Anda di halaman 1dari 10

Welcome To BTS

Ambistopia
Soal latihan tengah semester 1 matematika
Bilangan Bulat = 35 + 10
1. Jika diketahui -n : (-4) + 8 = 12, maka nilai n = 45
adalah ....
Pembahasan: 3. Arti dari (-p)³ adalah ....
-n : (-4) + 8 = 12 Pembahasan:
-n : (-4) = 12 - 8 (-p)³ = (-p) × (-p) × (-p)
-n : (-4) = 4
-n = 4 × (-4) 4. Jika x = 3 dan y = -2, maka nilai dari x² - xy + y²
-n = -16 adalah ....
n = 16 Pembahasan:
x² - xy + y²
2. Hasil dari operasi 7 × 6 + (-42) : 6 + 10 = 3² - 3(-2) + (-2)²
adalah .... = 9 - (-6) + 4
Pembahasan: = 15 + 4
7 × 6 + (-42) : 6 + 10 = 19
= 42 + (-7) + 10
4. Pada sebuah tes olimpiade matematika jawaban 5. Kelipatan persekutuan terkecil dari bilangan 24
benar diberi nilai 5, jawaban salah diberi nilai -2, dan 48 adalah ....
dan tidak dijawab nilai -1. Dari 60 soal yang Pembahasan:
diberikan oleh panitia, Anto menjawab 38 benar Kelipatan 24 = 24, 48, 72, ...
dan 12 salah. Berapa nilai yang didapatkan oleh Kelipatan 48 = 48, 96, 144, ...
Anto? Jadi, kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dari 24
Pembahasan: dan 48 adalah 48.
Jawaban benar bernilai 5
Jawaban salah bernilai -2 6. Ibu Kintan adalah seorang pedagang buah. Ibu
Tidak dijawab bernilai -1 Kintan mempunyai 24 buah apel, 36 buah jeruk,
= 38 benar + 12 salah + 10 tidak dijawab dan 72 buah salak. Jika ke 3 buah tersebut
= (38 × 5) + (12 × (-2)) + (10 × (-1)) = 190 + dimasukkan ke dalam keranjang dengan jumlah
(-24) + (-10) = 156 yang sama, maka tentukan banyak keranjang yang
Jadi, nilai yang didapatkan Anto adalah 156. dibutuhkan ibu Kintan!
Pembahasan:
Faktorisasi prima dari 24 = 2³ × 3 9² × 27 : 3⁴
Faktorisasi prima dari 36 = 2² × 3² = (3²)² × 3³ : 3⁴
Faktorisasi prima dari 72 = 2³ × 3² = 3⁴ × 3³ : 3⁴
FPB = 2² × 3 = 12 = 34+3-4
Jadi, banyak keranjang yang dibutuhkan ibu = 3³
Kintan adalah 12 buah.
9. Umur Andi 3 tahun lebih muda dari umur Budi.
7. Hasil perkalian bentuk desimal 0,365 × 100 Jika umur Budi 15 tahun, maka perbandingan umur
adalah .... Andi dan Budi adalah ....
Pembahasan: Pembahasan:
0,365 × 100 = 36,5 Umur Andi = 15 – 3 = 12 tahun
Karena desimal dikalikan dengan 100 maka koma Andi : Budi
bergeser ke kanan sebanyak 2. = 12 : 15
=4:5
8. Bentuk sederhana dari 9² × 27 : 3⁴ adalah ...
Pembahasan:
10. Seekor ikan berada di kedalaman 800 m di
bawah permukaan laut. Ikan itu berenang sejauh
150 m menuju permukaan laut. Posisi ikan itu
sekarang berada ....
Pembahasan:
800 m – 150 m = 650 m di bawah permukaan
laut.
Himpunan C. {bilangan prima kurang dari 7}
1. Diketahui N = {bilangan prima kurang dari 20}. D. {bilangan cacah antara 1 dan 6}
Himpunan N dinyatakan dengan .... Pembahasan:
Pembahasan: A = {3, 5}
N = {2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, 19} B = {2}
C = {2, 3, 5} ✓
2. Diketahui A = {huruf pembentuk kalimat D = {2, 3, 4, 5}
“MANDIRI MATEMATIKA”}. Banyak anggota Jawaban: C
himpunan A atau n(A) adalah ....
Pembahasan: 4. Di bawah ini yang bukan merupakan himpunan
A = { M, A, N, D, I, R, T, E, K} kosong adalah ....
n(A) = 9 A.{astronot Indonesia yang pernah mendarat di
bulan}
3. {2, 3, 5 } dinyatakan dengan kata-kata adalah .... B.{nama hewan bersayap tiga{
A. {bilangan ganjil} C.{siswa kelas 1 SMP yang berumur kurang dari 5
B. {bilangan genap} tahun}
D.{hewan menyusui yang hidup di air}
Pembahasan: 6. Dalam penelitian yang dilakukan pada
A=∅ sekelompok orang, dipeoleh data 68 orang sarapan
B=∅ dengan nasi, 50 orang sarapan dengan roti, dan 8
C=∅ orang sarapan nasi dan roti, sedangkan 35 orang
D = {paus, lumba-lumba, beruang kutub} ✓ sarapannya tidak dengan nasi ataupun roti. Hitung
banyaknya orang dalam kelompok tersebut!
5. Himpunan berikut yang tidak dapat menjadi Pembahasan:
himpunan semesta dari {3, 5, 7, 9} adalah ....
A. {bilangan ganjil}
B. {bilangan prima}
C. {bilangan asli}
D. {bilangan cacah}
Pembahasan:
A. {3, 5, 7, 9}
Banyak orang yang ada di dalam kelompok tersebut
B. {3, 5, 7} ✓
adalah 60 + 8 + 42 + 35 = 145 orang. Jadi,
C. {3, 5, 7, 9}
banyaknya orang dalam kelompok tersebut ada 145
D. {3, 5, 7, 9}
orang.
7. Diketahui A = {2, 3, 4} dan B = {1, 3}, maka A ∪ C. 16
B adalah .... D. 32
A. {3} Pembahasan:
B. {1, 2, 3, 4} n(B) = 4
C. {1, 3} Banyaknya himpunan bagian = 2ⁿ
D. {2, 4} 2⁴ = 16
Pembahasan: Jawaban: C
Diket:
- A = {2, 3, 4} 9. Perhatikan diagram venn berikut!
- B = {1, 3}
Maka, A ∪ B = {1, 2, 3, 4}
Jawaban: B

8. Diketahui B = {1, 2, 3, 4}. Banyaknya himpunan


bagian dari B adalah .... A ∩ B adalah ….
A. 4 A. {4, 8, 10}
B. 8 B. {1, 2, 3, 5, 6, 7, 9}
C. {3, 4, 5, 7, 8, 10}
D. {3, 5, 7}
Pembahasan:
A = {1, 3, 5, 6, 7, 9}
B = {2, 3, 5, 7}
A ∩ B = {3, 5, 7}
Jawaban: D

10. Himpunan A anggotanya warna lampu pada


rambu lalu lintas. Tentukan n(A)!
Pembahasa:
A = {merah, kuning, hijau}
n(A) = 3
Terimakasih
Telah mengikuti BTS Ambistopia

Anda mungkin juga menyukai