Anda di halaman 1dari 6

INSTRUMEN

By. SLAMET, S.SI, M.KES


COLONY COUNTER
Alat ini berguna untuk mempermudah
perhitungan koloni yang tumbuh
setelah diinkubasi di dalam cawan
karena adanya kaca pembesar. Selain
itu alat tersebut dilengkapi dengan
skala/ kuadran yang sangat berguna
untuk pengamatan pertumbuhan koloni
yang sangat banyak. Jumlah koloni
pada cawan Petri dapat ditandai dan
dihitung otomatis yang dapat di-reset.
CARA PENGGUNAAN
1. Hubungkan Kabel Power ke
sumber listrik.
2. Tekan tombol di sebelah kiri
belakang sampai lampu colony
counter menyala dan stabil.
3. Letakkan cawan petri dengan
posisi terbalik.
4. Tekan tombol set agar angka pada
display menunjukkan angka 0.
5. Hitung jumlah colony mikroba
dengan menekan koloni yang
terlihat.
6. Jumlah yang tertera pada display
menunjukkan jumlah koloni yang
telah di hitung.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai