Anda di halaman 1dari 13

KE-PMII-AN

HISTORITAS PMII

Embrio Lahirnya PMII

Faktor Eksternal Faktor Internal

1. Carut marutnya situasi politik Adanya hasrat kuat mahasiswa


1950-1959 NU untuk mendirikan organisasi
2. Banyak organisasi mahasiswa mahasiswa yang berideologi
yang muncul ASWAJA

1. NU keluar dari Masyumi 1. IMANU (1955), KMNU, dan PMNU


2. KMI (PERTI), IMM (MU), SEMI 2. Muktamar II IPNU di Pekalongan
(PSII) ( Jan 1957)
3. Muktamar III IPNU di Cirebon (Des
1958)  Dep. PT (Ismail Makki)
Latar Belakang Berdirinya PMII

1. Ketidakmampuan Dep. PT IPNU dalam menampung aspirasi


anak muda NU yang ada di PT
2. PMII lahir dari rekayasa politik mahasiswa NU untuk menjadi
underbow NU
3. PMII lahir dalam rangka mengembangkan paham ASWAJA di
kalangan mahasiswa
4. PMII lahir dari ketidakpuasan mahasiswa NU yang ada di
HMI, karena HMI tidak lagi merepresentasikan paham mereka
dan HMI underbow MASYUMI.
5. PMII lahir dari wujud kebebasan berfikir.
KONBES IPNU KALIURANG (14-17 Maret 1960)
1. Perlunya mendirikan organisasi mahasiswa NU secara
khusus di PT
2. Penunjukan tim perumus pendirian organisasi yang teridiri
dari 13 orang
Tim perumus :
1. A. Khalid Mawardi (Jakarta)
2. M. Said Budairy (Jakarta)
3. M. Sobich Ubaid (Jakarta)
4. Makmun Syukri (Bandung)
5. Hilman (Bandung
6. Ismail Makki (Yogyakarta)
7. Munsif Nakhrowi (Yogyakarta)
8. Nuril Huda Suaidi (Surakarta)
9. Laily Mansur (Surakarta)
10. Abd. Wahab Jaelani (Semarang)
11. Hizbulloh Huda (Surabaya)
12. M. Kholid Narbuko (Malang)
13. Ahmad Hussein (Makasar)
Musyawarah Mahasiswa Nadhliyin

1 2 3 4 5

19 Maret 1960 14-16 April 1960 Hasil 17 April 1960 Formatur


Hizbulloh Huda, said 1. H. Mahbub Junaidi
Budairy dan Makmun Dilaksanakan MMN di Hasil dari (Ketua Umum)
Pendirian organisasi
syukri bertemu Sekolah Muamallat persidangan MMN 2. A. Cholid Mawardi
Nahdliyin di Kampus
Ketua tanfizdiah NU Wonokromo , berlaku dan PMII (Ketua I)
dan diberi nama PMII.
PBNU KH Dr Idham Surabaya dinyatakan beridiri. 3. M. Said Budairy
Khalid ( Sekum)
3 Fase Penting PMII
Dependen
1. 8 Juni PMII mengirimkan surat
pengesahan kepengurusan ke PBNU
2. 14 Juni 1960 PBNU menyatakan secara
sah bahwa PMII bagian dari keluarga Independen
besar NU 1. Deklarasi Munarjati 14 Juli 1972
2. Dalam rangka pendewasaan diri
3. Kebijakan back to campus
4.Komitmen terhadap cita-cita organisasi dan cita-cita
perjuangan nasional yang berlandaskan pancasila.

Interdepeden

1. 24 Desember 1991 Kongres X PB PMII


2. PMII menegaskan kembali bahwa
perjuangan dan cita-cita PMII selaras
dengan NU
Asas dan Sifat PMII

Pergerakan mahasiswa islam Indonesia atau disingkat PMII adalah organisasi yang berAza-
skan PANCASILA (AD PMII BAB III Pasal 3). Bersifat Keagamaan, Kemahasiswaan, Kebangsaan,
Kemasyarakatan, Independen,
dan Profesional. (AD PMII BAB Pasal 3)
Identitas dan Citra Diri PMII
Identitas diri PMII adalah cerminan dari kualitas kader PMII.
PMII merupakan organisasi kemahasiswaan dengan label
“pergerakan” yang Islam dan Indonesia.

Tri Motto PMII : Dzikir, fikir dan amal shaleh.


Tri Khidmat PMII : Taqwa, Intelektual, dan profesional.
Tri Komitmen PMII : Kejujuran, kebenaran, dan keadilan
Citra diri PMII : Ulul albab

Adapun tujuan PMII adalah ;


Terbentuknya pribadi muslim Indonesia yang bertaqwa
kepada Allah SWT, berbudi luhur, berilmu, cakap dan
bertanggung jawab dalam mengamalkan ilmunya serta
komitmen memperjuangkan cita-cita kemerdekaan Indonesia.
(AD PMII BAB IV Pasal 4)
Makna Filosofis PMII

1 2 3 4 5

Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia


Dinamika dari hamba
yang senantiasa maju
Insan religus, Islam ASWAJA  Masyarakat yang
bergerak menuju
akademik, sosial, dan manhaj al fikr wal mempunyai falsafah
tujuan idealnya,
insan yang mandiri. harakah dan ideologi pancasila
memberikan rahmat
bagi sekian alam.
Lambang PMII

Bentuk :
1. Perisai menggambarkan ketahanan dan keampuhan mahasiswa Islam terhadap
berbagai tantangan dan pengaruh dari luar.
2. Bintang melambanngkan ketinggian dan semangat cita-cita yang selalu memancar.
3. Lima bintang sebelah atas menggambarkan Rosulullah dengan empat sahabat.
4. Empat bintang sebelah bawah menggambarkan empat mahzhab yang berhaluan
Alusunnah wal Jama’ah.
5. Jumlah sembilan bintang menggambarkan walisongo.

Warna :
1. Biru pada tulisan menunjukan kedalaman ilmu pengetahuan yang harus dimiliki
dan digali oleh warga pergerakan.
2. Biru muda yang menjadi warna dasar perisai sebelah bawah berarti ketinggian
ilmu pengetahuan, budi pekerti dan taqwa.
3. Kuning sebagai warna dasar perisai bagian atas berarti identitas kemahasiswaan
yang menjadi sifat dasar pergerakan lambang kebesaran dan semangat yang
selalu menyala serta penuh harapan menyngsong masa depan..
Struktur Organisasi PMII

1
2
Pengurus
Besar (PB) Pengurus 3
Koordinato
Cabang (PKC) Pengurus
Cabang (PC)

Pengurus
Rayon (PR) Pengurus

6 Komisariat
(PK)
5
4
“Hidup-hidupilah
Organisasi, tapi Jangan Numpang
Hidup di Organisasi”
“Sejarah baru hanyalah milik mereka yang berani melawan arus,
Menolak kemapanan, punya daya dobrak dalam berfikir dan
Gerakan. Semuanya ada pada diri seorang pemuda”

Anda mungkin juga menyukai