Anda di halaman 1dari 18

Pengendalian Proses

MUHAMMAD FAHMI HAKIM


Unit Pengendali

 Unit pengendali merupakan "otak" sistem dalam pengendalian. Pengendali adalah


piranti yang melakukan perhitungan atau evaluasi nilai error menurut algoritma
kendali. Evaluasi yang dilakukan berupa operasi matematika seperti,
penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, integrasi dan diferensiasi.
Hasil evaluasi berupa sinyal kendali yang dikirim ke unit kendali akhir. Sinyal
kendali berupa sinyal standar yang serupa dengan sinyal pengukuran.
Skema dasar unit pengendali.
Pengendali direct acting dan katup kendali fail-open (air-to-close).

Pada sistem pengendali digital pada umumnya


memisahkan kebutuhan aksi direct
atau reverse dari posisi kegagalan katup kendali (control
valve). Sinyal kendali atau
controller output signal pada sistem kendali digital
berkisar dari 0 hingga 100%, yang
merepresentasikan “persen bukaan” katup kendali
(control valve). Oleh sebab itu, aksi
direct atau reverse merepresentasikan arah perubahan
variabel proses dan katup (valve), Pengendali reverse acting dan katup kendali fail-closed (air-to-open).
tanpa memperhatikan apakah katup kendali jenis fail-
open atau fail-closed.
DIAGRAM BLOK
 Penggambaran suatu sistem atau komponen dari sistem pengendalian dapat berbentuk blok
(kotak) yang dilengkapi dengan anak panah masuk dan keluar. Anak panah menggambarkan
informasi besaran fisik dan atau sinyal. Informasi yang dimaksud dapat berupa nilai suhu, laju
alir, tekanan, tinggi permukaan, konsentrasi, bukaan katup, dan lainlain. Sedangkan sinyal yang
dipakai dalam sistem pengendalian dapat berupa sinyal listrik (4-20 mA atau 1-5 V) dan sinyal
pneumatik (20-100 kPa). Sinyal ini menunjukkan informasi besaran fisik
Diagram blok.
Titik penjumlahan atau pengurangan (summing junction) sinyal digambarkan sebagai
bulatan dengan anak panah masuk dan keluar.

Titik penjumlahan dan pengurangan sinyal.


Diagram blok pengendalian umpan balik reverse acting.
(MV – manipulated variable dan PV – Process variable).
Diagram blok pengendalian umpan balik direct acting.
Perhatikan tanda (+) dan (-).
Diagram blok sistem pengendalian umpan balik secara
umum diperlihatkan seperti pada gambar 2.13.
Perhatikan tanda (+) dan (-) pada bagian penjumlah
antara setpoint sinyal pengukuran untuk membedakan
antara pengendali direct acting dan reverse acting. Bila
tidak ada keterangan lain, pengendali adalah reverse
acting sesuai gambar

Diagram blok pengendalian umpan maju.


DIAGRAM INSTRUMENTASI
Simbol instrumen untuk diagram instrumentasi telah dibakukan oleh ISA (Instrumentation
System and Automation), yang di uraikan dalam Instrumentation Symbols and
Identifications ANSI/ISA-S5.1-1984. Penulisan label yang diletakkan dalam simbol pada
tabel mengikuti standar ANSI/ISA S5.1-1984 (R 1992) seperti pada tabel berikut.
Simbol fungsi dan koneksi instrumen
Contoh-2.2: Diagram Instrumentasi Pengendalian Suhu.
Pemanasan aliran minyak dalam sebuah alat penukar panas memakai aliran steam sebagai pemanas. Variabel terkendali
adalah suhu minyak keluar. Variabel pengendali (manipulated variable) adalah aliran steam. (laju panas yang
dipindahkan ke minyak dingin). Aksi penukar panas terhadap perubahan aliran steam adalah diret acting, sehingga
pengendali harus reverse acting.

Anda mungkin juga menyukai