Anda di halaman 1dari 14

KONSEP VALUE

ENGINEERING DALAM
DUNIA KONSTRUKSI
Value Engineering A3-20SA
OUR TEAM

Made Handikha Raden Ian S Moch. Dhoni B Muh aimar A. Q.


200523629235 200523629270 200523629273 200523629327
Jurnal 2
Introduction
On the implementation of the construction of a multistory building projects often have a huge cost.
This is because less attention effectiveness and efficiency of use of material goods which have almost
the same quality, but in terms of cost is considered more economical. Large financing a project into
the limelight to be analyzed again with the aim to find savings. This led to many alternatives as basis
for conducting studies that are not correcting the existing calculation or not correct the mistakes made
by planners but rather leads to cost savings. Because it is necessary to have a Value Engineering so
that the value or cost of the project can be reduced, without reducing the functionality and quality.

Pada implementasi konstruksi bangunan tingkat tinggi sering memerlukan biaya yang besar. Value
engineering diperlukan untuk mengurangi biaya suatu material dalam proyek, tanpa mengurangi fungsi dan
kualitas material tersebut.
Objective
Apartment Building and Hotel The H Residence their items to be considered for the job reanalyzed to
obtain a cost savings in order to produce a better cost.

Bangunan apartemen dan hotel H residence diperlukan analisis value engineering untuk mendapatkan
penghematan biaya sehingga mendapatkan harga yang lebih baik
Methodology
Alternative Value
Data Pareto Law Unite Price Analysis of Evaluation
Engieering
Collection Analysis Analysis Cost/Worth result

Data primer Tahap hukum pareto : Memberikan menganalisis harga Menganalisis Menentukan
didapatkan dari 1. Menyortir item biaya alternatif dalam satuan setiap keuntungan dari alternatif terbaik
perhitungan pekerjaan dari yg terkecil bentuk masukan komponen dan setiap alternatif
langsung. ke yang terbesar metode mengkalkulasi
Data sekunder 2. Jumlahkan biaya scr pelaksanaan atau kebutuhan material
didapatkan dari kumulatif material baru dgn tiap komponen
penelitian yang 3. Hitung persentase biaya mempertimbangka pekerjaan
sudah ada setiap pekerjaan n kelebihan dan
4. Hitung persentase kekurangan setiap
kumulatif alternatif tersebut
5. Plotkan persentasi
kumulatif dlm grafik
Result and
Discussion
Contoh Implementasi VE
● Evaluasi beberapa komponen pekerjaan yang dipilih
adalah struktur bangunan, kolom, balok dan pelat serta
untuk dinding pekerjaan arsitektur
Kesimpulan
● Balok, dengan alternatif precast memberikan efisiensi harga sebanyak Rp.1.494.028.557
● Kolom, dengan alternatif precast memberikan efisiensi harga sebanyak Rp.1.125.013.901
● Struktur pelat, terdapat dua alternatif wiremest 1 layer dan floordeck dengan efisiensi biaya
Rp.379.803.436
● Dinding, dengan alternatif bata memberikan efisiensi biaya Rp.566.440.559
● Maka total efisiensi yang dihasilkan sebanyak Rp.3.308.865.329 atau 2,31% dari harga awal
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai