Anda di halaman 1dari 6

PENGOLAHAN DATA (3)

MODUS
Dwi Astuti, S.Pd
Modus
Modus artinya nilai yang sering muncul

Contoh 1
Modus dari data berikut adalah .sepak
. . . bola
Data ukuran sepatu siswa kelas 3 SD Maju sebagai
berikut :
25, 30, 27, 28, 25, 27, 25, 30
27, 28, 30, 27, 27, 28, 30, 25
30, 30, 25, 28, 28, 25, 27, dan 30

Modus data tersebut adalah ….


Ukuran sepatu 25 ada 6
27 ada 6
28 ada 5
30 ada 7

Ukuran sepatu 30
Jadi modusnya adalah ….
Contoh 2
Berikut adalah data kegemaran siswa SD Juara.
Siswa yang gemar menari 22 anak, menyanyi 34
anak, volley 44 anak, catur 12 anak, musik 44
anak, dan karate 11 anak. Modus data tersebut
adalah ….

Jawab
Modus = Volly dan musik
Selama 7 hari berturut-turut, penjualan kue ubi ungu di Toko
Melia sebanyak 175 pak. Hari Senin terjual 24 pak, Selasa 23
pak, Rabu 25 pak, hari kamis sama dengan hari selasa,
Jumat 29 pak, dan Sabtu 21 pak, dan sisanya hari Ahad.
Modus penjualan kue ubi ungu di Toko Melia pada hari ….

Jawab : Ahad

Senin,selasa 47
Rabu, jumat, sabtu 75 + 175
122 145 -
Kamis 23 + Ahad 30
145
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai