Anda di halaman 1dari 14

MORNING REPORT

Oleh:
PUTU DICKY WIRA PERDANA PUTRA (21710171)
MERRY AINI RAHMAWATI (21710179)
IDENTITAS

Nama : Ny. D Nama suami: Tn. S


Usia: 27 tahun Usia: 33 tahun
Status : Menikah, pernikahan Status: Menikah, pernikahan
pertama sudah 11 tahun pertama sudah 11 tahun
Pendidikan terakhir: SMA Pendidikan terakhir: SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : wiraswasta
Tanggal periksa:
minggu, 13-11-2022
Subjektif
Keluhan utama:
◦ Kenceng-kenceng
RPS:
Pasien datang ke RSUD rujukan dari poli
rencana SC besok dengan dr.handy SPOG,
pasien mengeluh kenceng-kenceng namun
jarang”, demam (-), mual dan muntah (-),
keluar cairan di jalan lahir (-)
Subjektif
RPD:
◦ HT (-)
◦ DM (-)
◦ Asma (-)
RPK:
◦ HT (-)
◦ DM (-)
◦ Asma (-)
Subjektif
Riwayat Kehamilan ini:
◦ - kehamilan ke 2
◦ HPHT : 21 februari 2022
◦ Pasien merasa hamil 9 bulan
Riwayat Pengobatan:
◦ Jamu (-),Alergi obat (-) , Alergi makanan (-) ,
pijat (-)
Subjektif
No At-P-I- BBLR N/SC Penolo L/P Umur Hidup /
Ab-E ng mati
1. Aterm 2700 Sc Dokter P 7 thn H
gram
2. Hamil
ini
Subjektif
Riwayat ANC:
Rutin control setiap sebulan ke dokter
SPOG
Objektif
Keadaan umum: cukup
Kesadaran umum: komposmentis
TTV
◦ TD : 120/80 mmHg
◦ Nadi : 98 x/menit
◦ RR : 20 x/mnt
◦ Suhu : 36.8oC
◦ SPO2: 99%
BB : 54kg
TB : 153 cm
Objektif
Abdomen:
◦ TFU: 29 cm
◦ Leopold 1: teraba bulat lunak
◦ Leopold 2: teraba keras Panjang seperti papan
dilateral sinistra
◦ Leopold 3: teraba keras bulat
◦ Leopold 4: 5/5 seluruh bagian jari masih meraba
kepala
◦ DJJ: 145 x/m
◦ TBJ: 2.635 gram
◦ HIS: -
Objektif
Genitalia Interna:
◦ VT : - tidak ada pembukaan
Assessment
G2P1001AB000 gr 39mgg T/H +B.SC +
susp CPD
Planning Diagnosis
Laboratorium: DL,UL
USG
Swab
Planning Terapi

Inf. RL
Inj. Ceftriaxone
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai