Perencanaan Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 72

Bagaimana tahapan

Penugasan
Komprehensif
untuk P 1
(Perencanaan) ?

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-NC-ND.


ANALISA SITUASI,
SEBAGAI DASAR
ANALISA SITUASI MENYUSUN
PERENCANAAN
BERBASIS KEBUTUHAN
SIMULASI DAN
ANALISIS DATA SMD
MMD

• JELASKAN MENGAPA HARUS SIMULASI


SMD MMD
• JELASKAN 2 JENIS SMD DAN ANALISIS
DATA HASIL SMD
• JELASKAN MMD DAN ANALISIS HASIL
MMD
• BAGI KELOMPOK (3), MINTA PESERTA
MEMBUAT SKENARIO DAN
MENSIMULASIKAN
• BERIKAN FEED BACK DARI CARA SMD
MMD SERTA PRIORITAS MASALAH  YANG
DIDAPATKAN DARI HASIL SMD MMD
ANALISIS
DATA
• DATA YANG DIPAKAI : PIS PK, SPM,
PKP & Hasil SMD MMD
• JELASKAN BAGAIMANA
MENGANALISIS UNTUK TIAP DATA
• GUNAKAN DATA PUSKESMAS
PESERTA
• PRESENTASI SEMUA KELOMPOK
• FEED BACK FASILITATOR 
Mempersiapkan data-data yang
berasal dari unit kerja

Data-data yang disiapkan :


• Profil Puskesmas
TAHAPAN • Data PIS PK
ANALISIS •

Data SPM
Data Penilaian Kinerja Puskesmas
DATA
Mengerjakan analisis data dengan
cara :
• Membuat analisis deskriptif untuk masing-
masing data
• Analisis komparatif
• Analisis hubungan antar data
PROSES MENGANALISIS
Proses “membedah” --> To read, To think, To understand, To realizing ->
To disclosure -> satu informasi, yang diperoleh dari proses olahan data
-> Chek kembali teliti, -> Logical Chek :
1. Data -> “plural” -> satu persatu pahami, makna data dimaksud, Bisa
banyak interpretasinya; kalau tidak berusaha teliti -> Bisa Miss
Interpretasi
2. Hasil pengumpulan data PIS-PK; Data dari berbagai sumber lain
seperti Survailans, Riset-2 Kesehatan, BPS, Dukcapil, Profil Desa,
PODES, dll
Visualisasikan dalam bentuk
a. Analisis Deskriptif: grafik/diagram,  Pie, Line, Bar,
b. Analisis Komparatif Radar, Scatterd, Mapping, dll
c. Analisis Hubungan
d. Analisis Kecenderungan
Menyajikan hasil penugasan dalam bentuk
bahan tayang berisi rekapitulasi hasil
analisis data
Penyajian 

Melakukan presentasi hasil analisis data


sesuai dengan kelompok yang ditentukan
oleh fasilitator
Analisis Data Profil
Puskesmas
Wilayah Puskesmas (jenis Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-SA.
Lakukan analisis deskriptif
wilayah, potensi bencana
terhadap :
dll)

Demografi (sosial budaya


Sumber daya Puskesmas
ekonomi)

Angka Kesakitan, kematian


dan kecacatan (data
surveilans), data penyakit
terkait epidemi/pandemic,
data vaksinasi Covid 19
ANALISA DATA
PISPK/KS
Menyiapkan data iks (total coverage)

Melakukan analisis deskriptif terhadap data cakupan kunjungan PIS PK

Melakukan analisis deskriptif dan kuantitatif terhadap status


Kesehatan masyarakat berdasarkan data PIS PK : (Persentase Keluarga
Sehat-Pra Sehat dan tidak sehat)

Persentase indikator KS< 0,5, dan yang < 0,8 serta yang >0,8

Melakukan analisis kuantitatif untuk masing-masing indikator KS


BEBERAPA HAL  YANG HARUS DIPERHATIKAN PADA SAAT MELAKUKAN
ANALISIS DATA               

1. PIS-PK :
a) BAGAIMANA KONDISI SAAT INI DAN RENCANA KE DEPAN TENTANG
PENGELOLAAN PIS-PK DI PUSKESMAS
b) BAGAIMANA PENGELOLAAN DATA PIS-PK  SPM  MANAJEMEN DAN ANALISIS
DATA
c) CAPAIAN IKS  STRATEGI PENINGKATAN TARGET IKS UTK TAHUN 2018
d) HASIL KUNJUNGAN RUMAH DIBANDINGKAN TARGET
e) BAGAIMANA PERENCANAAN KUNJUNGAN RUMAH DALAM SISA WAKTU 6 BULAN
KE DEPAN DI TAHUN 2017 DAN P1, P2 dan P3 TAHUN 2018
f) UP DATING DATA TERUTAMA UNTUK INDIKATOR YANG BERUBAH
g) SUMBER DANA  UNTUK KUNJUNGAN RUMAH, KUES, PIN KESGA, DLL
h) PENGATURAN SDM KUNJUNGAN RUMAH
i) RENCANA PEMANFAATAN DATA PIS-PK INTERVENSI LANGSUNG KE KELUARGA,
SOSIALISASI, DESIMINASI (LOKMIN BULANAN/TRIBULANAN)
2. CAPAIAN SPM MANAJEMEN UMUM PUSKESMAS 
3. BAGAIMANA MENGINTEGRASIKAN ANTARA HASIL PIS-PK DENGAN SUMBER DATA LAIN
YANG ADA DI PUSKESMAS (DATA DASAR, DATA  CAPAIAN PROGRAM, DATA SURVEY
LAIN, DLL) 
T Y
No Desa Jumlah

IKS 1 Subussalam
Jml
1064
%
73.38
Jml
386
%
26.62 1.450

Keluarga 2
3
Pegayo
Sikelondang
341
281
72.86
76.15
127
88
27.14
23.85
468
369

Mengikuti 4 Subussalam Utara 1.193 76.38 369 23.62 1.562

KB  5 Subussalam
Selatan
526 75.47 171 24.53 697

6 Subussalam Barat 660 70.21 280 29.79 940

Dari 7927 keluarga 7 Suka Makmur 419 73.77 149 26.23 568
yang hanya ada 8 Tangga Besi 311 69.89 134 30.11 445
2134 yang mengikuti 9 Kuta Cepu 198 67.81 94 32.19 292
KB (26,92%) 10 Belegen Mulya 412 73.05 152 26.95 564
11 Danau Tras 37 67.27 18 32.73 55
Terendah di Kec
12 Subussalam Timur 351 67.89 166 32.11 517
Subulassalam Barat
Puskesmas 5.793 73.08 2.134 26.92 7.927
No Desa Tidak Ya Jumlah
Jml % Jml %
1 Subussalam
2 2.94 66 68
97.1
2 Pegayo 2 6.67 28 93.3 30
3 Sikelondang 3 18.75 3 81.25 16
4 Subussalam Utara 2 3.33 2 96.67 60
5 Subussalam Selatan 2 7.41 2 92.59 27
6 Subussalam Barat 6 9.68 6 90.32 62
7 Suka Makmur 2 5.88 32 94.12 34
8 Tangga Besi 7 21.88 25 78.13 32
9 Kuta Cepu 0 0.0 14 100 14
10 Belegen Mulya 2 8.0 23 92.0 25
11 Danau Tras 1 100 0 0.0 1
12 Subussalam Timur 0 0.0 29 100 29
Puskesmas 29 7.29 369 92.71 398

IKS Ibu Masih ada  7,29 % ibu yang tidak melahirkan di


Bersalin di Fasilitas pelayanan esehatan,  tertinngi di kecamatan tangga besi
dan Subusslam barat
Faskes
Analisis Data SPM

• Persentase indikator yang sudah tercapai


• Persentase indikator yang belum
tercapai
• Kecenderungan peningkatan cakupan
pelayanan

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-SA.


12 jenis SPM yang
mencakup pelayanan
kesehatan

Pelayanan ibu hamil

Pelayanan kesehatan ibu bersalin

Pelayanan kesehatan bayi baru lahir

Pelayanan kesehatan balita

Pelayanan kesehatan pada usia pendidikan dasar 


Pelayanan kesehatan pada usia produktif

Pelayanan kesehatan pada usia lanjut

Pelayanan kesehatan penderita hipertensi

Pelayanan kesehatan penderita diabetes melitu


Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat

Pelayanan kesehatan orang terduga tuberculosis,

Pelayanan kesehatan orang dengan risiko terinfeksi HIV.

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-SA.


Lakukan analisis
deskriptif terhadap
cakupan program
Analisis
data Program dan kegiatan
Penilaian apa yang belum
Kinerja mencapai target
Puskesmas
(PKP)
Kesenjangan cakupan
menghasilkan data yang
dapat dianalisis
SIMULASI
DAN
ANALISIS Data bersumber dari
masyarakat 
HASIL
SMD dan
MMD  Hasil SMD dan MMD akan
diintegrasikan dengan data
lain untuk membuat
perencanaan
Petunjuk penugasan

Kelas dibagi
Kelompok 1 : Kelompok 2 :
menjadi 3
SMD FGD SDM Survei
kelompok :

Buatlah
Kelompok 3 :
skenario Bagi peran 
MMD
simulasi virtual

Lakukan
simulasi
FORMAT PENGENALAN/IDENTIFIKASI MASALAH
KESEHATAN 

No. Masalah kesehatan Prioritas


1 Data Keluarga Sehat di Puskesmas Indikator Keluarga Sehat (12
a. ................... indikator)
b. ...................
c. ....................

2. Masalah kesehatan lain yang sering ada (diketahui)


masyarakat :

3. Masalah kesehatan yang terdampak dari lingkungan

4. Lainnya : Kebijakan, Potensi masyarakat/desa/kel.


PEMBEKALAN
REKAP TIM NUSANTARA
HASIL SMD SEHAT BATCH V
 KAJIAN PERILAKU
BERDASARKAN
MASALAH KESEHATAN PRIORITAS: HIPERTENSI

FAKTOR RISIKO R1 R2 R3 R4 DST JUMLAH


Perilaku :
- Banyak makan yang asin-asin V V V - 3
- Stress V V - - 2
- Jarangsenam - V V V 3
- Kurang tidur V V - V 3
- Merokok V - V V 3
-Tidak pernah cek tekanan darah V V V V 4
-Beli obat sendiri V V V V 4

Non-PL/ Lingk:
- Tidak ada layanan cek tekanan darah di V - V V 3
sekitar masyarakat/ terdekat yang bisa
dijangkau

Faktor lain :
- Kebijakan KTR (Kawasan Tanpa V V - V 3
Rokok)

R: Rumah
FORMAT
FAKTOR RISIKO PENYEBAB MASALAH
PERTANYAAN
DALAM SMD PERILAKU - Banyak makan yang asin-asin
- Stress
OLEH KADER - Jarangsenam
- Kurang tidur
- Merokok
-Tidak pernah cek tekanan darah
-Beli obat sendiri

LINGKUNGAN Tidak ada layanan cek tekanan darah di


sekitar masyarakat/ terdekat yang bisa
dijangkau

KEBIJAKAN - Kebijakan KTR (Kawasan Tanpa


Rokok)

POTENSI MASYARAKAT Kelompok Dasa Wisma, Karang Taruna,


Kelompok Pengajian, dll.
SIMULASI SMD

• FGD : Buatlah skenario FGD


dengan cara pertemuan virtual,
bagi peran : Ketua FGD,
masyarakat sasaran, kader,
petugas kesehatan 

• Survei : siapkan format daftar


pertanyaan, petugas survei,
masyarakat yang disurvey, 

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY.


SIMULASI SMD
FGD

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-NC-ND.


Simulasi SMD
Turlap

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-SA-NC.


SIMULASI
MUSYAWARAH
MASYARAKAT DESA
(MMD)

Foto Ini oleh Penulis tidak diketahui dilisensikan di bawah CC BY-SA-NC.


PEMBAHASAN HASIL SMD DALAM
MMD
MASALAH SASARAN PERILAKU SAAT PERILAKU POTENSI YANG
KESEHATAN KAJIAN INI YANG DIMILIKI
PRIORITAS PERILAKU DIHARAPKAN
SASARAN
PRIMER

SASARAN
SEKUNDER

SASARAN
TERSIER
FORMAT PENGORGANISASIAN
KEGIATAN DALAM MMD

JENIS KEGIATAN TUJUAN SASAR AN PENANGGUNG JAWAB PTGS YG TERLI SUM BER WKT/ JADUAL TEMPAT INDIKA TOR
BAT DANA PELAKS PELAKS KEBER HASIL
AN
IDENTIFIKASI
PERMASALAHAN No PERMASALAHAN  Target Capaian kesenjangan
Sumber
Data
Masih rendahnya Cakupan ASI
1 100 48,16 51,8 PKP & SMD
Eksklusif 

