Anda di halaman 1dari 16

PENGANTAR BISNIS

EA1102/2022
2

AGENDA
NILAI YANG AKAN DATANG
NILAI SEKARANG
NILAI MASA DATANG & NILAI SEKARANG
ANNUITAS
3

KONSEP NILAI WAKTU


UANG

“Satu rupiah yang kita terima saat ini lebih


berharga dari satu rupiah yang akan kita
terima pada satu tahun yang akan datang”
4

NILAI YANG AKAN DATANG


“Nilai uang yang ada saat ini bila diproyeksikan ke
masa mendatang.”

FV(r,n) = Po + Po*r

FV(r,n) = nilai pada akhir tahun ke-n dengan tingkat bunga r %


Po = Pokok atau jumlah awal pada tahun ke-n
r = tingkat diskonto / tingkat bunga
Po*r = bunga yang diperoleh
5

NILAI SEKARANG
“Besarnya nilai saat ini untuk uang yang kita terima
atau kita bayar di masa yang akan datang.”

Po = FV x
NILAI MASA DATANG & NILAI 6

SEKARANG
“Faktor bunga nilai sekarang PVIF(r,n) merupakan kebalikan dari faktor
bunga nilai masa depan FVIF(r,n) untuk kombinasi r dan n yang sama.”

PVIF(r,n) =
7

ANNUITAS
 Annuitas Biasa
 Annuitas Terhutang
 Nilai Sekarang Annuitas
 Nilai Sekarang dari Annuitas Terhutang
 Annuitas Abadi
 Nilai Sekarang dari Seri Pembayaran yang Tidak Rata
 Periode Pemajemukan Tengah Tahunan atau Periode Lainnya
 Amortisasi Pinjaman
8

ANNUITAS BIASA
“Suatu janji untuk pembayaran jumlah tertentu dengan
pembayaran dilakukan pada akhir tahun.”

Sn = PMT (FVIFA r,n )


9

ANNUITAS TERHUTANG
“Suatu janji untuk pembayaran jumlah tertentu dengan
pembayaran dilakukan pada awal tahun.”

Sn (Annuitas Terhutang) = PMT (FVIFA r,n ) (1+ r)


10

NILAI SEKARANG ANNUITAS


“Menghitung nilai sekarang dari suatu janji untuk
pembayaran jumlah tertentu dengan pembayaran
dilakukan pada akhir tahun.”

An = PMT (PVIFA r,n )


11

NILAI SEKARANG dari ANNUITAS


TERHUTANG
“Menghitung nilai sekarang dari suatu janji untuk
pembayaran jumlah tertentu dengan pembayaran
dilakukan pada awal tahun.”

An (Annuitas Terhutang) = PMT (PVIFA r,n ) (1+ r)


12

ANNUITAS ABADI
“Annuitas yang berjalan secara infinitif.”

Nilai sekarang annuitas abadi = =


13

NILAI SEKARANG dari SERI PEMBAYARAN yang


TIDAK RATA
“Mencari nilai sekarang dari arus kas yang tidak sama”

Nilai sekarang annuitas abadi = =


14

PERIODE PEMAJEMUKAN TENGAH TAHUNAN ATAU


PERIODE LAINNYA

» Pemajemukan Tahunan : FVn = PV (1 + r)n

» Pemajemukan yang lebih sering : FVn = PV mn


15
AMORTISASI
PINJAMAN

“Pinjaman yang harus diangsur dalam jumlah-jumlah yang sama


pada tiap periodenya (bulanan, triwulanan atau tahunan).”

 PV dari anuitas = PMT (PVIFA r,n )

 Bunga = Saldo pinjaman awal x tingkat bunga


 Angsuran pokok = PV - Bunga
16

THANKS!

Anda mungkin juga menyukai