Anda di halaman 1dari 13

RAPAT

Komite Keperawatan
RS. Permata Bunda
Pengertian

Komite adalah wadah non struktural yang terdiri dari tenaga ahli atau profesi dibentuk untuk memberikan pertimbangan
strategis kepada kepala/direktur Rumah Sakit dalam rangka peningkatan dan pengembangan pelayanan kesehatan di rumah
sakit.
Komite Keperawatan bertugas membantu kepala/direktur Rumah Sakit dalam melakukan kredensial, pembinaan disiplin dan
etika profesi keperawatan dan kebidanan serta pengembangan profesional berkelanjutan termasuk memberi masukan guna
pengembangan standar pelayanan dan standar asuhan keperawatan dan kebidanan
Komite keperawatan terdiri dari 3 sub
komite
01 02
Sub komite Sub komite mutu
kredensial profesi

03
Sub komite etik &
disiplin
Susunan organisasi komite
keperawatan
Ketua : Rinawati, S. Kep.,Ners
Sekretaris : M.Ponco Purnomo, S.Kep.,Ners
Bendahara : Tety Ratnasari, S.Kep.,Ners
Anggota :
1. Sub. Komite Kredensial
Ketua : Khoirul Sofyan, SST.Ners
Anggota : Kuat Riky Astuti, S.Kep.
Rima Ria W, S.Kep.,Ners
Susmiyati, Amd.Keb
2. Sub. Komite Mutu Profesi
Ketua : Reni Puspitasari, S.Kep.,Ners
Anggota : Widy Esti, Amd.Kep
Nofi Suhadi, Amd.Keb
3. Sub. Komite Etik dan Mutu Disiplin Profesi
Ketua : Erna Dwi R, S.Kep.,Ners
Anggota : Puji Lestari, S.Kep.,Ners
Siti Musriah, Amd.Keb
Fungsi dan peran komkep
1. Melakukan Kredensial bagi seluruh tenaga keperawatan
yang akan melakukan pelayanan keperawatan dan
kebidanan di Rumah Sakit;

2. Memelihara mutu profesi tenaga keperawatan; dan

3. Menjaga disiplin, etika dan perilaku profesi perawat dan


bidan
Kegiatan
pokok
1. kegiatan rapat komite

 Rapat kerja
 Rapat rutin
 Rapat pleno
 Sidang tahunan

2. Rincian kegiatan

 Sub komite kredensial


a. Menyusun daftar rincian kewenangan klinis
b. Menyusun white paper ( buku putih )
c. Menerima hasil verifikasi kredensial dari bagian sdm
d. Merekomendasikan tahapan proses kredensial
e. Merekomendasikan pemilihan Kewenangan Klinis bagi setiap
tenaga keperawatan
f. Melakukan Kredensial ulang secara berkala sesuai waktu yang
ditetapkan yaitu satu tahun sekali.
g. Sub komite membuat laporan seluruh proses kredensial kepada
Ketua Komite Keperawtan untuk diteruskan ke direktur Rumah
Sakit .
 Sub komite mutu profesi

* Menyusun data dasar profil tenaga keperawatan sesuai area


praktik;
* Merekomendasikan perencanaan pengembangan profesional
berkelanjutan tenaga keperawatan;
* Melakukan audit asuhan keperawatan dan asuhan
kebidanan;
* Memfasilitasi proses pendampingan sesuai kebutuhan
 Sub komite etik Dan disiplin

 Melakukan sosialisasi kode etik profesi tenaga keperawatan;

 Melakukan pembinaan etik dan disiplin profesi tenaga keperawatan;

 Melakukan penegakan disiplin profesi keperawatan dan kebidanan;

 Merekomendasikan penyelesaian masalah-masalah pelanggaran disiplin dan masalah-


masalah etik dalam kehidupan profesi dan asuhan keperawatan dan asuhan kebidanan;

 Merekomendasikan pencabutan kewenangan Klinis dan / atau surat penugasan klinis


(clinical appointment);