Gunakan Hasil analisis data Masih Rendahnya keluarga yang


2 memilik AK TBC yang berobat sesuai 100 65,85 34,15 IKS
Kesenjangan cakupan data PIS PK, SPM dan standar
PKP
Belum tercapainya cakupan
3 100 80,00 20,0 IKS
Kunjungan PIS-PK 
Sesuai Data yang tersedia, tidak dibatasi
jumlah permasalahan Masih rendahnya Penderita
4 100 13,7 86,3 IKS
Hipertensi yg berobat teratur
Bila terdapat 2 atau lebih sumber data untuk 1
jenis indikator, bisa menggunakan salah Belum tercapainya cakupan
satunya 5 pelayanan kesehatan pada usia
produktif
100 25,9 74,1 SPM

Semua permasalahan yang terdapat pada


UKM, UKP dan Admen
TABEL IDENTIFIKASI MASALAH

29
Tabel Identifikasi Masalah
Upaya Indikator Terget Cepaian Masalah Sumber Data
UKM Kesga Cakupan IMD 100 48,16 Masih kurangnya cakupan IMD sebesar 48,16 di PKP & SMD
Kecamatan th 2019

UKM P2P Penenuan Pasien 100 65,85 Masih kurangnya target penemuan pasien bari TB BTA SPM
Baru TB sebesar 14, 25 % di Kecamatan Tahun 2019

Manajemen Cakupan kunjungan 100 80,00 Masih kurangnya cakupan kunjungan PIS PK sebesar 20 IKS
PIS PK PIS PK % di Kecamatan tahun 2019

UKM P2P Cakupan keluarga 100 13,7 Masih rendahnnya cakupan keluarga dengan AK IKS
dengan AK penderita hgipertensi yang berobat teratur sebesar
hipertensi yang 13,7 %
berobat teratur
UKM P2P ODGJ berobat 100 25,9 Masih ada ODGJ yang tidak berobat teratur atau IKS
teratur dan tidak ditelantarkan sebesar 74,1 %
ditelantarkan
Tabel Identifikasi Masalah
Upaya/ Indikator Target Capaian Masalah Sumber Data
kegiatan
UKP/Rawat angka kesakitan Diare 0 48,16 Tingginya angka kesakitan Diare sebesar 48,16 di Surveilans
Jalan RW..th …

UKP/rawat angka kesakitan Covid 19 0 35.8 Tingginya angka kesakitan Covid 19 Surveilans
Jalan

UKP/Rawat target waktu tunggu 100 60,00 Belum tercapainya target waktu tunggu pasien di Poli Renstra
Jalan Gigi pasien di Poli Gigi Gigi

UKP cakupan pelayanan 100 13,7 Rendahnya cakupan pelayanan Kesehatan dasar usia SPM
Kesehatan dasar usia produktif
produktif

UKP/Rawat target cakupan pelayanan 100 25,9 Belum tercapainya target cakupan pelayanan Kesehatan Renstra
jalan KIA Kesehatan komplikasi komplikasi kebidanan
kebidanan
Tabel Identifikasi Masalah
Upaya/kegiatan Indikator Target Capaian Masalah Sumber Data
Manajemen SDM pegawai dengan 10 4 Belum tercapainya jumlah pegawai dengan kompetensi Renstra PKM
kompetensi yangs sesuai standar
sesuai standar
Manajemen keuangan Laporan 10 7 Masih ada laporan pertganggungjawaban yang Renstra PKM
Pertanggungjawa terlambat dan tidak lengkap
ban keuangan
yang bern
Perkesmas Manajamen 10 0 Belum terlaksananya kegiatan perkesmas Renstra PKM
perkesmas

Manajemen Mutu Kegiatan audit 10 7 Belum tercapainya jumlah audit dan bagian yang diauidit Renstra PKM
internal
puskesmas

Manajemen Sarana Pemeliharaan 10 4 Masih ada sarana prasarana yang tidak dipelijara sesuai Renstra PKM
Prasarana sarana Prasarana standar
Menggunakan metode USG 

PEMILIHAN Skala 1 sd 5, 1 sd 10, 1 sd 100

PRIORITAS
MASALAH Melakukan penilaian berbasis kolom 

Lebih baik UxSXG


PENENTUAN URUTAN PRIORITAS MASALAH

34

Berdasarkan skala likert 1-5 (5=sangat besar, 4 = besar, 3 = sedang, 2 = kecil, 1 = sangat kecil)
Contoh USG

Urutan prioritas masalah berdasarkan hasil USG adalah masalah C, B, A

35
 PEMECAHAN MASALAH
Kesepakatan diantara anggota tim dengan didahului brainstorming. Tipe brainstorming:
a. Terstruktur, setiap anggota tim menyampaikan ide secara bergiliran
b. Tidak terstruktur, tiap peserta yang punya ide dapat langsung menyampaikan
c. Semua berdasarkan atas hasil analisis penyebab masalah, tinjau dari 3 aspek:
di kekuatan sumberdaya, dengan pendekatan yg paling memungkinkan 
rumusan strategi dan taktik

CONTOH TABEL CARA PEMECAHAN MASALAH


No PRIORITA PENYEBAB MASALAH ALTERNATIF PEMECAHAN
S (RINCI DARI PEMECAHAN MASALAH TERPILIH
MASALAH PENYEBAB) MASALAH
1. Masih ada a. Kader tidak pernah a. Refreshing Refreshing kader
15% bayi direfreshing ilmu kader tentang tentang pentingnya
yang tidak pentingnya ASI ASI ekslusif
mendapat ekslusif
ASI b. Tidak pernah b. ……………….
ekslusif dilakukan pelatihan
penyusunan SOP
dari Puskesmas
c. Kurangnya Bidan
dan tenaga gizi di
Pkm
d. Pengadaan media
promosi tidak 36
Perencannan agenda
kegiatan belum rapi Contoh Analisa Penyebab Masalah
dan terintegrsi
Diagram sebab akibat dari Ishikawa
Banyaknya agenda kegiatan
tidak sebanding dengan
jumlah petugas Belum ada SOP Persalinan Normal
MANUSIA METODE yang mengikutsertakan penyluhan
ASI ekslusif pada ibu bersalin

Petugas kelelahan shg Kurangnya pengetahuan petugas


kurang bersemangat dalam tata cara pembuatan SOP
melaksanakan
penyuluhan Tidak pernah dilakukan
pelatihan penyusunan SOP
Puskesmas Masih ada 15% bayi
tidak mendapat ASI
Dana untuk kelas
Media Promosi Pengetahuan ekslusif
hamil tidak ada
masyarakat tentang
tdk ada
pentingnya ASI
ekslusif rendah
Pengadaan Anggaran dana
media promosi banyak dialihkan
tidak pernah Kader tidak
dilaksanakan memberikan
karena SARANA edukasi LINGKUNGAN
kekurangan dana mengenai
DANA pemberian Kader tidak pernah
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
ASI ekslusif direfreshing ilmu 37
NO PENYEBAB MASALAH SOLUSI ALTERNATIF KEGIATAN INOVASI/PENGEMBANGAN

1 Kurangnya pengetahuan Sosialisasi kepada • Pertemuan • Mengikuti kegiatan TOMA/TOGA


masyarakat tentang vaksinasi TOMA/TOGA TOMA/TOGA • Membuat grup komunikasi TOMA/TOGA
Covid • Membuat Forum • Workshop Key Person
Komunikasi

Penyuluhan Kepada Penyuluhan masyarakat Penyuluhan masyarakat di tempat


Masyarakat Membuat media KIE umum/rekreasi/olahraga
Membuat Media elektronik

2 Perencanaan Kegiatan belum Membuat perencanaan Membuat forum Membuat jadwal berbasis elektronik yang bisa
terorganisir kegiatan yang lebih komunikasi pegawai diakses oleh seluruh pegawai
terorganisir
Pertemuan perencanaan Pertemuan perencanaan virtual
untuk pembagian tugas

TABEL KEGIATAN  PERMASALAHAN DAN INOVASI


PENYUSUNAN
PERENCANAAN
• PENYUSUNAN DOKUMEN
PERENCANAAN TAHUNAN
• RUK DAN RPK
RENCANA USULAN KEGIATAN (RUK)

40
Cara Menyusun RUK

• Susun Tabel RUK sesuai program dan masalah prioritas 


• Pindahkan kegiatan yang menjadi solusi permasalahan pada table RUK
• Isi setiap kolom sesuai dengan petunjuk
• Indikator kinerja sesuai dengan indicator PKP yang sudah disusun sesuai dengan Renstra
(rencana 5 tahunan pkm) yang diturunkan menjadi indikator tahunan Puskesmas
• Integrasi Program tergambar dalam RUK --> sumber daya dioptimalkan
• Kegiatan non budgeter juga dicantumkan dalam RUK

