ujung Jari) yang merupakan
aplikasi adaptif berbasis data yang menyajikan potret data pembangunan
sampai level desa dan nagari yang up to date, mutakhir dan dapat
dipertanggungjawabkan melalui web maupun android,

Mitigasi Risiko
Pembinaan dan pendampingan di tingkat nagari dengan coaching clinic,
dalam menuju tahapan jangka panjang dalam melakukan perluasan
manfaat untuk wilayah yg lebih besar.
Segmentasi Inovasi
Menginspirasi masyarakat dan pemerintah daerah untuk melakukan
>>> Harapan
perubahan yang bermanfaat bagi masyarakat serta pemerintah daerah dan
Pembangunan
Digitalisasi Monografi stakeholder terkait.
Digital Desa
Indikator Keberhasilan
FGD PODES,
Coaching Clinic
BIDADARI & SDI
Update INTAN
Setiap pegawai BPS Kabupaten Pasaman Barat secara jujur
melaporkan keberadaan dan kegiatan yang dikerjaannya
setiap hari di jam kerja

Mengisikan kegiatan yang dilakukan melalui aplikasi


INTAN

Melaporkan setiap aktivitas yang dilakukan baik di


dalam ataupun di luar kantor setiap hari kerja

Terbentuk sikap jujur dalam bekerja


Identifikasi Risiko

INTAN Dalam rangka mewujudkan satker WBK dan WBBM, BPS


Kabupaten Pasaman Barat telah melaunching aplikasi
INTAN (Informasi Kegiatan Pegawai) yang merupakan
(INFORMASI KEGIATAN PEGAWAI) aplikasi yang menyajikan informasi kegiatan pegawai
BPS Kabupaten Pasaman Barat, baik yang di kantor
maupun yang dilapangan sehingga memudahkan
pimpinan untuk memonitoring kegiatan pegawai dan
memudahkan bagian umum untuk merekap absensi
pegawai sebagai pertanggungjawaban terhadap
anggaran dan untuk meningkatkan disiplin serta
motivasi pegawai

Mitigasi Risiko
Diharapkan kegiatan yang telah dilakukan dapat menjadi
agen perubahan bagi satker lain di lingkungan
pemerintah daerah Kabupaten Pasaman Barat serta
daerah lain di Indonesia

Inovasi
htttps://intan.bpspasbar.id/

Output
Menginspirasi masyarakat dan pemerintah daerah untuk
melakukan perubahan yang bermanfaat bagi
masyarakat serta pemerintah daerah dan stakeholder
terkait
Grup Belajar Statistik
Terbentuknya Insan Statitik yang terus meningkatkan
kompetensi diri di BPS Kabupaten Pasaman Barat

 Membentuk kelompok belajar yang


beranggotakan pegawai BPS Kabupaten
Pasaman Barat yang ingin menambah
pengetahuan mengenai statistik.
 Menyusun tema-tema yang ingin dipelajari
oleh seluruh anggota grup.
 Meminta Kepala atau Koordinator Fungsi
yang berkompeten untuk memberikan
materi statistik yang ingin dipelajari.

- Melakukan pertemuan offline ataupun online


untuk membahas materi statistik yang ingin
dipelajari.
- Membuat karya tulis ilmiah baik tim atau per-
orangan sebagai wujud pengembangan dari materi
yang telah dipelajari.

Karya Tulis Ilmiah yang terpublikasikan


Jumat Berkah
Pegawai BPS Kabupaten Pasaman Barat
melakukan kegiatan-kegiatan yang dapat
meningkatkan keharmonisan antar pegawai.

 Melakukan Olah raga bersama di GOR


Kabupaten Pasaman Barat.
 Melakukan kegiatan Gotong Royong
dalam rangka membersihkan dan
merapihkan Lingkungan Kantor.
 Berbagi Makanan dan Makan bersama.
 Berbagi dengan panti asuhan

 Mengajak seluruh pegawai untuk selalu


berpartisipasi dalam kegiatan Jumat
Berkah.

Keharmonisan antar pegawai


meningkat.
Tim Inovasi
Berinovasi untuk mengembangkan kreatifitas
dalam rangka mempermudah pekerjaan.

Membentuk Tim Inovasi di BPS Kabupaten Pasaman


Barat

Melakukan diskusi-diskusi mengenai penyelesaian


pekerjaan dengan lebih cepat dan lebih baik

Inovasi berupa aplikasi yang menunjang kegiatan-


kegiatan BPS Kabupaten Pasaman Barat
ZI - Pilar II
Penataan Tata Laksana Employee of The Month

(Teladan)
Mitigasi Risiko
Diharapkan aplikasi ini dapat menjadi agen perubahan bagi
satker lain di lingkungan pemerintah daerah Kabupaten Pasaman
Barat serta daerah lain di Indonesia

Segmentasi Inovasi
Menginspirasi pemerintah daerah untuk melakukan
perubahan yang bermanfaat bagi masyarakat serta
pemerintah daerah dan stakeholder terkait

Indikator Keberhasilan
teladan.bpspasbar.id/ Progress kinerja pegawai selalu meningkat

Identifikasi Risiko
Pemilihan kinerja pegawai terbaik tiap bulannya untuk lebih
memotivasi pegawai dalam meningkatkan kinerjanya
sehingga semua program dan pekerjaan dapat diselesaikan
tepat waktu sesuai SOP nya dan meningkatkan disiplin kerja
pegawai.

Before After
‫ِين‬ َ ْ ‫هَّلِل‬
ِّ ‫ا ْل َح ْم ُد ِ َر‬
َ ‫ب ال َعالم‬
TERIMA KASIH
MOHON MAAF ATAS SEGALA
KEKURANGAN

Anda mungkin juga menyukai