Anda di halaman 1dari 1

STIE PANCASETIA BANJARMASIN

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL THN 2022/2023


MATAKULIAH : EKONOMI MAKRO
KELAS : REG. PAGI BANJARBARU KAMPUS TRIKORA (SM 1 A&M)
DOSEN : DRS. ROFINUS LEKI, MM
SIFAT SOAL : TAKE HOME (di share via wa tgl. 14 JAN.2023)
1. Terangkan dengan singkat apa yang anda ketahui tentang :
a. system perekonomian tertutup Sederhana
b. system perekonomian tertutup
c. Pendapatan yang siap untuk dipakai
2. Katakan saja bahwa saat ini anda sedang menjabat sebagai Presiden Republik Negeri Impian, kebijakan-kebijakan apa saja yang akan anda
buat berkenaan dengan :
d. Barang public
e. Fungsi distribusi dan fungsi Stabilisasi
f. Government expenditure dan Tranfer pemerintah
3. Diketahui :
• Fungsi Konsumsi per tahun : C = 0,75 Yd + 25 triliun rp
• Funsi Pajak : Tx = 30 triliun rp
• Transfer Pemerintah : Tr = 50 triliun per tahun
• Pertanyaan :
• a. Carilah fungsi konsumsi dan juga fungsi saving setelah adanya pajak dan sebelum adanya transfer pemerintah !
• b. Carilah fungsi konsumsi dan juga fungsi saving sebelum adanya pajak dan setelah adanya transfer pemerintah ! 
4. Setelah anda mempelajari materi system ekonomi tertutup, manfaat apa saja yang anda tarik bagi diri anda dari pelajaran tersebut?
5. Menurut anda, sebaiknya pemerintah mengundang investor asing untuk menciptakan investasi di sektor riil atau sektor keuangan? Berikan
alasan saudara.
6. Kaitannya dengan keselamatan TKI kita diluar negeri, apa yang anda usulkan kepada pemerintah agar pemerintah perbuat?

Catatan :
1. Jawaban dikerjakan diatas kertas Folio bergaris yang disediakan akademik ,dngan tulis tangan. Cantumkan nama, NPM dan
kelas anda.
2.Karena sifat Ujian Take Home, maka tidak dikerjakan lagi saat ujian, melainkan hanya mengumpulkan lembaran jawaban ujian.
-------------- SELAMAT BEKERJA SEMOGA BERHASIL-----------------

Anda mungkin juga menyukai