Catatan untuk fasilitator : feed back bukan Cuma format dan cara penulisan, tapi sampai
pada substansi kegiatan yang dibuat dalam RUK
Dorong peserta untuk menciptakan kegiatan2 yang lebih inovatif
RKA PUSKESMAS
Jelaskan mengapa Puskesmas harus memahami penyusunan RKA
RENCANA KERJA  DAN ANGGARAN FORMULIR 
SATUAN KERJA  PERANGKAT DAERAH KABUPATEN XXX RKA - SKPD
TAHUN ANGGARAN 2017  
INDIKATOR DAN TOLOK UKUR KINERJA BELANJA LANGSUNG
Indikator Tolok Ukur Kinerja Target Kinerja
Capaian Program Terlaksananya Pelayanan Kesehatan Masyarakat di Puskesmas      
Masukan Tersedianya dana       Rp     xxxxxxxxxx 
Keluaran  - Pelatihan kader kesehatan        20 orang
Hasil  Meningkatnya Capaian puskesmas        100%
KELOMPOK SASARAN  KEGIATAN : PUSKESMAS DAN MASYARAKAT
RINCIAN ANGGARAN BELANJA LANGSUNG MENURUT PROGRAM DAN PER KEGIATAN SKPD
Rincian Perhitungan
Kode Rekening Uraian Jumlah
Volume Satuan Tarif/Harga
1 2 3 4 5 6
          PENDAPATAN       xxxxxxxxxxxx
          >> Dana DAK Non Fisik (BOK) 1 Pt xxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxx
          >>Dana jampersal 1 Pt xxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxx
          >>Dana Kapitasi 1 Pt xxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxx
5         BELANJA        xxxxxxxxxxxx
5 2       BELANJA LANGSUNG       xxxxxxxxxxxx
5 2 2     BELANJA BARANG DAN JASA       xxxxxxxxxxxx
5 2 2 01   Belanja Bahan Habis Pakai      
5 2 2 01 01 Belanja Alat Tulis Kantor        
          - ATK Pelayanan Kesehatan Masyarakat (BOK) 1Pt             2,000,000  2,000,000 
          - Biaya Foto Copy (BOK) 50Lbr                      200  10,000 
                   
5 2 2 03   Belanja Jasa Kantor       xxxxxxxxxxxx
5 2 2 03 15 Belanja Transportasi dan Akomodasi       xxxxxxxxxxxx
          Pertemuan Peningkatan kemampuan Kader kesehatan untuk deteksi dini faktor re-        
siko PTM pada masyarakat (BOK)
          >> Transport Kader (10 or x 2 kali ) 20Oh                  30,000  600,000 
                   
5 2 2 11   Belanja Makan dan Minum       xxxxxxxxxxxx
5 2 2 11 02 Belanja Makanan dan Minuman rapat        
Pertemuan Peningkatan kemampuan Kader kesehatan untuk deteksi dini faktor re-
          siko PTM pada masyarakat (BOK)        
          - Konsumsi dan snack ( 15 org x 2 kali x 1 Hari) 30Kotak                  30,000  900,000 
          Jumlah Belanja Xxxxxxxxxxxxx 
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK) TAHUNAN

43
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK)
BULANAN

44
Bagaimana tahapan Penugasa
n Komprehensif untuk P2
(penggerakan pelaksanaan) ?
P2 Rapat Dinas

Pengarahan saat apel pegawai

PENGG
ERAKA Pelaksanaan kegiatan dari setiap program sesuai jadwal
N&
PELAKS
ANAA
N LOKAKARYA
Forum khusus MINI

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 46


SIMULASI MINI LOKAKARYA
• PESERTA DIBAGI MENJADI 4 KELOMPOK
• KELOMPOK MINLOK BULANAN PERTAMA
• KELOMPOK MINLOK TRIBULANAN PERTAMA
• KELOMPOK MINLOK BULANAN RUTIN
• KELOMPOK MINLOK TRIBULANAN RUTIN
Peserta 
Melakukan diskusi Membuat
dengan kelompok
tentang lokakarya persiapan
mini yang ditugaskan lokakarya mini

Membuat
Membagi peran
skenario
dan berlatih
simulasi
Tugas Role Play
Bagi kelas dalam 4 kelompok, masing-masing kelompok memerankan proses
pelaksanaan lokakarya mini sebagai berikut:
1. Lokakarya mini bulanan pertama bulan januari : Penyelarasan RUK,untuk menjadi
RPK, Dilanjutkan dengan Penggerakan / Pengorganisasian
(Review hasil evaluasi tahun lalu, Rancangan identifikasi kebutuhan kesmas untuk
persiapan Pra Mus-renbang Desa/KLH)
2. Lokakarya mini tribulanan pertama, Lintas Sektoral (Pra Musrenbang Kecamatan) di
bulan februari
3. Lokakarya mini bulanan rutin bulan juni
4. Lokakarya mini tribulanan rutin November
 Setiap kelompok menentukan sendiri peran yang dimainkan disesuaikan dengan
struktur organisasi Puskesmas. Topik bahasan lokakarya mini ditentukan
berdasarkan Perencanaan kegiatan yang telah disusun.
 Setiap kelompok membahas tentang:
1. Hal apa yang perlu dipersiapkan sebelum dilaksanakan lokakarya mini?
2. Apa hasil luaran dari lokakarya mini yang dilaksanakan
BULANAN
LOKAKARYA MINI • Menilai pencapaian & hambatan yang
P2 dijumpai pada bulan atau periode
yang lalu

