Anda di halaman 1dari 20

PT Perkebunan Nusantara XII

Kebun Tretes

Ngawi, 5 th Sept 2022


Profil PTPN XII
Kepemilikan Saham Sejarah

Perseroan Terbatas dengan komposisi kepemilikan Perusahaan Perkebunan Belanda


sahamnya meliputi Negara 10% dan PT Perkebunan
Nusantara III (Persero) 90%. Perusahaan Perkebunan Nusantara VI, VII dan
VIII

Board of Management Perusahaan Perkebunan Aneka Tanaman XII dan

Direktur
10% XIII

Perusahaan Negara Perkebunan Aneka Tanaman


XXIII, XXVI dan XXIX

PT Perkebunan Nusantara XII (Persero)


Insert Your Image
90%
PT Perkebunan Nusantara XII
SEVP Bussiness
SEVP Operation & Support
BUDAYA PERUSAHAAN, VISI, MISI & TUJUAN PTPN XII

VISI MISI TUJUAN


1. Melaksanakan reformasi bisnis, strategi, struktur, dan budaya Melakukan usaha di bidang agro
“Menjadi Perusahaan perusahaan untuk mewujudkan profesionalisme berdasarkan bisnis, agro industri, dan usaha lain
Agribisnis yang berdaya prinsip-prinsip good corporate governance. sebagai upaya optimalisasi
saing tinggi dan mampu 2. Meningkatkan nilai dan daya saing perusahaan (competitive pemanfaatan sumber daya
tumbuh-kembang advantage) melalui inovasi serta peningkatan produktivitas dan perusahaan untuk menghasilkan
efisiensi dalam penyediaan produk berkualitas dengan harga
berkelanjutan” barang dan/atau jasa yang bermutu
kompetitif dan pelayanan bermutu tinggi.
3. Menghasilkan laba yang dapat membawa perusahaan tumbuh 
tinggi dan berdaya saing kuat serta
dan berkembang untuk meningkatkan nilai bagi shareholders mendapat keuntungan guna
MOTTO dan stakeholders lainnya. meningkatkan nilai perusahaan
4. Mengembangkan usaha agribisnis dengan tata kelola yang  dengan menerapkan prinsip-prinsip
baik serta peduli pada kelestarian alam dan tanggung jawab Perseroan Terbatas dan Good
“Tumbuh-Lestari-
sosial pada lingkungan usaha (community development). Corporate Governance (GCG)
Bermakna”
Anak Perusahaan & Asosiasi

ANAK ASOSIASI
PERUSAHAAN
PT ROLAS NUSANTARA MANDIRI PT ALAM LESTARI NUSANTARA
PTPN XII 91% PTPN XII 9% PTPN XII 16,04 % PTPN VI 83,96%

PT INDUSTRI GULA GLENMORE PT KHARISMA PEMASARAN BERSAMA NUSANTARA


PTPN XII 99,67% PTPN XI 0,33% PTPN XII 17,2 % PTPN III (Persero) 92,8%

PT ROLAS NUSANTARA TAMBANG PT ROLAS NUSANTARA MEDIKA


PTPN XII 95% PT RNM 5% PTPN XII 32,999%
Kokad PTPN XII 0,001%
PT Pertamina Bina Medika 67%
Wilayah Kerja PTPN XII

Tersebar di
Propinsi
Jawa Timur

34 Kebun
9 Kabupaten
Areal Konsesi PTPN XII

Karet Kakao Tanaman semusim


11.699 ha 1.599 ha & lainnya
14,6 % 0,7 % 10,087 ha
12,6%

Kopi Aneka Kayu Areal Pendukung


10.715 ha 10.751 ha 20,791 ha
13,4 % 13,4% 25,9%

Teh Tebu
1.633 ha 13.847 ha TOTAL
2,0 % 17,33 % AREAL
80.844,49 ha
Produk Ekspor
JEPANG, USA,
CHINA, BELGIA, UK, USA, BELGIA, ITALIA, JEPANNG,
TAIWAN JERMAN, JEPANG UK, JERMAN
KARET ARABIKA ROBUSTA

EDEL BULK TEH


JEPANG, USA, USA, JERMAN, UK, PAKISTAN,
BELANDA, BELANDA, TURKI, MALAYSIA,
JERMAN, BELGIA JEPANG, BELGIA IRAN
Produk PTPN XII

Teh Karet Hortikultura


CTC Black Tea Ribbed Smoked Sheet (High Grade) Cengkeh Gula Kelapa Kapuk Randu
Thin Brown Crepe (Low Grade)

