Anda di halaman 1dari 9

MANAJEMEN 3

WINA (712020056)
SHALLY APRILIA (712020017)
FITRIA LINDAYANI (7120200)

Departemen Ilmu Kesehatan Masyarakat


Fakultas Kedokteran Universitas
Muhammadiyah Palembang
2022
DEFINISI MANAJEMEN

• Manajemen adalah serangkaian proses yang terdiri atas perencanaan,


pengorganisasian, pelaksanaan dan kontrol (Planning, Organizing,
Actuating, Controling) untuk mencapai sasaran/tujuan secara efektif dan
efesien. Efektif berarti bahwa tujuan yang diharapkan dapat dicapai
melalui proses penyelenggaraan yang dilaksanakan dengan baik dan benar
serta bermutu, berdasarkan atas hasil analisis situasi yang didukung
dengan data dan informasi yang akurat (evidence based).
• Dalam Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat, disebutkan bahwa Puskesmas mempunyai tugas
melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan pembangunan
kesehatan diwilayah kerjanya dan berfungsi menyelenggarakan UKM dan
UKP tingkat pertama diwilayah kerjanya.
PWS
1. Pemantauan Wilayah Setempat (PWS) telah dilaksanakan di Indonesia sejak tahun 1985. Pada saat itu pimpinan
puskesmas maupun pemegang program di Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota belum mempunyai alat pantau yang
dapat memberikan data yang cepat sehingga pimpinan dapat memberikan respon atau tindakan yang cepat dalam
wilayah kerjanya. PWS dimulai dengan program Imunisasi yang dalam perjalanannya, berkembang menjadi
PWS-PWS lain seperti PWS-Kesehatan Ibu dan Anak (PWS KIA) dan PWS Gizi.
Berikut hasil cakupan Pemeriksaan STUNTING sampai bulan Mei 2022.
Target Stunting Dinkes Kota Palembang Tahun 2022 : 12,5%

KELURAHAN
Cakupan PUSKESMAS
Dua Puluh Enam Dua Puluh Dua Sembilan Belas
Ilir Talang Semut Ilir Ilir

Kumulatif 4,8% 1,8% 4,9% 1,9% 3,6%

Bulan Ini 2 1 2 0 5

Bulan Lalu 3 1 1 0 5

Jumlah Balita 852 545 224 213 1834


Desa/Kelurahan Cakupan Terhadap Target Cakupan Bulan Lalu Status Desa/Kelurahan

Diatas Dibawah Naik Turun Tetap

22 Ilir   + +     Cukup

26 Ilir   +   +   Jelek

19 Ilir   +     + Cukup

Talang Semut   +     + Cukup

PKM   +     + Cukup
Intervensi Puskesmas Merdeka
• Kelurahan 22 Ilir : Cari penyebab masalah dan upayakan monitor secara ketat supaya
untuk bulan berikutnya target tercapai
• Kelurahan 26 Ilir : Cari penyebab masalah dan upayakan monitor secara ketat supaya
untuk bulan berikutnya target tercapai
• Kelurahan 19 Ilir : Cari penyebab masalah dan upayakan monitor secara ketat supaya
untuk bulan berikutnya target tercapai
• Kelurahan Talang Semut: Cari penyebab masalah dan upayakan monitor secara ketat
supaya untuk bulan berikutnya target tercapai
• PKM: Cari penyebab masalah dan upayakan monitor secara ketat supaya untuk bulan
berikutnya target tercapai
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai