Anda di halaman 1dari 10

E-BISNIS

REVIEW

• Strategi pemasaran e-bisnis


• Strategi konsep e-bisnis
KOMPETISI INTERNASIONAL VS NASIONAL

• Peluang disetiap negara


• Situasi yang berlainan dipasar luar negeri
• Peran yang berbeda dari pemerintah negara lain
• Perbedaan dalam tujuan, sumber daya dan kemampuan untuk mengamati perubahan-
perubahan pesaing asing
10 PROSPEK E-BISNIS DI INDONESIA

• E-business type • Mengubah regulasi untuk e-bisnis


• Demand creation • Faktor budaya, Pendidikan, Sosial dan
• Internet Perilaku

• Technology Device • Change Strategy

• Access Channels • Business Process


• System Approach
E-BUSINESS VALUE MATRIX

• E-business Value Matrix memberikan gambaran posisi pemilik


perusahaan pada bagian mana dia berada dalam kerangka
strategis perusahaan
E-BUSINESS VALUE MATRIX
OPERATIONAL BREAKTHROUGH
EXCELLENCE STRATEGIES

• Reengineering • Market Creation


• Leveraging Strength • New Business Model
• Efficiency Focused • Shift Industry Dynamics
• High Risk • High Risk
Business
Criticality
NEW RATIONAL
FUNDAMENTALS EXPERIMENTATION

• Cost Savings • New Market Segments


• Webification • Business Model Shift
• Experience Building • New Revenue Source
• Low Risk • Low/Moderate Risk

Practice Innovation

Sumber: Amir Hartman, 2000


KUADRAN I

• Kuadran I : New Fundamental


- tujuan utama: menghemat
pengeluaran (cost saving)
- Penggunaan bersifat tambahan
- Jenis aplikasi nya umum 
company profil
- Bersifat coba-coba
KUADRAN II

• Kuadran II: Rational


Experimentation
- Tujuan : mencari penghasilan
tambahan baru/extra revenue
- Mencari segmen pasar baru
KUADRAN III

• Kuadran III: Operational Experience


- memiliki aplikasi e-business tertentu
- Ketergantungan terhadap aplikasi
tinggi
- Efisiensi, lebih murah, lebih cepat
KUADRAN IV

• Kuadran IV: Breakthrough strategies


- ketergantungan tinggi terhadap
aplikasi
- Memiliki sistem yang membedakan
dengan e-business lainnya
- Pendapatan secara total diperoleh
dari e-business
- Contoh: Virtual bank

Anda mungkin juga menyukai