Anda di halaman 1dari 14

SKALA PENGUKURAN

NIKMATUNIAYAH
APA SKALA PENGUKURAN

Skala pengukuran : kesepakatan yang digunakan


sebagai acuan untuk menentukan panjang
pendeknya interval dalam alat ukur sehingga alat
ukur tersebut bila digunakan dalam pengukuran
akan menghasilkan data kuantitatif.
Nilai variabel yang dikur dgn instrumen tertentu
dapat dinyatakan dlm bentuk angka sehingga akan
lebih akurat, efesien, dan komunikatif.
MACAM SKALA PENGUKURAN

Skala nominal
Skala ordinal
Skala interval
Skala rasio
SKALA NOMINAL

Skala paling sederhana yg disusun menurut jenis


(kategorinya) atau fungsi bilangan hanya sebagai
simbol untuk membedakan sebuah karakteristik
dengan karakteristik lainnya.
Ciri-ciri:
 Hasil perhitungan dan tidak dijumpai bilangan pecahan
 Angka yang tertera hanya label
 Tidak mempunyai urutan (ranking)
 Tdk mempunyai ukuran baru
 Tidak mempunyai nol mutlak
SKALA NOMINAL

Analisis statistik yg cocok:


Uji Binomium
Uji Chi Kuadrat Satu Sampel
Uji Perubahna tanda nemar
SKALA NOMINAL

Contoh Data Nominal sebenarnya:


1. Kuning, 2. Putih, 3. Merah

Cotoh Data Nonimal tidak sebenarnya:


1. SD, 2. SMP, 3. SMU, 4 PT
SKALA ORDINAL

Skala ordinal: skala yang didasarkan pada ranking,


yaitu diurutkan dari jenjang lebih tinggi sampai
jenjang terendah atau sebaliknya.

Analisis statistik yg cocok:


Uji Kolmogorof-Smirnov Satu sample
Uji deret satu sampel
Uji Tanda
Uji median dll
SKALA ORDINAL

Contoh: Mengukur tingkat prestasi kerja


Nilai:
 I II III IV

 100 80 75 50
SKALA INTERVAL

Skala interval: skala yang menunjukkan jarak antara


satu data dengan data lain dan mempunyai bobot yg
sama.

Analisis statistik yg cocok:


Uji t
Uji t dua sample
Uji anova satu jalur
Uji anova dua jalur
SKALA INTERVAL

Skor ujian Perguruan tinggi : A, B, C, D, E


Skor IQ
Skor EQ
Skor SQ
SKALA RASIO

Skala rasio: skala pengukuran yg mempunyai nilai nol


mutlak dan mempunyai jarak yg sama.
Misal : umur manusia dan umur timbangan ,
keduanya tdk memiliki angka nol negatif.

Contoh:
Berat badan
Tinggi pohon
Tinggi badan
Jarak dll
TIPE SKALA PENGUKURAN

Ada 2 tipe skala pengukuran menurut gejala sosial


yg diukur:
Skala pengukuran untuk mengukur perilaku susila
dan kepribadian. Yaitu: skala sikap, skala moral, tes
karakter, skala partisipasi sosial.
Skala pengukuran utk mengukur aspek budaya lain
dan lingkungan sosial. Meliputi: skala mengukur
status sosial ekonomi, lembaga sosial, dll.
SKALA SIKAP

Skala yg digunakan untuk mengukur sikap


a. Skala likert
b. Skala Guttman
c. Skala Defferensial Semantict
d. Rating scale
e. Skala Thurstone
Kelima jenis skala tesb bila digunakan dalam
pengukuran akan mendapatkan data interval atau
rasio.
PENYUSUNAN INSTRUMEN PENELITIAN

Anda mungkin juga menyukai