LOK LOKMIN
LOK LOK BULANAN
LOK LOK LOK
• Pemantauan pelaksanaan rencana
LOK yang LOK LOK
akan datang LOK LOK LOK
MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN• Perencanaan
MIN MIN MIN lebih
ulang yang MIN baik MIN
BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN (bilaBLNdiperlukan)
BLN sesuaiBLN BLN
dengan tujuan BLN
1 2 3 4 5 6 7 8
yang dicapai
9 10 11 12
INTER INTE INTE INTE
INTE NAL & INTE INTE RNAL INTE RNAL RNAL
PENGG INTE INTE INTE INTE
ERAKA
RNA
L LOKMIN TRIBULANAN
LINTAS
SEK
RNA
L
RNA
L
&
SEK
RNA
L RNAL
& TRIBULANAN
SEK
• Menggalang
RNAL RNAL &
SEK
dan meningkatkan
RNAL
N& TOR TOR TOR antar sektor terkait dalam
kerjasama TOR
PELAKS
pembangunan kesehatam
ANAA • Menginformasikan & mengidentifikasi
N capaian hasil kegiatan tribulanan
sebelumnya, membahas &
memecahkan masalaha serta
hambatan oleh LS
• RTL dan memasukan umpan balik dari
masyarakat dan sasaran program 50
LOKMIN BULANAN 

PERTAMA  RUTIN
P2

 Penggalangan tim dalam rangka  Tindaklanjut lokmin bulanan pertama.


pengorganisasian untuk dapat  Memantau pelaksanaan kegiatan setiap
PENGG terlaksananya RPK bulan secara teratur
ERAKA  Luaran :  Fokus utama : kesinambungan arah dan
N& o RPK tahunan kegiatan antara hal yang direncanakan,
PELAKS o RPK bulanan integrasi program dalam menyelesaikan
ANAA o Matriks pembagian tugas masalah prioritas
o Bahan musrenbang  Luaran :
N
o Draft RUK tahun selanjutnya o RTL berupa RPK bulan berikutya
o Draft Rencana Lima tahunan (bila o Komitmen utk melaksanakan RPK yang
siklus lima tahunan) telah disusun
o Bahan yang akan disampaikan pada
lokmin tribulanan (bila sesuai jadwal)
51
LOKMIN TRIBULANAN 

PERTAMA  RUTIN
P2

 Penggalangan tim dalam rangka


pengorganisasian LS terkait pembangunan
PENGG
kesehatan.
ERAKA  Mendiskusikan usulan yang akan disampikan
N&  Tindaklanjut lokmin tribulanan pertama.
dalam Musrebangmat.
PELAKS  Luaran :
 Luaran : o Rencana pelaksanaan kegiatan
ANAA o Rencana kegiatan masing sektor yang
N berikutnya
terintegrasi o Kesepakatan
o Komitmen bersama untuk
bersama untuk
menindaklanjuti rencana
menindaklanjuti hasil lokmin dalam
penandatanganan kesepakatan
o Usulan bidang kesehatan yang disepakati
untuk dibawa pada Musrenbangmat

52
PESERTA
LOKMIN

BULANAN  TRIBULANAN
P2

 Kepala Puskesmas  Camat


 Seluruh pegawai Puskesmas, termasuk  Kepala Puskesmas
PENGG
pegawai yang bertugas di Pustu dan Poskesdes.  Pegawai Puskesmas
ERAKA 
 Jejaring Fasyankes di wilker Puskesmas. Perwakilan Dinkes Kab/Kota
N&  Tim penggerak PKK kecamatan/distrik
PELAKS  Perwakilan Puskesmas diwilayah
ANAA kecamatan/distrik
N  Staf kecamatan
 LS di kecamatan, a.l pertanian, agama,
pendidikan, BKKBN, sosial (sesuai
dengan LS yang ada di kecamatan)
 Lembaga/organisasi kemasyarakatan
lain bila perlu. 53
Bagaimana tahapan Penugasan Kompr
ehensif untuk 
P3 (PENGAWASAN
PENGENDALIAN PENILAIAN)
Tujuan Penugasan P3
 Mampu membuat Mampu Memahami Prinsip
mekanisme menyusun  indikator
pengawasan dan penilaian kinerja 5 tahunan dan cara penilaian
pengendalian dan tahunan Puskesmas kinerja Puskesmas

