Anda di halaman 1dari 42

INTERNASIONAL ISLAMIC UNIVERSITY

MALAYSIA
SETELAH TAHALUL
DUA BELAS PENYAKIT KARYAWAN YANG
HARUS DI CEGAH

NO EXCELLENT OF WORK
ETHOS
AKHLAKUL KARIMAH SEBAGAI KARAKTER
DASAR
para CALON magister/MAGISTER
(UNIVERSITAS ISLAM KADIR1)
CODE OF CONDUCT
AKN
WANUS AKN
AKN POLSTRANAS
TANNAS

SHIDDIQ AKN
ISTIQAMAH LEADERSHIP VISIONER

FATHANAH
AMANAH
TABLIG
Senantiasa bersikap jujur,
profesional , dan mendahulukan
kepentingan orang lain
Mendahulukan
kepentingan orang lain

=
telah menyelesaikan tugas
/kewajiban Sendiri yang lupa
=
belum dikerjakan
SHIDDIQ

SETIAP MAGISTER UNISKA


SENANTIASA MELAKUKAN HAL-HAL BERIKUT :
Bersikap dan bertindak berdasarkan nilai-nilai
kejujuran .
 Menghayati sepenuhnya bahwa
kejujuran merupakan jati diri yang akan
mengantarkan kepada kedudukan yang terpuji
(maqaman mahmuda) .
 Menyakini sepenuhnya bahwa kejujuran hanya
tumbuh berkembang dan terpelihara selama dirinya
memenuhi komitmennya sebagai hamba ALLAH.
Meyakini sepenuhnya
bahwa
setiap kebohongan, pemalsuan, dan penipuan
merupakan bentuk pengkianatan yang
merendahkan martabat dirinya sebagai hamba
ALLAH dan merusak reputasi Institusi.
Melaksanakan tugas-tugasnya dengan integritas
yang tinggi dan karena tidak pernah mengenal
kompromi terhadap segala bentuk kebatilan.
Menetapkan komitmennya bahwa
kejujuran melandasi sikap dan
tindakanya dalam menata
hubunganya dengan mitra kerja,
mitra usaha dan mitra binaan
SERTA. Mitra mitra yang lain.
Sangat menghargai nilai-nilai
kemanusian dalam menata semua tata
hubungan dengan mitra usaha maupun
dengan teman sejawat atas dasar
kejujuran dan saling menghormati.
Berusaha meningkatkan kualitas dirinya
untuk menjadi warga Institusi yang baik
(good Institution citizen) yang jujur dan
bertanggung jawab, profesional dan
berakhlak.
Sangat menghargai kerja
berjamaah (team work),
sehingga persaudaraan dan
persahabatan diantara karyawan
lebih dominan daripada
kepentingan dirinya.
Memilki keyakinan yang
sangat kuat bahwa kejujuan
mendorong dirinya untuk
berpikir dan bertindak dengan
rasa urgensi yang tinggi (sense
of urgensi).
Sangat bersungguh-sungguh dalam
setiap pelaksanaan tugas dan
senantiasa menampakkan
penampilan yang simpatik dan
impresif.
ISTIQAMAH
Setiap MAGISTER senantiasa melakukan hal-hal berikut :
1. Bekerja dengan sikap yang teguh dan pantang
menyerah terhadap segala bentuk tekanan (tolerance
to stress) yang akan mempengaruhi pelaksanaan tugas-
tugasnya.

2. Memiliki daya adaptabilitas yang tinggi dalam cara


menangani berbagai perubahan dan memandag setiap
tantangan sebagai kesempatan untuk menjadikan
dirinya lebih berkualitas dan profesional.

3. Bekerja berdasarkan komitmen yang sangat kuat untuk


menghasilkan unjuk kerja yang terbaik (outstanding
performance) dan berdaya saing.
4. Berusaha dengan tekun untuk mewujudkan
hubungan dan pelayanan kepada setiap
pelayanannya kepada setiap individu, baik mitra
kerja maupun mitra usaha dan para nasabah,
berdasarkan kesungguhan , kesinambungan dan
kesabaran.

5. Berteguh hati untuk melaksanakan visi dan misi


perusahaan dengan senantiasa berorientasi pada
prestasi kerja (achievement orientation).

6. Bersikap dan bertindak bijaksana dalam mengambil


keputusan serta dalam caranya melayani nasabah
maupun bentuk hubungan lainnya dengan mitra
usaha maupun mitra kerja.
7. Memiliki semangat pengorbanan dan senantiasa
mencintai serta mendahulukan kepentingan
perusahaan dan orang lain diatas kepentingan dirinya
sendiri.

8. Bekerja dengan tujuan yang jelas dan dengan konsisten


dan konsekuen berusaha dengan sunguh-sungguh
untuk mencapai dan melampaui target yang
ditetapkan.

9. Menunjukan sikap bijaksana dan memiliki kepedulian


yang tinggi untuk memberikan sumbangan pemikiran
dan hasil kerja optimal untuk kemajuan Institusi.
FATHANAH
Setiap magister senantiasa melakukan hal-hal berikut
1. Melaksanakan tugas-tugasnya dengan standar
kualitas tinggi sesuai dengan visi dan misi Institusi.

2. Menyadari sepenuhnya bahwa berdisiplin tinggi


dan mematuhi peraturan perusahaan merupakan
bagian hakiki dari sikap dan cara kerja yang
profesional.

3. Bekerja secara inovtif dan mampu menyesuaikan


diri dengan perubahan-perubahan untuk mencapai
peningkatan kualitas dirinya
4. Berusaha untuk menempatkan diri sebagai bagian
dari khairu ummah, bekerja secara kreatif dan inovatif
untuk menemukan dan mengembangkan berbagai
bentuk produk-produk dan pelayanan unggul
(service exxelent).

5. Terbuka terhadap gagasan baru dan memiliki


kemampuan untuk memecahkan berbagai persoalan
secara cepat, tepat dan akurat.

6. Melaksanakan tugas-tugasnya dengan motivasi tinggi,


bekerja keras, cerdas dan tangkas untuk mencapai
prestasi yang optimal (need of achivements)
7. Menyadari sepenuhnya bahwa untuk
memenuhi misi perusahaan dibutuhkan sikap
yang proaktif dan kreatif di dalam mencari
peluang usaha.

8. Meningkatkan kualitas akhlak kecerdasannya


dan kemampuannya secara menyeluruh
sebagai upaya untuk menempatkan diri
sebagai pekerja yang profesional.

9. Bekerja berdasarkan prinsif-prinsif etika,


moral, kejujuran, dan kesungguhan.
AMANAH
Setiap magister senantiasa melakukan hal-hal berikut
1. Menyadari sepenuhnya bahwa bekerja itu adalah amanah,
sehingga senantiasa bekerja dan berusaha untuk
meningkatkan kualitas hasil pekerjaanya dengan penuh
kesungguhan dan rasa tangung jawab.

2. Memiliki etika yang tinggi, menghargai semangat kerja


kelompok, sehinga merasa bertanggung jawab dan ikut
aktif dalam membina kualitas kelompoknya.

3. Bekerja saling menghormati, partisipatif, dan kooperatif


untuk mencapai hasil kerja kelompok yang optimal dan
berkualitas.
4. Menjadikan semangat musyawarah merupakan ciri
kepribadian dirinya dalam memecahkan
persoalan-persoalan pekerjan.

5. Menyatakan komitmen yang tinggi untuk


melaksanakan tugas-tugas pekerjaan dan
senantiasa meningkatkan mutu pekerjaan disegala
bidang secara tepat, cepat, dan akurat.

6. Memelihara semangat dan ghairah yang sangat


tinggi untuk memberikan pelayanan prima karena
mereka memiliki prinsip bahwa siapapun diluar
dirinya adalah prime customer.
7. Tidak pernah mengkomersilkan jabatannya dan atau
memanipulasi dan memamfaatkannya untuk
kepentingan pribadi, karena hal tersebut merupakan
pengkhianatan terhadap amanah ALLAH.

8. Memelihara kualitas lingkungan kerja yang kondusif


(quality of worklife) menghindari segala bentuk
pergunjingan, situasi konflik, serta perbuatan lain yang
mengganggu organisasi dan wibawa .Institusi

9. Berteguh hati dan penuh rasa tanggung jawab


memelihara harta dan kepentingan perusahaan yang
merupakan amanah pada dirinya.
TABLIG
Setiap magister senantiasa melakukan hal-hal
berikut :
Mempunyai jiwa kepemimpinan yang unggul,
menunjukkan keteladanan swatun
hassanasehingga dirinya menjadi panutan, baik
dilingkungan kerja maupun dalam pergaulan di
masyarakat.
Menyadari bahwa dirinya adalah khalifah fil
ardhi, “pemimpin dimuka bumi,” yang
senantiasa harus menunjukkan sikap tingkah
laku sesuai prinsif akhlak mulia.
Proaktif dan harmonis ikut serta memberikan
kontribusinya untuk meningkatkan kualitas sumber daya
insani, baik secara individual maupun kolektif.
Saling menolong dan saling
membina satu dengan yang
lainnya karena di sadari
bahwa keberadaannya dalam
perusahaan adalah hasil kerja
bersama.
Menghargai pendapat orang lain dan
berkomunikasi empati atas dasar
kasih sayang dan etika yang luhur.
Memiliki pengendalian diri
yang tinggi dalam
menghadapi kondisi kerja
yang menekan
( working under pressure).
Menampilkan dirinya sebagai
komunikator yang efektif dan
motivator yang produktif
dalam usaha membangun
kualitas kerja kelompok serta
pelayanannya kepada
nasabah dan mitra usaha.
Menjadikan proses belajar dan mengajar
sebagai upaya untuk meningkatkan
kualitas kerja dan pelayanan. Melalui
proses mengajar, dirinya merasa
terpanggil untuk senantiasa berbagi
pengetahuan dan pengalaman kepada
mitra kerja maupun mitra usaha.
Merasakan misi dirinya sebagai duta
perusahaan di tengah-tengah pergaulan
masyarakat, sehingga dengan misinya
tersebut tumbuhlah citra positif masyarakat
terhadap perusahaan (good corporate
image).
Dengan berpedoman, bersikap dan
bertingkah laku untuk diri sendiri
yang sesuai dengan akhlak mulia ,
Anda akan dapat melihat
perkembangan dari sikap dan tingkah
laku secara terarah dan benar
Reference
KH Toto Tasmara,2011, Keaerdasan Rokhani,

Anda mungkin juga menyukai