 Memberikan pertimbangan dalam mengambil keputusan etis dalam asuhan


keperawatan dan asuhan kebidanan.
Jumlah Perawat dan Bidan
di Rs Permata Bunda
Perawat
Jumlah = 169
Anestesi = 3
Ners = 48
D III = 105
Bidan

Jumlah = 28
Kredensial= 34

Rekredensial= 135

Rekredensial Bidan= 28 Anestesi 3


PRA PK= 34
PK I=16
PK II=46
PK III=73
JENIS DAN KUALIFIKASI PERAWAT

PK V
PENDIDIKAN FORMAL PK IV 1. Ners spesialis I dengan
1. Ners dengan pengalaman kerja ≥ 4
PK III pengalaman kerja tahun
1. D III Keperawatan
PK II dengan ≥ 13 tahun mempunyai sertifikat PK IV
1. D III Keperawatan pengalaman kerja ≥ 10 2. Ners spesialis I 2. Ners spesialis II
PK I dengan tahundan dengan ( konsultan )
1. D III Keperawatan pengalaman kerja ≥ 4 mempunyai sertifikat pengalaman kerja ≥ 2 dengan pengalaman kerja
PRA PK atau Ners tahun. PK II tahun 0 tahun
1. D III 2. Pengalaman kerja ≥ 2. Ners dengan 2. Ners dengan 3. Mempunyai sertifikat
Keperawatan atau 1 tahun pengalaman pengalaman PK III  
3. Mempunyai
Ners pengalaman sertifikat kerja ≥ 3 tahun kerja ≥ 7 tahun    
3. Mempunyai dan mempunyai
kerja 0 tahun pra klinik sertifikat PK 1 sertifikat PK II    
3. Ners spesialis I
2. Mempunyai     dengan    
pengalaman kerja 0
sertifikat BHD     tahun    
           
           
● D III : 0-1 thn ● D III : 3-6 thn ● D III : 6-9 thn ● D III : 9-12 thn ● Ners : 9-12 thn ● Hingga masa pensiun
● Ners : 0-1 thn ● Ners : 2-4 thn ● Ners : 4-7 thn ● Ners : 6-9 thn ● Ners Sp I : 6-9 thn  
      ● Ners Sp I: 2-4 thn    
           
JENIS DAN KUALIFIKASI BIDAN

BP V
1. Profesi dengan
PENDIDIKAN FORMAL BP IV pengalaman kerja >22 thn
1. Profesi dengan
BP III pengalaman kerja 2. Advance I dengan
1. D III Kebidanan
BP II dengan ≥ 13 tahun pengalaman kerja ≥ 13 thn
1. D III Kebidanan pengalaman kerja ≥ 10 2. Mempunyai sertifikat
BP 1 dengan tahun dan BP III mempunyai sertifikat BP IV
1. D III Kebidanan pengalaman kerja ≥ 4 mempunyai sertifikat
PRA BP atau Profesi tahun. BP II 3. Adnance >7 thn
1. D III Kebidanan 2. Pengalaman kerja ≥ 2. Profesi dengan 2. Profesi dengan
atau Profesi 1 tahun pengalaman pengalaman
3. Mempunyai
Kerja 0 tahun sertifikat Bidan praktisi kerja ≥ 3 tahun kerja ≥ 7 tahun    
4. Profesi dengan 3. Mempunyai dan mempunyai
2. Mempunyai pengalaman sertifikat BP 1 sertifikat BP II    
sertifikat PPGDON kerja ≥ 1 tahun   3. Advance >5 thn    
       
           
           
● D III : 0-1 thn ● D III : 3-6 thn ● D III : 6-9 thn ● D III : 9-12 thn ● D4> : 19 thn ● Profesi > 22 thn
● Profesi : >12/13+9- •  Advance : >13 thn+6-9
● Profesi : 0-1 thn ● D IV : 3-6 thn ● D IV : 6-9 thn ● Profesi : 6-9 thn 12 thn thn
• Profesi : >3 thn +3- • Advance : > 7+6-9
  PROFESI : >1+2-4 thn 6 thn ● Advance > 5+2-4 thn thn  
           
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai