Anda di halaman 1dari 9

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

-
Dosen: Dr. Ferhat Aziz

Dibuat oleh: Jasip Soleh


Magister Manajemen Universitas Pamulang
Tangerang, 2022
Jassipmedia.com

Sekilas tentang Jassipmedia


Jassipmedia adalah sebuah penyedia layanan informasi dan hiburan berbasis web
yang terinspirasi dari 4 layanan media konvensiona, yaitu koran degan beritanya,
televisi dengan filmnya, radio dengan musiknya, dna buku/perpustakaan dengan
sumber pengetahuan dna informasi ayang ada di dalamnya.
Komponen Sistem Informasi yang diterapkan di dalam jassipmedia.com

• Hardware: PC & Android


 Jassipmedia bisa diakses melalui Komputer, Laptop, atau Handphone
• Software: seperti Browser, Mobile App, dan beberapa aplikasi dan perangkat lunak pendukung lain,
seperti facebook, youtube, twitter, Instagram, dll.
 Jassipmedia bisa diakses melalui browser dengan mengetik www.jassipmedia.com atau melalui aplikasi mobile app.
 Dalam operasioanalnya, jassipmedia juga didukung dengan beberapa perangkat lunak lain untuk memudahkan
pekerjaan operator dan admin.
• Manusia:
 Operator: memeiliki kendali penuh terhadap website, dimana dia dapat merubah desgn dan tampilan website
 Admin: memeiliki akses terbatas terhadap website diamana hanya dapat membuat konten, seperti menulis artikel,
mengunggha video, dan gambar.
 Pengunjung: memiliki akses terbatas terhadapa website dimana hanya dapat membuka dan menikmati seluruh layanana
yang disediakan oleh website, seperti membaca artikel, membaca buku, mendengarkan music, menonton film, dan
membuat komentar
• Sumber informasi: Sumber informasi primer dan sumber informasi sekunder
“THANK YOU”

Anda mungkin juga menyukai