Membuat matriks Menyajikan hasil PKP Menjelaskan cara


dalam bentuk diagram melakukan interpretasi
penilaian kinerja laba-laba dan diagram hasil penilaian kinerja
Puskesmas lainnya Puskesmas

Menilai status
kinerja
Puskesmas
P3

56
Indikator Penilaian Kinerja 
5 Tahunan Puskesmas
Target 
Kegiatan Indikator Penilaian
No Upaya / Jenis Kinerja Puskesmas Rumus Ket.
Pelayanan Layanan (PKP) Perhitungan
2014 2015 2016 2017 2018

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
UKM 

UKP

MANAJEMEN
INDIKATOR PKP
TAHUNAN
MENGACU  PADA  :
1. RENSTRA KEMKES
2. RENSTRA DINKES
3. RENCANA LIMA TAHUNAN PUSKESMAS

INDIKATOR INILAH YANG DICANTUMKAN PADA  MATRIKS RUK


DAN PADA MATRIKS PKP
Indikator Penilaian Kinerja   Tahunan
Puskesmas

Target  (angka absolut)


Indikator Cara
Kegiatan/ Penilaian
Upaya Perhitungan Sasaran
No Jenis Kinerja Indikator (angka Ket.
Pelayanan Layanan Puskesmas absolut)
DESA DESA
(PKP)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
UKM  % %
UKP
ADMEN
PKP sesuai PMK 44/2016
Penugasan Peserta
1. Membuat SOP pengawasan dan pengendalian kegiatan  
2. Menyusun Indikator penilaian kinerja tahunan
3. Membuat matriks Penilaian KInerja Puskesmas
P
3

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 66


Dukungan Dinkes Prop dan Kab/Kota sangat diperlukan untuk ;

a) melakukan pembinaan secara terpadu, terintegrasi lintas program, dan


berkesinambungan, dengan menggunakan indikator pembinaan program.
b) meningkatkan kerjasama lintas sektor dalam proses manajemen
Puskesmas.
c) menyelenggarakan pelatihan manajemen Puskesmas.
d) melakukan pengumpulan hasil penilaian kinerja Puskesmas,
menganalisis hasil, melakukan evaluasi dan memberi feedback
terhadap hasil Penilaian Kinerja Puskesmas.
e) bertanggungjawab terhadap penyelesaian masalah kesehatan yang
tidak bisa diselesaikan di tingkat Puskesmas.
f) memberi dukungan sumber daya dalam kelancaran pelaksanaan selu-
ruh proses manajemen di Puskesmas, sesuai usulan Puskesmas.
67
GRAFIK SARANG LABA-LABA
CONTOH GRAFIK SARANG LABA-LABA
PELAYANAN K1-K4-PN-BUFAS-KB AKTIF//POPULASI
PUSKESMAS DI KAB. BUAH SEHAT TAHUN 2016
Apel
120
100 K1
Kiwi 80 Mangga K4
60
Ibu Komplikasi
40
20 PN
0 Ibu Nifas
Anggur Jeruk KB-Aktif
KN
KF
Fe
Markisa Durian

PEMANFAATAN: KAITKAN/PERHITUNGKAN DENGAN


INDIKATOR YG BERLAKU
PENUGASAN

berdasarkan data yang ditampilkan pada grafik


jaring laba-laba diatas :
• Apa pendapat setiap kelompok terhadap data
diatas ?
• Apakah ada gap antara pencapaian indikator-2
terkait ?
• Sebutkan untuk layanan apa saja dan di desa
mana?.
• Apa saja kemungkinan-kemungkinan yang
membuat terjadinya gap tersebut ?
• Berdasarkan data diatas, bagaimana tanggapan
saudara terhadap integrasi/keterpaduan antar
programnya?
• Data tentang apa lagi yang dapat dimasukkan ke
dalam grafik sarang Laba-2 disini yang juga
penting untuk bahan penyusunan RUK
Puskesmas bersangkutan
Inspiring
somebody to be
a champion is the
matter to Be a good
fascilitator

Anda mungkin juga menyukai