Kakao Produk Retail


Edel
Bulk Tebu
Kayu
Cocoa bean

Kopi
Arabika
Robusta
Coffe bean Log Kayu Gula Pasir
Wisata Agro PTPN XII

Rollas Hotel Doesoen Kakao Rest area gumitir

Arjuna Geopark Catimor Homestay Blawan Ijen Guest House Jampit


Proses Bisnis
BUDIDAYA
Pembibitan Olah Tanah Penanaman Pemeliharaan

PROSES PRODUKSI
Panen Angkut Olah Pemasaran
Profil Kebun Tretes
Kelembaban rerata Temperatur rerata
Siang hari 50% - 80% Siang hari 25 C - 29 C
Malam hari 80% - 90% Malam hari 20 C - 26 C
Tipe iklim C (S&F)

Jenis tanah
Latosol, Andosol,
Grumosol
Budidaya tanaman karet,
Tebu dan aneka kayu Terletak di Kabupaten Ngawi seluas 926,70 Ha, tepatnya di
Kecamatan Sine dengan luasan 553.40 Ha dan di Kecamatan
Ngrambe dengan luasan 373.30 Ha. dengan ketinggian150 - 175
mdpl
Peta Kebun Tretes
Struktur Organisasi Kebun Tretes

Kabag. Keuangan
& Akuntansi

Plt Manager Kebun


Agustinus Wahyu W.,S.T

Pjs. Asisten TU & Umum Asisten Afd Begal Pjs Asisten Afd Tretes Asisten Teknik & Pengolahan
Agus Supriyanto Lutfi Ariyansah Junaedi Rahayu Windasari
Komposisi Areal TM Kebun Tretes
LUAS
URAIAN Afdeling
(Ha)
1994 T retes 29,25
1997 T retes 27,50
1999 T retes 36,25
2000 Begal 47,70
TM REMAJA
2001 Begal 22,05 (2005-2011)
2002 T retes 30,00
TM TUA
64,67 %
Jumlah 192,75
2005
2006
Begal
T retes
6,63
8,00
(1994-2002)
2006
2007
Begal
T retes
20,20
40,00
33,59 %
2007 Begal 20,00
2008 T retes 38,18
2008 Begal 52,00
2009 T retes 36,85
2009 Begal 20,78
2010 T retes 73,38
2010 Begal 48,05
2011
Jumlah
Begal 7,00
371,07
1,74%
2013 T retes 4,00 TM MUDA
2013 Begal 6,00
Jumlah 10,00 (2013)
T OT AL 573,82
Kinerja Operasional Tahun 2017- Juli 2022
(Produksi)
RKAP

REALISASI
Kinerja Keuangan Tahun 2017- Juli 2022
(Pendapatan)

Komuditi
Tahun
Karet Kayu Tebu Total
2017 27,089 1,088 565 28,742
2018 22,207 380 420 23,008
2019 23,416 310 536 24,261
2020 20,265 1,381 818 22,464
2021 28,961 2,154 1,070 32,185
sd Juli 2022 15,945 873 194 17,012
Alur Proses Panen / Sadapan

Rol Sadap

Pengangkutan
hasil ke TPH dan
Pulung hasil
Pemberian
Amoniak

Pengangkutan
ke Pabrik
Pengolahan Ribbed Smoked Sheet (RSS)
Penerimaan Lateks Pengasapan
• Pembalikan, perubahan
• Pemeriksaan keadaan lateks
warna, pengurangan kadar air
• Pemisahan mutu lateks
• Pengaturan suhu 5-6 hari
• Pengukuran volume lateks
• Pengambilan KKK, estimasi kering

Pengolahan Sortasi

• Penyaringan • Penimbangan turun asap


• Pencampuran lateks + air + asam • Pemisahan per mutu (RSS1,
semut RSS2, RSS3, cutting)
• Proses pembekuan selama 2 jam

Pengemasan
Penggilingan
• Pengepresan
• Pembilasan • Pembungkusan
• Penirisan • Pelaburan
• Pengkaplingan

18
PENGOLAHAN

THIN
BROWN
CREPE
Samakan Visi, Satukan Langkah
Menanam Nilai, Memacu Perubahan
Bersama Lakukan Esksekusi
Menuju Pertumbuhan Berkelanjutan

Siwi Peni, S.Si., MM


Direktur PT. Perkebunan Nusantara
XII

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai